Return to flip book view

Teknologi, AI, dan Drone (Versi Indonesia)

Page 1

WawasanLiputan Industri TerkiniTeknologi, AITeknologi, AI& DroneDisaksikan Jokowi,3 Mega ProyekMigas Papua MulaiDibangun!Kilang PertaminaInternasional OptimistisKawal Proyek BlueAmmonia Pertama diAsia TenggaraDrone AI untukoptimalkan produksisayuran petaniHANNOVERMESSE 2024Versi Indonesia!

Page 2

DAFTAR ISILIPUTAN INDUSTRI TERKINI01MediaTek dan Meta Bersama BikinChip Kacamata AugmentedReality02T-Force Rilis 4 SSD NVMe denganPendingin Tipis BerbahanGraphene03Gandeng Mitra Lokal, Mobil ListrikNeta Bakal Diproduksi di Indonesia04Disaksikan Jokowi, 3 Mega ProyekMigas Papua Mulai Dibangun!05Kerjasama dengan MasyarakatLokal, Perusahaan IniPenghargaan dalam Indonesia’sSDGs Action Award 202308Gunakan Drone, DINPERTANPurbalingga Kendalikan Hamadengan Pestisida Hayati0916 Proyek Strategis Nasional SelesaiAkhir 2023, Ini Daftarnya11Wamenkominfo kenalkanpemanfaatan AI di Indonesia untuklayanan publik12Gelar Konstruksi Indonesia 2023,Kementerian PUPR DorongPercepatan Transformasi Digital danInovasi untuk PembangunanInfrastruktur Berkelanjutan13Uji Coba ETLE Drone di Exit TolSalatiga, 10 Pelanggaran Tercatatdalam 2 MenitG E L A R K O N S T R U K S I I N D O N E S I A 2 0 2 31222CEO FORUM 2023, DIRUT PLN AJAKKOLABORASI PERUSAHAAN DALAMBANGUN BISNIS BERKELANJUTAN06Implementasi ESG & ManfaatkanEBT, Industri Bisa Hemat 30%06Jokowi Resmikan Proyek PenghasilGas Bumi Terbesar di Indonesia15Next Level AI Conference: WadahiPara Pelaku Bisnis dalamPemanfaatan Artificial Intelligence17Manufacturing Indonesia 2023Peluang Bisnis dan Inovasi untukIndustri ManufakturN E X T L E V E L AI C O N FE R E N C E15

Page 3

WAWASAN30Peresmian  pabrik  produksiHARTING di Vietnam33ADLINK  EdgeOpen™ bekerja  samadengan  mitra  industri  untukmengoptimalkan  peluang  dalamkomputasi edge.35United Grinding berafiliasi di AsiaTenggara38Simposium  Siber  SouthwestTahunan  ke-8:  CompTIA  tekankanpeningkatan  pertahanan  sibermelalui  integrasi  teknologi  danpemberdayaan manusia.40Perjanjian  antara  AI  dan  AngkatanUdara  A.S.  akan  memastikanperlindungan sistem cerdas.40DroneShield  meningkatkan  lokasipengujian  dengan  penambahanradar jarak jauh.42Intel  Bergabung  denganMLCommons  AI  Safety  WorkingGroup43ADLINK Gateway IIoT yang siap untukAplikasi  ADLINK  MenghadirkanKonektivitas  End-to-end  yang  Kuatdengan Kemudahan47Perusahaan  Siemens,  Enlighted,menambahkan kemampuan AI baruyang  kuat  untuk  IoT  di  gedung-gedung44Capture.HK Memperluas Tim denganPenunjukan Jason Law sebagai ChiefProduct  Officer  untuk  MembangunLayanan  Berbasis  AI  dan  MachineLearningTEKNOLOGI & PRODUKD R O N E S H I E L D4035STEPHAN NELL, CEO UNIT E DGRINDING GROUP19Pemerintah  Indonesia  dan  JICASepakati  MoD  Proyek  MRT  Timur-Barat22CEO  Forum  2023,  Dirut  PLN  AjakKolaborasi  Perusahaan  dalamBangun Bisnis Berkelanjutan25Emil  Salim  Ingatkan  DampakPemanasan  Global,  DukungTeknologi CCS27Kilang  Pertamina  InternasionalOptimistis  Kawal  Proyek  BlueAmmonia  Pertama  di  AsiaTenggara25Indonesia  Jadi  Pemain  Utamadalam  Pengembangan  BioavturBerbasis Minyak Sawit
















Page 4

48AQUADA-GO – Teknologi dronebaru menggunakan kecerdasanbuatan untuk memeriksa bilahturbin angin lepas pantai49Amazon menguji coba robotmobile berkaki dua52Connect Tech akan memamerkansolusi bertenaga AI untuk platformberawak dan tak berawak diAsosiasi Angkatan Darat AmerikaSerikat (AUSA) mendatang.) 53LiDAR360 V7 telah diluncurkan!Catat tanggalnya!60Drone AI untuk optimalkan produksisayuran petani62Penelitian UOW untuk MengeksplorasiPenggunaan AI dalam Mitigasi Banjirdi Indonesia64Teknologi ADLINK MenerimaPenghargaan Komputasi Unggul IoTEdge 2023 dari IoT Evolution World68Operasi Penilaian dan Risiko BencanaMenciptakan Peluang Besar bagiIndustri Drone65Eni Awards 2023: Penghargaanpenelitian ilmiah Eni diberikan dihadapan Presiden RepublikSAMPUL CERITA54SoftServe memperkenalkan solusikeamanan pekerja baru dengandukungan analisis SAS untukmengurangi cedera di tempatkerja secara real-time.55Ivanti perbarui Ivanti Neuronsuntuk terus mendorongpelanggan mengoptimalkan TIdan memperkuat keamanan.56Silicon Volley: DesainerMenggunakan AI Generatif untukMembantu Pengembangan Chip58Peluncuran SensorFusionAI69Kecerdasan buatan menegaskan:AT&S memiliki reputasi tertinggi diindustri Austria73Perangkat Medis yang Diaktifkan olehKecerdasan Buatan danPembelajaran Mesin (AI/ML)76Mesin Drone Hibrida Efisiensi Tinggiuntuk UAV Komersial73Machine Learning Dapat MembantuMendeteksi Kebohongan CEO danMencegah Penipuan PerusahaanKOMUNIKASI PRODUK77DroneShield merilis DroneSentry-XMk2 untuk Aplikasi Multi-MisiCounter-UAS77Pengukur tampilan penuh yangdipasang untuk CX-90 dari MazdaMotor CorporationD R O N E S T R Y X - M K 27758S E N S O R F U S I O N A I

Page 5

22 MENITKALENDER ACARA80HANNOVER MESSE 202481TruLens & Google Vertex AI 48-Hour Hackathon82Selamat datang di Misi 2024:Eclipse!Kompetisi Drone Udara83Kompetisi pertunjukan droneinternasional ke-488Marina Bill, Presiden IFR(International Federation ofRobotics)PELUANG BESAR81Kompetisi Robotika VEX AI90Dr. Wilfried Schäfer, DirekturEksekutif VDW94Rob McGreevy, Kepala Bagian Produk AVEVA101Kalender Acara99Eng-Yaw Law, Pemimpin TeknisAplikasi Lapangan Analog Device85Iwan Laksana, Ketua AsosiasiPMATOII

Page 6

CatatanPenerbitTahun ini telah menjadi periode perubahan signifikan bagi sektor industri, yang ditandai olehketahanan, adaptabilitas, dan inovasi. Tantangan global yang timbul telah menjadi pemicu perubahanyang menggeser batas-batas kemungkinan. Industri di wilayah Asia telah menunjukkan fleksibilitas luarbiasa dalam menghadapi ketidakpastian, memanfaatkan kemajuan teknologi, dan meredefinisiparadigma operasional. Saat sedang merenungkan transformasi ini, penerbit merasa terinspirasi olehkekuatan komunitas bersama dan langkah-langkah kita menuju landscape industri yang lebihberkelanjutan dan terkoneksi.Terima kasih telah menjadi bagian integral dari perjalanan ini. Kontribusi pembaca seperti Anda telahmemainkan peran kunci dalam membentuk Industrial Guide Asia, dan kami bertekad untuk menyajikankonten yang lebih berwawasan luas di masa mendatang. Semoga Anda merayakan Deepavalidengan sukacita, merasakan kebahagiaan Natal, dan menyambut Tahun Baru dengan penuhkemakmuran, pertumbuhan, dan kesuksesan yang berkelanjutan.Pembaca yang budiman,Mendekati musim perayaan, dengan sinarterang Deepavali yang menjadi pemandu,diikuti oleh perayaan Natal yang penuhsukacita dan harapan menyambut TahunBaru, kami ingin menyatakan penghargaanyang mendalam kepada para pembacaatas dukungan yang kuat sepanjang tahunini.Warm Regards,Team Industrial Guide Asia

Page 7

1MEDIATEK DAN METABERSAMA BIKIN CHIPKACAMATA AUGMENTEDREALITYMeta, perusahaan induk Facebook danInstagram, menggandeng pabrikanchip MediaTek untuk bersama-samamengembangkan chip custom yangakan dipakai di produk kacamataAugmented Reality (AR). Pengumuman kerja sama keduaperusahaan disampaikan dalam acaraMediaTek Summit 2023 yangberlangsung di Laguna Beach,California, Amerika Serikat. VP MediaTek Vincent Hu menjelaskanbahwa kolaborasi perusahaannyadengan Meta bersifat eksklusif. Artinya,chip buatan MediaTek nantinya hanyaakan dipakai di produk-produkkacamata AR Meta saja.Sementara itu, VP Meta Reality LabsJean Buofarhat mengatakan bahwaMeta membutuhkan chip baru yangsanggup memberikan performa tinggidengan konsumsi daya dan latensirendah, serta bentuk ringkas untuk bisadimuat di dalam kacamata AR.Sebagaimana dihimpun KompasTeknodari Android Central, Jumat (17/11/2023),Boufarhat pun menyebut MediaTekmerupakan "partner kunci" dalammewujudkan hal itu.HALAMANLangkah Meta menggandeng MediaTek terbilang agakmengejutkan. Sebab, sebelum-sebelumnyaperusahaan tersebut dikenal dekat dengan Qualcommsaat mengembangkan produk-produk headset VirtualReality (VR). Headset VR Meta Quest 3, misalnya,menggunakan chip Snapdragon XR2 Gen 2. Qualcommjuga memiliki lini chip khusus kacamata VR, yakniSnapdragon XR1, tapi Meta lebih memilih untuk bekerjasama dengan MediaTek. Meta sebenarnya memilikiproduk kacamata Ray-Ban yang dibekali kamera sertamikrofon untuk mengirim dan menerima pesan.Namun, produk ini tidak tergolong sebagai kacamataAR.LIPUTAN INDUSTRI TERKINITeknologi, AI & DroneKacamata AR bikinan Meta dan MediaTek nantinyadiperkirakan bakal memiliki "viewfinder" alias layar kecilbuilt-in untuk memadukan dunia fisik dan virtuallayaknya konsep Augmented Reality.Penggunanya pun bisa melakukan hal-hal sepertimemindai kode QR dan membaca pesan. Karena itulahdiperlukan chip baru yang bisa mewujudkan kacamataAR dengan bentuk ringkas dan tanpa kabel. MediaTekbelakangan giat masuk ke ranah "metaverse". Tahun lalu, misalnya, pabrikan chip asal Taiwan inimengumumkan bahwa dua SoC buatannya akandipakai di produk headset VR PlayStation VR2, untuklayar dan controller. Meta sendiri belum mengungkapseperti apa produk kacamata ARI masa depan yangbakal ditelurkannya. Hanya disebutkan bahwa"Kacamata AR Meta yang ditenagai MediaTek" akandirilis di waktu yang akan datang.

Page 8

2Meta sendiri belum mengungkap seperti apaproduk kacamata ARI masa depan yang bakalditelurkannya. Hanya disebutkan bahwa"Kacamata AR Meta yang ditenagai MediaTek"akan dirilis di waktu yang akan datang.Sebelumnya, sempat beredar rumor yangmenyebutkan bahwa kacamata pintar denganviewfinder akan dirilis pada 2025. Sementara,kacamata AR yang lebih matang kemungkinanbaru bakal hadir pada 2027.HALAMANController yang digunakan di keempat SSDadalah buatan InnoGrit, tapi tidak dirinci tipeapa persisnya. Sebagaimana dihimpun KompasTekno dariWCCFtech, Rabu (22/11/2023), khusus untukG70 Pro, disediakan juga heatsink tambahanberbahan aluminium. Baik G70, G70 Pro, G50, maupun G50 Promemiliki form factor M.2 2280 dan kompatibeldengan PC maupun konsol game PlayStation5. T-Force pun mengklaim keempatnya cocokuntuk keperluan gaming.Teknologi, AI & DroneT-FORCE RILIS 4 SSD NVMEDENGAN PENDINGIN TIPISBERBAHAN GRAPHENET-Force, brand gaming dari pabrikan memoriTeam Group, memperkenalkan empat produk SSDM.2 NVMe dengan interface PCIe 4.0 x4, masing-masing bernama G70, G70 Pro, G50, dan G50 Pro. Keunikannya, keempat SSD yang ditujukan untukgamer ini datang dengan pendingin berupagraphene pad. Bentuknya berupa label mirip stikeryang tertempel di permukaan SSD, menutupirangkaian chip memori dan komponen lain. Graphene atau grafena dalam bahasa Indonesiaadalah jenis material yang memiliki konduktivitasthermal 10 kali lebih tinggi dibanding tembaga,sehingga cocok digunakan sebagai penghantarpanas.Keempat SSD NVMe baru dari team terbagimenjadi dua kelas, yakni G70 dan G70 Pro yangdiklaim memiliki kecepatan baca hingga 7.000 MBper detik, serta G50 dan G50 Pro dengankecepatan baca 5.000 MB per detik.Bedanya, G70 Pro dan G50 Pro turut dibekali DRAMberikut SLC Caching, sementara G50 dan G70hanya memiliki SLC Caching saja sehinggakecepatan tulisnya utnuk data berukuran besarkemungkinan bisa lebih lambat.Situs T-Force menyebutkan bahwa rangkaianSSD baru ini akan mulai tersedia pada akhirDesember. Namun, masih banyak informasiyang belum diungkap seperti kecepatan tulis,durability, pilihan kapasitas, ataupunharganya. Sebelumnya, T-Force pernah menggunakanmaterial graphene sebagai pendingin produkSSD NVMe, seperti Cardea keluaran 2017. Kalaitu, T-Force mengklaim label graphene bisamengurangi suhu SSD hingga 10 derajatCelsius.LIPUTAN INDUSTRI TERKINI

Page 9

3Perusahaan distributor mobil listrik terkemuka diIndonesia, PT Neta Auto Indonesia (Neta) kembalimencatat sejarah perjalanannya melaluipenandatanganan kesepakatan dengan perusahaanotomotif PT Handal Indonesia Motor (HIM).Berlangsung di pabrik perakitan PT HIM di Pabrik UnguBekasi, momentum ini menjadi langkah penting untukmemperkuat komitmen NETA dalam merakit mobillistrik dengan teknologi canggih dan inovatif secaralokal di Indonesia.Acara penandatanganan kesepakatan ini langsungdihadiri oleh Zhang Yong selaku Co-founder & CEO ofNeta Auto, dan turut disaksikan oleh jajaran direksilainnya yaitu Dai Dali sebagai Chief TechnologyOfficer (CTO), Chen Yiwen sebagai Chief InvestmentOfficer (CIO), Wang Chengjie sebagai Vice Presidentof NETA Auto Overseas Business Dept, dan Jason Dingsebagai Managing Director of NETA Auto Indonesia.Dari pihak PT Handal Indonesia Motor, JongkieSugiarto selaku Wakil Komisaris Utama dan DennySiregar selaku Presiden Direktur turut hadir dalam sesiini.Zhang Yong selaku Co-founder & CEO of Neta Auto,dalam pernyataannya, mengungkapkan rasa terimakasih dan apresiasinya terhadap sambutan positifmasyarakat Indonesia terhadap Neta. Menurutnya,Indonesia bukan hanya pasar yang penting bagiNeta, namun juga memiliki potensi besar dalamperkembangan mobil listrik di tingkat global.HALAMANTeknologi, AI & DroneGANDENG MITRA LOKAL, MOBILLISTRIK NETA BAKAL DIPRODUKSIDI INDONESIA"Penandatangan kesepakatan denganPT HIM menjadi keseriusan kamiselanjutnya untuk mengembangkanmobil listrik high-technology yangdirakit secara lokal untuk memenuhikebutuhan konsumen di tanah air," jelasZhang Yong.Proses perakitan lokal produk Neta di PTHIM akan diimplementasikan dalambentuk completely knocked down (CKD)dan dijadwalkan akan dimulai padakuartal kedua tahun 2024. Modelpertama yang akan dirakit secara lokaladalah Neta V yang telah mendapatkanrespon positif dan berhasil mencatatlebih dari 250 SPK sejak awal debutnya.Lebih lanjut, Neta juga terusmengembangkan jaringan diler gunamemperkuat layanan purna jual danmemberikan layanan terbaik untukkonsumen di berbagai wilayahIndonesia. Hingga akhir tahun 2023 ini,Neta akan menghadirkan hingga 10 diler3S untuk menjangkau lebih banyakkonsumen.Penandatanganan kesepakatan inidiklaim menjadi langkah awal bagi Netauntuk memulai masuk pasar mobil listrikdi Indonesia secara agresif. Sejak awalkehadirannya, Neta begitu serius untukmembawa dan memperkenalkanproduk-produk Neta ke Tanah Airdengan tidak hanya membawa produkunggulan namun jugamengembangkan jaringan diler diberbagai wilayah.Dan dengan kerjasama antara Netadengan PT HIM, diharapkan juga dapatmerealisasikan visi dan misi Neta dalammendukung Pemerintah Indonesiamenciptakan ekosistem kendaraanelektrik sebagai alternatif utamamobilitas dalam negeri di masa depan.LIPUTAN INDUSTRI TERKINI

Page 10

4Presiden RI Joko Widodo baru saja meresmikanProyek Strategis Nasional (PSN) Kilang GasAlam Cair (LNG) Tangguh Train 3 di TelukBintuni, Papua Barat, pada hari ini, Jumat(24/11/2023).Setelah itu, Presiden Jokowi pun meresmikanmulai dibangunnya alias groundbreakingpengembangan 3 proyek lain di Papua Baratyang merupakan bagian dari proyek huluminyak dan gas (migas) beserta turunannya.Tiga proyek yang diletakkan batu pertamasebagai tanda pembangunan(groundbreaking) tersebut antara lain proyekUbadari Carbon Capture, Utilization, andStorage (CCUS), proyek hilirisasi Blue Ammonia,dan proyek lapangan migas Asap Kido Merah.Proyek selanjutnya yang juga akandibangun adalah hilirisasi gas alammenjadi low carbon ammonia denganrencana produksi 875 ribu ton per tahunblue ammonia, yang akan digunakan untukco-firing di pembangkit listrik dan juga dipabrik baja.HALAMANTeknologi, AI & DroneDISAKSIKAN JOKOWI, 3 MEGAPROYEK MIGAS PAPUA MULAIDIBANGUN!"Kami juga memahami bahwa keberhasilantidak hanya terletak pada sisi produk yanginovatif saja, namun juga pada pelayanandan dukungan purna jual yang berkualitas.Oleh karena itu, Neta juga akan fokusmembangun jaringan diler yang solid danmenyediakan layanan purna jual yangprima," tutup Zhang Yong."Puji dan syukur, alhamdulillah hari ini kitaakan meresmikan Proyek Tangguh Train 3,penghasil gas bumi terbesar di Indonesiadan juga kita akan groundbreaking proyekUbadari CCUS dan proyek hilirisasi BlueAmmonia dan proyek lapangan migas AsapKido Merah," tutur Presiden Jokowi saatacara peresmian, Jumat (24/11/2023).Untuk proyek Ubadari CCUS sendiri, proyektersebut berpotensi menjadi PSN, lantaranmasuk dalam daftar PSN dalam PeraturanMenteri Koordinator (Permenko)Perekonomian Nomor 21 Tahun 2022.Di lain sisi, Menteri Energi dan Sumber DayaMineral (ESDM) Arifin Tasrif menuturkan,Proyek Ubadari CCUS merupakan proyekCCS yang paling terdepan dan akanmenjadi CCS Hub pertama di Indonesia,dengan potensi kapasitas penyimpananCO2 hingga 1,8 giga ton (GT). Selainmenghasilkan tambahan produksi gas,proyek ini akan menginjeksikan sekitar 30juta ton CO2 sampai tahun 2035 ke reservoiryang ada.LIPUTAN INDUSTRI TERKINI

Page 11

5Proyek penting lainnya adalah Lapangan GasAsap, Kido, Merah. Proyek ini akan memproduksicadangan gas (gross) sebesar 2.244,45 BSCF,serta produksi kondensat sebesar 5,4 MMSTB.Total nilai investasi proyek ini diperkirakan sebesarUS$ 3,37 miliar."Proyek-proyek hilirisasi tersebutmerepresentasikan ketangguhan atau dayatahan industri hulu migas Indonesia dalammenjalankan tugasnya di tengah dinamika dantantangan baik yang bersifat global maupunnasional", ujar Arifin.PT Rimba Makmur Utama (RMU) berhasilmendapatkan peringkat kedua terbaik untuk kategoriPelaku Usaha Besar dalam ajang Indonesia’s SDGsAction Award 2023 yang diinisiasi oleh KementerianPerencanaan Pembangunan Nasional/BadanPerencanaan Pembangunan Nasional (KementerianPPN/ Bappenas).Tema tahun ini adalah 'Air, Energi, dan Pertanianmenuju Ketahanan Pangan yang Berkelanjutan'.Penghargaan diberikan secara langsung olehMenteri PPN/Kepala Bappenas Suharso Monoarfapada pembukaan acara SDGs Annual Conference2023 di Yogyakarta pada Senin, 6 November 2023kepada CEO PT RMU Dharsono Hartono.HALAMANTeknologi, AI & DroneKERJASAMA DENGAN MASYARAKATLOKAL, PERUSAHAAN INIPENGHARGAAN DALAM INDONESIA’SSDGS ACTION AWARD 2023PT RMU sendiri adalah perusahaanpengelola proyek Solusi Berbasis Alamyang didirikan dan dikelolamenggunakan model bisnis restorasiekosistem. Proyek Katingan Mentaya(KMP) adalah inisiatif restorasi gambutterbesar di dunia seluas 157,875 hektardi Kalimantan Tengah, tepatnya diKabupaten Kotawaringin Timur danKatingan, melalui Perizinan BerusahaPemanfaatan Hutan (PBPH) dariKementerian Lingkungan Hidup danKehutanan (KLHK)."Kami bersyukur bahwa kegiatanproyek Katingan Mentaya berkontribusipositif terhadap pencapaian UN SDG diIndonesia. Penghargaan ini merupakanapresiasi nyata atas upaya kerja timRMU selama lebih dari 10 tahun, yangdidukung oleh banyak pihak,diantaranya KLHK, pemerintah provinsi,kabupaten, desa dan terutamamasyarakat sekitar wilayah kerja kami,"ujar CEO PT RMU Dharsono Hartonomelalui keterangan tertulis, Sabtu(11/11/2023).Dia menyebut, iklim, biodiversitas, danpemberdayaan masyarakatmerupakan pilar utama dalam upayamerestorasi dan menjaga ekosistemrawa gambut di wilayah kerja PT RMU."Kami bekerjasama denganmasyarakat di 35 desa di sekitarwilayah KMP untuk secara bersamamenjaga hutan sembari melakukanpemberdayaan dan edukasi kepadamasyarakat untuk meningkatkankapasitas pendapatan dan kualitashidup masyarakat sekitar. Kamibersyukur bahwa kegiatan di lapanganmemberikan dampak positif bagi iklim,masyarakat, dan biodiversitas," paparDharsono.LIPUTAN INDUSTRI TERKINI

Page 12

6Pemerintah Indonesia terus mendorong transisienergi sektor industri sebagai bagian dariupaya pencapaian target Net Zero EmissionIndonesia 2060.Komitmen transisi energi industri yang jugamasuk dalam target memenuhi targetEnvironmental, Social, and Governance (ESG)dapat dilakukan oleh industri melaluipemanfaatan sel surya Solar Photovoltaic (PV)atau solar panel, pemanfaatan limbah industrihingga biomassa.Penggunaan energi bersih seperti solar paneldisebut Deputy CEO SUN Energy, Dion Jeffersondapat membantu efisiensi energi industrihingga 10-30%. Namun demikian pembiayaaninvestasi awal masih menjadi salah satutantangan industri dalam transisi energi.Seperti apa prospek dan tantangan transisienergi industri? Selengkapnya simak dialogShinta Zahara dengan Direktur Utama PTIndustri Jamu dan Farmasi Sido Muncul Tbk(SIDO), Irwan Hidayat serta Deputy CEO SUNEnergy, Dion Jefferson dan Chief SustainabilityOfficer of Asia Pulp & Paper (APP), Elim Sritabadalam Squawk Box, CNBC Indonesia (Selasa,28/11/2023)HALAMANTeknologi, AI & DroneIMPLEMENTASI ESG & MANFAATKANEBT, INDUSTRI BISA HEMAT 30%Papua Barat: Presiden Joko Widodo (Jokowi)meresmikan Proyek Strategis Nasional (PSN)Tangguh Train 3, di Teluk Bintuni, PapuaBarat. Proyek tersebut merupakan penghasilgas bumi terbesar di Indonesia."Proyek ini akan meningkatkan kapasitasproduksi tahunan tanggung liquified naturalgas (LNG) menjadi 11,4 juta ton pertahunnya," ujar Presiden Jokowi dalamsambutannya melalui Youtube SekretariatPresiden, Jumat, 24 November 2023. Presiden juga menyembut Tangguh Train 3berkontribusi signifikan untuk mendukungtarget produksi gas bumi 12 standar kakikubik per hari pada 2030. Tercatat proyek inidibangun dengan investasi USD4,83 miliaratau Rp72,45 triliun. Kepala Negara mengaku senang karenaproyek tersebut mempu menyerap tenagakerja lokal. Saat ini 70 persen tenagaoperasional tangguh adalah pekerja dariProvinsi Papua Barat dan Papua.JOKOWI RESMIKAN PROYEKPENGHASIL GAS BUMITERBESAR DI INDONESIA"Saya mendengar ada target baru di 2029mencapai 85 persen (tenaga kerjaIndonesia)," tuturnya.LIPUTAN INDUSTRI TERKINI

Page 13

Page 14

8Selain itu, sebanyak 105 teknisi operasi danpemeliharaan kilang LNG akan direkrut dariputra-putri Papua Barat dan daerah lain.Mereka direkrut sejak SMA dan menjalaniprogram pendidikan dari BP Berau Ltd.Dalam kesempatan yang sama, Presidensecara simbolis melakukan groundbreakingatau peletakan batu pertama proyekPengembangan Lapangan Ubadari, CarbonCapture, Utilization, and Storage (CCUS), danproyek hilirisasi blue ammonia, dan proyeklapangan migas asap kido merah.Dinas Pertanian (Dinpertan)Kabupaten Purbalinggamelakukan gerakanpencegahan seranganorganisme pengganggutanaman (OPT) denganpestisida hayati yangdiaplikasikan melalui dronepertanian, bertempat dilahan tanaman padi DesaKarangsari KecamatanKalimanah, Kamis (23/11/23).Kepala Bidang PerlindunganPertanian Dinas PertanianPurbalingga, Edy Setyantamenyampaikan, kegiatan inimerupakan kolaborasiPemkab Purbalinggadengan Kantor PerwakilanBank Indonesia (KPw BI)Purwokerto. Kegiatantersebut sebagaipercontohanpengaplikasian dronepertanian kepada petani.HALAMANTeknologi, AI & DroneKepala KPw BI Purwokerto RonyHartawan mengatakan denganadanya teknologi drone inidiharapkan dapat mengatasipermasalahan jumlah sumberdaya manusia, biaya produksi,serta meningkatkan efisiensiusaha tani, karena selain lebihhemat waktu, hemat biaya, dapatdilakukan secara serempak danmerata dalam satu area di waktuyang bersamaan. Dia menyebutpengoperasian drone pertanianyang berkapasitas angkut 20 litertersebut selama 1 jam akan bisamenyemprot 18 hektar lahanpertanian.GUNAKAN DRONE, DINPERTANPURBALINGGA KENDALIKAN HAMADENGAN PESTISIDA HAYATI“Kegiatan ini kita lakukanuntuk percontohanpenggunaan drone pertanian.Mudah-mudahan nanti kedepan menjadi budayamodern bagi petani kita,karena kinerja dari drone initentunya lebih menghematwaktu, bisa menghemattenaga. Sehingga harapankita pencegahan,penanggulangan, danpemupukan tanaman padidan yang lain itu bisa secaraefektif,” terangnya.Dia menyebut, saat ini banyakhama wereng batang coklatyang menyerang tanamanpadi milik petani diKecamatan Kalimanah. Olehkarena itu, pihaknya memilihDesa Karangsari KecamatanKalimanah dalam gerakanpengendalian OPT dengandrone pertanian.“Serangan OPT wereng batang coklat inicukup melanda terutama di wilayahPadamara dan Kalimanah. Jadi hari ini kitamemberikan percontohan pencegahan ataupengendalian penyakit atau hama tanamanmenggunakan asap cair yang merupakanpestisida hayati yang sangat sangat amanbagi kesehatan kita semua,” katanya.“Satu jam 18 hektar, jadi fokusnyalebih kepada meningkatkanproduksi. Dengan adanyaketersediaan produksi akanmenjaga kestabilan harga. Darisitulah kenapa BI turun untukmenjaga inflasi dari sisi supplyproduksi dari barang-barangpertanian,” ungkapnya.LIPUTAN INDUSTRI TERKINI

Page 15

9Selain itu,diharapkan jugadapat menarik minatgenerasi muda untukmasuk ke usaha pertanian,karena saat ini jumlahpetani muda relatif masihsedikit dikarenakan usahapertanian masih dirasakurang bergengsidibanding usaha yang lain.Pada Kesempatan tersebutKPw BI Purwokerto jugamemberikan bantuanmesin pompa air senilaiseratus juta rupiah kepadaGapoktan CaturManunggal.HALAMANTeknologi, AI & Drone“Satu jam 18 hektar, jadifokusnya lebih kepadameningkatkan produksi.Dengan adanyaketersediaan produksiakan menjaga kestabilanharga. Dari situlah kenapaBI turun untuk menjagainflasi dari sisi supplyproduksi dari barang-barang pertanian,”ungkapnya.Sementara itu Plt Asisten EkonomiPembangunan Sekda Purbalingga,Mukodam, mengatakanpengaplikasian drone pertanian bisamenjadi salah satu solusi bagi parapetani untuk pengendalian hamadengan teknologi kekinian. Diamenyampaikan drone tersebut akandikelola oleh Dinpertan Purbalingga,dan dapat dimanfaatkan olehpetani yang membutuhkan.“Ini fungsinya sangatbanyak, untuk pengendalianhama, untuk pemupukan,untuk pemetaan. Jadisekarang basis datanyaadalah basis peta digitalatau poligon dengan droneini bisa dimanfaatkan untukpemetaan lahan kita,jaringan irigasi pun bisadipetakan dengan droneagar kita nanti bisa punyadata yang akurat real dilapangan. Teknologi akanterus berkembang sesuaikebutuhan tinggalbagaimana kita bisamengikuti dengan arif danbijaksana,” ungkapnya.(DHS/Kominfo)16 PROYEK STRATEGIS NASIONAL SELESAIAKHIR 2023, INI DAFTARNYAMenteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) BasukiHadimuljono (kiri) melihat perkembangan pembangunanbendungan Rukoh di Kabupaten Pidie, Aceh, Rabu (19/10/2022).Bendungan Rukoh merupakan salah satu Program StrategisNasional (PSN) yang dibangun Kementerian PUPR untuk mengairi11.950 hektar lahan persawahan serta sebagai upayamewujudkan ketahanan air dan kedaulatan pangan.“Ini menjadi penting karenadalam jangka panjangsekarang petani kita sudahbanyak yang berumur, danapakah pertanian menjadisesuatu yang menarik buatgenerasi milenial dangenerasi z. Denganteknologi seperti ini akanmemancing bagaimanamotivasi teman teman,anak anak muda untukmulai bermain di pertaniankarena pertanian pentingbuat ketahanan pangan,”lanjut Rony.LIPUTAN INDUSTRI TERKINI

Page 16

10Adapun PSN bidang SDA yang ditargetkan selesai diakhir tahun ini meliputi Bendungan Lolak (SulawesiUtara), Bendungan Karian (Banten), BendunganMargatiga (Lampung), Bendungan Cipanas (JawaBarat), Bendungan Pamukkulu (Sulawesi Selatan),Bendungan Temef (NTT), Bendungan Tiu Suntuk (NTB),Bendungan Sepaku Semoi (Kalimantan Timur),Bendungan Ameroro (Sulawesi Tenggara), dan D.IBaliase (Sulawesi Selatan).Di bidang Bina Marga, terdapat Jalan Tol Kisaran–TebingTinggi, Jalan Tol Serpong–Cinere, Jalan TolCinere–Jagorawi dan Jalan Tol Cimanggis–Cibitung.Kemudian di bidang Perumahan terdapat RusunLanud Halim Perdana Kusuma, dan Program BSPSpendukung ASEAN Summit di Tana Mori dan LabuanBajo.“Kemenko Bidang Perekonomianmengapresiasi kolaborasi dan dukungandari seluruh pihak yang terlibat dalamkesuksesan pelaksanaan PSN selamadelapan tahun terakhir. TerutamaKementerian PUPR, karena sekitar 90persen merupakan pekerjaaninfrastruktur yang dilakukan KementerianPUPR,” kata Airlangga dalam keteranganresminya, Sabtu (26/11/2023).Berdasarkan data, tercatat sebanyak 173PSN telah diselesaikan oleh PemerintahIndonesia dengan nilai sebesar Rp 1.442triliun. Ke depan, pemerintah masihmembutuhkan kerja sama daristakeholder dan badan usaha agarmanfaatnya dapat dirasakan secaraoptimal oleh masyarakat.HALAMANTeknologi, AI & DronePemerintah menargetkan sebanyak 16proyek strategis nasional (PSN) akanrampung pada akhir tahun ini. Proyektersebut didominasi oleh proyekinfrastrukur bendungan serta jalan tol.Menteri Koordinator BidangPerekonomian Airlangga Hartartomengapresiasi seluruh pihak yangterlibat dalam pelaksanaan PSN diIndonesia selama 8 tahun ini. Terutama,Kementerian PUPR yang telahmenyelesaikan jumlah PSN terbanyak.Pada akhir tahun 2023 ini, ditargetkan sebanyak 16 PSNsudah selesai untuk kemudian dilanjutkan denganpenyelesaian 9 PSN pada semester I tahun 2024.Selanjutnya, 15 PSN ditargetkan selesai pada semesterII tahun 2024. Sisanya sebanyak 42 PSN, ditargetkanselesai setelah tahun 2024.“Capaian ini tentu masih perlu terus diperhatikan.Sebab ke depannya, infrastruktur yang sudahdibangun perlu dioptimalkan pemanfaatannya bagimasyarakat,” ujar Airlangga.Adapun jumlah PSN yang dilaksanakan olehKementerian PUPR selama periode 2016-2023 adalah201 PSN. Sebanyak 88 PSN telah diselesaikan denganrincian 54 PSN selesai dan keluar dari daftar, dansebanyak 34 PSN telah selesai dan masih dalamdaftar Permenko Ekon 7/2023.LIPUTAN INDUSTRI TERKINI

Page 17

11HALAMANTeknologi, AI & DroneWAMENKOMINFO KENALKAN PEMANFAATAN AI DI INDONESIAUNTUK LAYANAN PUBLIK“Kami sedang mengembangkan sistemAI yang mengimplementasikan teknologiNatural Language Processing”Wakil Menteri Komunikasi danInformatika (Wamenkominfo) NezarPatria dalam forum Al Safety Summit(AISS) 2023 mengenalkan pemanfaatankecerdasan buatan (Al) yang telahdigunakan sebagai solusi dalampelayanan publikSalah satu pemanfaatan Al yangdiungkap Nezar dalam AISS 2023 ialah Aluntuk mengidentifikasi dan melawankonten disinformasi yang beredar diruang digital"Saat ini kami sedang mengembangkansistem Al yang mengimplementasikanteknologi Natural Language Processinguntuk melengkapi teknologi yang sudahada," kata Nezar dalam keteranganresminya, Jumat.Pemanfaatan Al tersebut dikenalkanNezar dalam sesi bertajuk "SharingGlobal Opportunities for Al Better PublicServices: Building A SharedUnderstanding of The Risks of Frontier Aland Future Collaboration di London,Inggris.Selain digunakan dalam melawan misinformasi.Nezar memberikan contoh rencanapemanfaatan Al lainnya di sektor kesehatanyang tengah dikembangkan oleh KementerianKesehatanMenurut dia, saat ini Kemenkes berencanamengembangkan ekosistem big data berbasis Alpada AC layanan kesehatan secara nasional"Ekosistem ini diharapkan dapat meningkatkansistem kesehatan nasional menjadi lebih akurat,komprehensif, dan berbasis data," katanyaAgar pemanfaatan Al sebagai solusi untukmasyarakat di Indonesia semakin optimal,Pemerintah Indonesia juga membarengi upayapenggalangan talenta digitalSalah satu upaya tersebut diwujudkan dalamprogram bernama Digital Talent Scholarship(DTS), Kementerian Kominfo membekali pegawainegeri sipil dan pekerja sektor swasta terpilihdengan keterampilan yang diperlukan untukmemanfaatkan sistem berbasis Al"Program DTS menyediakan berbagai kursus yangberkaitan dengan Al seperti Al for Developer danAl for Data Scientist ujar NezarLIPUTAN INDUSTRI TERKINI

Page 18

12HALAMANTeknologi, AI & DroneSelain itu, Nezar juga mengungkapkankesempatan kolaborasi terbuka denganpemangku kepentingan lainnya dari industrisehingga peningkatan keterampilan digitaldan pemanfaatan teknologi Al di sektorlayanan publik bisa lebih maksimal."Kami berupaya untuk memajukan upayakami dan mengundang lebih banyakpemangku kepentingan untuk mendukungupaya kami dalam memajukan peningkatanketerampilan digital, serta penyediaanlayanan publik di Indonesia," tutupnya.GELAR KONSTRUKSI INDONESIA 2023,KEMENTERIAN PUPR DORONGPERCEPATAN TRANSFORMASI DIGITALDAN INOVASI UNTUK PEMBANGUNANINFRASTRUKTUR BERKELANJUTANKementerian Pekerjaan Umum dan PerumahanRakyat (PUPR) melalui Direktorat Jenderal (Ditjen)Bina Konstruksi menyelenggarakan acara KonstruksiIndonesia 2023 pada 1-3 November 2023 di JakartaInternational Expo (JIExpo), Kemayoran, JakartaPusat. Acara ini secara resmi dibuka oleh MenteriKoordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartartopada Rabu (1/11/2023).Menko Airlangga mengatakan,infrastruktur yang masif dan meratadiharapkan menjadi modal agarIndonesia bebas dari negaraberpendapatan menengah. Sektorkonstruksi juga dapat memberikanmultiplier effect terhadappertumbuhan ekonomi dan lapanganpekerjaan.“Inovasi dan transformasi konstruksimenjadi penting agar konstruksitradisional dapat mengikuti prosesyang lebih modern dan berbasisdigital sehingga dapat mempercepatprogres pembangunan. Saya harappertemuan ini dapat menghasilkangagasan dan konstruksi yang lebihefektif, inovatif dan tahan terhadaptantangan bencana alam,” katanya.Direktur Jenderal Bina KonstruksiKementerian PUPR Rachman AriefDienaputra mengatakan KonstruksiIndonesia 2023 merupakan bentukajang perayaan dan penghargaanbagi masyarakat jasa konstruksi ataskontribusi yang aktif dan positifterhadap pembangunan infrastrukturnasional. Acara ini juga sekaligus untukmengapresiasi semangat dan upayaseluruh pemangku kepentingan dalammemajukan industri konstruksi.“Dengan mengusung tema AkselerasiTransformasi Digital Sektor KonstruksiUntuk Mewujudkan PembangunanInfrastruktur Berkelanjutan, KonstruksiIndonesia 2023 diharapkan dapatmenjadi pengingat bersama bahwapembangunan infrastruktur harusmemperhatikan keseimbangan antarapertumbuhan ekonomi dan dayakapasitas serta daya tampung alamsaat ini dan di masa yang akandatang,” ujar Rachman.LIPUTAN INDUSTRI TERKINI

Page 19

13HALAMANTeknologi, AI & DroneRangkaian kegiatan Konstruksi Indonesia 2023telah dilaksanakan sejak Mei 2023 hingga puncakacara pada 1-3 November 2023. Acara ini akanmenghadirkan berbagai exhibitor konstruksidengan narasumber dari kalangan ahli, akademisi,dan praktisi yang membawa lebih dari 20 temakonferensi dan workshop.“Semoga acara Konstruksi Indonesia ini dapatmenjadi ajang yang produktif dan inspiratif untukmendorong industri konstruksi ke depan yang lebihbaik,” kata Rachman Arief. Turut hadir para Pejabat Pimpinan Tinggi Madyadan Pratama di lingkungan Kementerian PUPR,para Pejabat Pimpinan Tinggi Madya dan Pratamadi Kementerian/Lembaga/Pemerintah Daerah,para Direktur Utama perusahaan BUMN, para KetuaUmum asosiasi jasa konstruksi, serta masyarakatjasa konstruksi lainnya.Masyarakat umum juga dapat menikmaticoaching clinic dan PUPR klinik yang akanmemberikan banyak informasi penting danlayanan bermanfaat untuk badan usaha maupunindividu. Seluruh agenda ini terbuka untuk umumtanpa dipungut biaya.UJI COBA ETLE DRONE DIEXIT TOL SALATIGA, 10PELANGGARAN TERCATATDALAM 2 MENITDitlantas Polda Jawa Tengah menggelaruji coba tilang elektronik atau ElectronicTraffic Law Enforcement (ETLE)menggunakan drone. Uji coba ETLE Droneitu dilakukan di pertigaan Exit Tol Salatigapada Senin, 27 November 2023."ETLE Drone ini bisa menjangkau lebih luasterhadap pelanggaran yang padat aruslalu lintasnya dan tidak terjangkau olehETLE Statis," kata Kasi Gar Subdit GakkumDitlantas Polda Jateng Kompol IndraHartono, dikutip dari laman NTMC Polri hariini, Selasa, 28 November 2023.Indra mengatakan bahwa dalam uji cobatersebut kepolisian berhasil merekam 10pelanggaran lalu lintas setelah dronebaru diterbangkan selama dua menit.Dari hasil tersebut, disebutkan bahwa ETLEDrone memiliki efektifitas yang tinggidalam merekam pelanggaran lalu lintas."Tujuan akhirnya adalah menekanpelanggaran lalu lintas dan menurunkanfatalitas kecelakaan lalu lintas yangdidahului oleh pelanggaran lalu lintas,"ujar Indra Hartono menambahkan.LIPUTAN INDUSTRI TERKINI

Page 20

14Kasatlantas Polres Salatiga AKP SuciNugraheni mengatakan bahwa ETLEDrone dapat menangkap pelanggaranlalu lintas kasat mata seperti tidakmenggunakan helm dan tidakmenggunakan sabuk keselamatan.Dengan demikian, keberadaan kameratilang drone diharapkan bisamendukung ETLE Statis dan ETLE Mobile."Sehingga diharapkan dapat menekanpelanggaran, khususnya yang kasatmata dan pelanggaran yangberpotensi menimbulkan kecelakaanlalu lintas, khususnya di Kota Salatiga,"tutup Suci Nugraheni dalamketerangan resminya.HALAMANTeknologi, AI & DroneJOKOWI TELAH MERESMIKANDUA BANDARA BARU DIPAPUA HARI INIPresiden Joko Widodo akan meresmikandua bandara baru, yakni Bandara DouwAturure di Nabire Papua Tengah danBandara Siboru di Fakfak Papua Baratpada hari ini, Kamis (23/11). Keduabandara ini akan memudahkan mobilitasdi wilayah tersebut. Menteri PerhubunganBudi Karya Sumadimeninjau langsung duaProyek Strategis Nasional(PSN) tersebut padaRabu (22/11). “Kamisudah membangunbandara yang cantikdan keren di Papua.InshaAllah sudah siapdiresmikan oleh BapakPresiden Jokowi,” ujarMenhub di Nabire,Papua, Rabu (22/11),seperti dikutip dariAntara.Budi menjelaskan, keduabandara tersebutmerupakan hasilkolaborasi antarapemerintah pusat dandaerah untuk salingmelengkapi. Pemerintahdaerah menyediakanlahannya, sedangkanpemerintah pusat yangmelakukanpembangunan baikterminal, runway danfasilitas lainnya. Bandara Siboru dibangunmulai 2020 hingga 2023,sedangkan Bandara DouwAturure Baru dibangunpada 2020 hingga 2022. Presiden Joko Widodopada Juli 2023 juga telahmeresmikan Bandara Ewer,Kabupaten Asmat, PapuaSelatan. Bandara tersebutdimanfaatkan untukmelayani kebutuhantransportasi, khususnyabagi masyarakatKabupaten Asmat.Ia mengatakan BandaraEwer akan menjadi titikstrategis untuk melayanipenerbangan penumpangmaupun barang di wilayahPapua. "Bandara Ewer akanmenjadi titik sentral yangsangat strategis untukmelayani penerbanganpenumpang maupunbarang, dari dan kebandara yang lebih besarseperti Timika dan Meraukemaupun menuju bandarayang lebih kecil di wilayahpedalaman Papua," katadia. Ia berharap kehadirandua bandara ini dapatsemakin melancarkanmobilitas masyarakatdari dan ke Papua, baikke Nabire maupunFakfak. “Kami mohondukungan pemda untukmelakukan upaya-upaya untukmemasarkan bandaraini agar penumpang danpenerbangannyasemakin ramai,” kayaMenhub.LIPUTAN INDUSTRI TERKINI

Page 21

15HALAMANTeknologi, AI & DroneNEXT LEVEL AI CONFERENCE: WADAHI PARA PELAKU BISNIS DALAMPEMANFAATAN ARTIFICIAL INTELLIGENCETren pemanfaatan teknologi kecerdasanbuatan atau artificial intelligence (Al) didunia bisnis semakin menunjukkan manfaatyang signifikan. Hal ini membawa dampakpositif dalam berbagai sektor kehidupan,terutama dalam segi bisnis.Hal tersebut disampaikan Presiden DirekturPT Internet Mulia Untuk Negeri (Nexa), PriyoSuyono, dalam sambutannya saatmembuka Next Level Al ConferenceUnlocking Business Opportunities andEfficiency with Artificial Intelligence. Acara inidigelar di PO Hotel Semarang (23/11) danmerupakan hasil kerja sama Nexa denganInfoKomputer dan Kitatama.Pada acara ini, fokus pembahasandipusatkan pada potensi pemanfaatanteknologi Al di lingkungan bisnis, mulai darimeningkatkan efisiensi, menciptakanpeluang bisnis baru, sampai meningkatkanketahanan cyber security organisasi "Sayajuga berharap kegiatan ini dapat menjadiwadah networking dan menjembatani parapelaku ekosistem ekonomi digital diIndonesia," tambah Priyo.Wakil Menteri Komunikasi dan Informatika(Kominfo) Republik Indonesia, Nezar Patria yanghadir memberikan keynote speech menjelaskan,"Dalam lanskap bisnis yang berkembang pesat,integrasi Al telah menghasilkan efisiensi danpeluang dalam bisnis."Nezar juga mengingatkan dalam pemanfaatan Al,penting untuk mempertimbangkan dengancermat tantangan secara kompleks. Untuk itu,diperlukan tata kelola Al yang tepat.Peluang dan tantangan Al dalam bisnisBicara soal peluang, dalam sesi "Beyond the AlHype Separating Fact from Fiction", Co-FounderKORIKA dan Profesor ITB, Bambang RiyantoTrilaksono, menjelaskan tren teknologi Al yangakan terus berkembang dengan cepat "Saat ini,kita berada di dalam era Artificial NarrowIntelligence (ANI), atau Al yang mengerjakantugas-tugas yang spesifik "ungkap Bambang.Meski baru di level ANI, sudah banyak proses bisnisyang dapat dikerjakan oleh Al, seperti yangditunjukkan tools seperti ChatGPT. Ke depan,perkembangan Al akan bergerak ke ArtificialGeneral Intelligence (AGI) yang lebih cerdas dandapat mengerjakan pekerjaan yang lebihkompleks. Dalam kesempatan yang sama, GuruBesar Universitas Dian Nuswantoro, PulungNurtantio Andono juga mencontohkan beberapaimplementasi Al yang langsung dirasakanmasyarakat. Contohnya penggunaan teknologi Aluntuk membantu petani dan nelayan dalammeningkatkan produktivitasnya. "Ke depan, akansemakin banyak persoalan sehari-hari yang bisadiselesaikan oleh Al," ungkap Prof PulungLIPUTAN INDUSTRI TERKINI

Page 22

16HALAMANTeknologi, AI & DroneSeperti diungkap Setiaji (Staf Ahli Menteri BidangTeknologi Kesehatan dan Chief DigitalTransformation Office Kementerian Kesehatan),virtual assistant ini akan tampil dalam bentukvideo di akun Whatsapp sang ibu, dan akanmembacakan hasil pemeriksaan bayi yangdiperiksa di fasilitas kesehatan. "Jadi ibu bisalebih paham proses tumbuh kembang anak,"tambah Setiaji.Sementara CTO RCTI+, Rio Anugrah, berbagipengalaman implementasi Al di industri mediaContohnya dalam menyajikan konten yangrelevan dan sesuai dengan referensi penggunaSedangkan CEO Botika, Ditto Anindita,menggambarkan implementasi Al di areapenyiar berita virtual, di mana penyiar ini bisamembacakan berita dengan mimik wajah yangmirip dengan penyiar betulan."Teknologi Generative Al muncul sebagaikekuatan dalam aplikasi bisnis, mengantarkaninovasi, efisiensi, dan pengalaman pelangganyang unggul di seluruh dunia dari berbagaisektor" ungkap Ditto.Implementasi yang Semakin MudahImplementasi Al pun semakin mudah berkatkehadiran platform siap pakai yang disediakanpenyedia solusi seperti Microsoft dan GoogleSeperti diungkap Megawaty Khie (Director,Channels and Strategic Partnership, South EastAsia, Google Cloud), Google saat ini aktifmenggunakan teknologi Al di layanan merekaseperti Gmail, Drive, sampai Youtube Teknologi Alini kemudian ditawarkan Google bagiperusahaan yang ingin memanfaatkan Al didalam proses bisnisnya.Demikian pula Microsoft yang menyediakanCopilot, sebuah set of tools yang diintegrasikanke software Microsoft seperti Office 365 Sepertidiungkap Panji Wasmana (Director, NationalTechnology Officer Microsoft Indonesia), Copilotini berfungsi meningkatkan produktivitassekaligus menyederhanakan pekerjaankaryawan "Perlu dipahami jika Al hanya co-pilotdan kita adalah pilot yang menginstruksikan apayang harus dilakukan Al," jelas Panji.Meski menawarkan banyak keuntungan,Megawaty Khie dan Panji Wasmana sepakatpentingnya etika dalam implementasi Al Selainitu, peran people alias talenta tetap krusialdalam mengembangkan teknologi ini Karenaitulah baik Google dan Microsoft menyediakanberbagai pelatihan gratis bagi talenta Indonesiayang ingin mengembangkan skills di bidang Al.Peran Al dalam cyber securityPada konferensi ini juga didiskusikan mengenai"Al's Role in Guarding the Digital Frontier" denganpembicara Cyber Security Expert, Gildas Deogratdan Hana Abriyansyah, serta Head of SolutionArchitect Alibaba Cloud Indonesia, EggyTanuwijaya.LIPUTAN INDUSTRI TERKINILebih lanjut mengenai implementasi, dalam sesi"Real-World Journey of Al Implementation", tampiltiga institusi yang telah mulai mengadopsi AlContohnya Departemen Kesehatan yangmembuat virtual assistant bagi ibu balita

Page 23

17HALAMANTeknologi, AI & DroneKonferensi yang menekankan pada pemanfaatan Aldalam segi bisnis ini dihadiri lebih dari 700 pesertayang mayoritas berlatar belakang teknologi informasidan digital. Next Level Al Conference: UnlockingBusiness Opportunities and Efficiency with ArtificialIntelligence juga didukung oleh Gmedia, ADITIF,KORIKA, 1000 Startup Digital, dan ForK4SI.MANUFACTURING INDONESIA 2023PELUANG BISNIS DAN INOVASIUNTUK INDUSTRI MANUFAKTURPamerindo Indonesia segera menghadirkanManufacturing Indonesia 2023, mulai 6-9 Desember2023, di JIExpo Kemayoran Jakarta. Pameran seri ke-32 ini akan hadir dalam skala yang lebih besar.Lebih dari 1.200 peserta pameran dari 29negara akan membawa wawasankomprehensif seputar teknologiterdepan, produk dan solusi inovatif,serta peluang perluasan jaringan bisnis.Meysia Stephannie, Event Director PTPamerindo Indonesia menyampaikanbahwa pameran ManufacturingIndonesia telah menjadi pamerandagang manufaktur terbesar dantepercaya untuk memamerkan mesin-mesin, perlengkapan dan peralatandalam satu atap.Lebih dari itu, Manufacturing Indonesiajuga sudah lama menjadi ajang bertukarteknologi, ide dan gagasan baru bagipara pemangku kepentingan untukmengakselerasi perkembangan industrimanufaktur di Indonesia.“Manufacturing Indonesia kali ini akanmelibatkan lebih banyak pesertapameran, membangun ekosistem smartmanufacturing yang lebih solid bagiindustri manufaktur. Kami optimispameran tahun ini mampu menyeraplebih dari 30 ribu pengunjung. Melaluitema, ‘Towards Society 5.0’, kami turutmendukung berbagai upaya percepatanpengembangan berkelanjutan dantransformasi paradigma menuju Society5.0 sektor manufaktur dan Industri 4.0.Sehingga, bukan hanya sisi dariteknologi saja, namun juga peningkatankualitas Sumber Daya Manusia industrimanufaktur Indonesia,” ungkapnyaditulis Senin (27/11/2023).LIPUTAN INDUSTRI TERKINIEggy bercerita soal kasus serangan siber, terutamabanyak terjadi di tahun lalu. Menanggapi hal tersebut,Hana menjelaskan, "Al dapat berpotensimenimbulkan risiko terhadap industri di mana Altersebut diimplementasikan, termasuk dalam industricyber security"Meski begitu, Hana melanjutkan, keuntungan dariimplementasi Al pada area cyber security masih lebihbesar dibandingkan dengan kontroversi yang ada.Pada dasarnya, menurut Gildas, teknologi itu netral "Alakan berbahaya jika kita tidak menggunakannyadengan bijak," jelasnya.

Page 24

18Percepatan transformasi digitaldalam penerapan Industri 4.0 dapatsemakin memperkuat industrimanufaktur dalam menopangperekonomian Indonesia, dan salahsatu upaya dukungan untukmewujudkan Indonesia sebagai Top10 ekonomi dunia.HALAMANTeknologi, AI & DroneSeperti diketahui, saat inipemerintah tengah fokusmempercepat transformasi digitaldi industri manufaktur. Sebagai satudari tujuh sektor prioritaspengembangan dan penggerakutama perekonomian, sektor initelah berkontribusi terhadap PDBsebesar 70%, ekspor industrisebesar 65%, dan 60% pada tenagakerja industri di Indonesia.Di sisi lain, cepatnya pergerakantransformasi digital tentunya akanmenciptakan paradigma baruindustri. Maka penting bagi SDMIndonesia untuk terus mendorongperubahan pola pikir, sebagailangkah kritis guna memastikanadaptasi dan kesuksesanpengembangan sertapertumbuhan industri manufakturdi era yang sangat dinamis.Sebagai tambahan, para pengunjung dan pesertapameran juga bisa menemukan berbagai konten menarikdi Manufacturing Digital Hub, Kaizen Clinic, dan AreaIndoestri yang merupakan hasil kolaborasi denganberbagai pakar dan pelaku industri manufaktur diIndonesia.Manufacturing Indonesia 2023 terselenggara bersamaandengan pameran Machine Tools Indonesia, Tools &Hardware Indonesia, dan Industrial Automation & LogisticIndonesia. Seri pameran manufaktur didukung oleh AsosiasiPengusaha TIK Nasional (APTIKNAS) dan Asosiasi IndustriMold & Dies Indonesia (IMDIA).Di Manufacturing Indonesia 2023,seluruh pengunjung akan melihatsejauh mana progresimpelementasi Industri 4.0 danSmart Manufacturing. Selainmemperoleh wawasan dan koneksike jaringan pasar yang lebih besardi wilayah Asia Selatan, pesertapameran juga dapatmendiksusikan solusi dan praktikterbaik dalam meningkatkanoperasional manufaktur secaramenyeluruh.BUKIT ASAM (PTBA) MAMPUPERTAHANKAN KINERJA DENGAN GENJOTPRODUKSI DAN PENJUALAN BATU BARAAnggota Holding BUMN Pertambangan MIND ID, PT BukitAsam Tbk (PTBA) mampu meningkatkan kinerjaoperasional hingga Triwulan III 2023. Dalam 9 bulanpertama 2023, total produksi mencapai 31,9 juta ton,tumbuh 15 persen dibanding periode yang sama tahun2022, sebesar 27,7 juta ton.LIPUTAN INDUSTRI TERKINI

Page 25

19HALAMANTeknologi, AI & DroneKenaikan produksi ini seiring denganpeningkatan volume penjualan batubara sebesar 15 persen menjadi 27,0juta ton. Perusahaan terusmeningkatkan porsi ekspor secaraterukur tanpa mengabaikankebutuhan dalam negeri.Hingga Triwulan III 2023, Perseroanmencatat penjualan ekspor sebesar11,2 juta ton atau naik 24 persendibanding periode yang sama tahunsebelumnya. Sementara realisasiDomestic Market Obligation (DMO)tercatat sebesar 51 persen."PTBA terus mengoptimalkanpencapaian kinerja operasional danmelakukan efisiensi pada seluruhproses bisnis perusahaan, sejalandengan target hingga akhir tahun2023," kata Direktur Keuangan danManajemen Risiko PT Bukit Asam Tbk(PTBA), Farida Thamrin.Pembangkit ini menerapkan teknologi Supercritical SteamGenerator yang efisien dan ramah lingkungan, jugateknologi Flue Gas Desulfurization (FGD) untuk menekanemisi gas buang. Teknologi FGD ini dapat mengurangi sulfurdioksida dari emisi gas buang pembangkit listrik berbahanbakar batu bara.Per Triwulan III 2023, PTBAmencatatkan laba bersih sebesarRp3,8 triliun. Dari sisi pendapatan,PTBA membukukan sebesar Rp27,7triliun. Total aset perusahaan per 30September 2023 sebesar Rp36,0triliun.Proyek-proyek strategis terusberjalan untuk mendukung kinerjaPerusahaan. Efektif mulai 7 Oktober2023, Pembangkit Listrik Tenaga Uap(PLTU) Mulut Tambang Sumsel-8(2x660 MW) telah mencapai statusCommercial Operation Date (COD)alias beroperasi secara komersial.Selain itu, PTBA dan PT Kereta Api Indonesia (Persero) atauPT KAI menyepakati kerangka kerja sama pengembanganangkutan batu bara relasi Tanjung Enim Baru - Keramasanpada 12 Oktober 2023. Hal ini sejalan dengan targetPerusahaan untuk meningkatkan kapasitas angkutan batubara jalur kereta api menjadi 52 juta ton per tahun pada2024.PEMERINTAH INDONESIA DAN JICASEPAKATI MOD PROYEK MRT TIMUR-BARATIlustrasi. Presiden Joko Widodo bersama Duta BesarNegara ASEAN dan Mitra ASEAN dalam perjalananmenggunakan MRT dari Stasiun Bundaran HI menujuStasiun ASEAN untuk menghadiri HUT ke-56 ASEAN yangdiselenggarakan di Gedung Sekretariat ASEAN Jakartapada Selasa pagi, 8 Agustus 2023.LIPUTAN INDUSTRI TERKINI

Page 26

20HALAMANTeknologi, AI & DronePemerintah Indonesia danJapan InternationalCooperation Agency (JICA)bersepakat menandatanganirisalah pembahasanpenilaian (Minutes ofDiscussion/MoD of AppraisalMission) untuk proyek MRTkoridor Timur-Barat Fase 1Tahap 1. MoD diteken padaSabtu (11/11) oleh DirekturJenderal Perkeretaapian RisalWasal, Direktur PendanaanBilateral Bappenas KurniawanAriadi, Sekda Provinsi DKIJakarta Joko Agus Setiono,dan Dirut MRT Jakarta Tuhiyat,selaku perwakilan dariPemerintah Indonesia.Sedangkan dari JICA, MoDditeken Chief ofRepresentative IndonesiaOffice JICA Mr. Yasui Takehiro.Penandatanganan tersebutdisaksikan langsung olehMenteri Perhubungan BudiKarya Sumadi dan Penjabat(Pj) Gubernur Jakarta HeruBudi Hartono. Budi Karyamengatakan ia berharapproyek MRT dapat berjalandengan baik dan selesai tepatwaktu. "Sehingga dapatsegera dinikmati masyarakat,"kata dia dalam keteranganresmi yang dikutip Minggu(12/11). Jenderal Perkeretaapian Risal Wasalmengatakan dengan adanyapenandatanganan MoD tersebut,urusan administrasi ditargetkansegera selesai sehingga prosespengembangan MRT Tmur-Baratdapat dimulai pada 2024.Dengan adanya pengembangantersebut, koridor Timur-Barat akanterbentang sepanjang 84,1 km dariBalaraja, Tangerang hingga Cikarang,Bekasi. Pengerjaannya dibagi kedalam empat tahap. Pada tahap awal, Fase 1Tahap 1 dari MRT Jakartakoridor Timur-Baratdirencanakan memiliki 21stasiun yang terdiri dari 8stasiun bawah tanah dan 13stasiun layang. Selain itu,pada tahap ini juga akandibangun depot di kawasanRorotan dengan jalur aksessepanjang 5,9 km.Pembangunan Fase 1Tahap 1 untuk rute Tomang- Medan Satria sepanjang30,1 km, Fase 1 Tahap 2Kembangan - Tomangsepanjang 9,2 km, Fase 2Timur yaitu Medan Satria -Cikarang sepanjang 20,5km dan Fase 2 Barat untukKembangan Balarajasepanjang 29,9 km.Budi mengatakan pembangunantransportasi massal MRT sudahsesuai dengan Rencana IndukPerkeretaapian Nasional untukmeningkatkan jaringan danpengguna transportasi massalnasional. "Kita harus konsistenmembangun berbagai transportasimassal perkotaan berbasis rel sepertiMRT, LRT dan KRL," kata dia.LIPUTAN INDUSTRI TERKINI

Page 27

Page 28

22HALAMANTeknologi, AI & DronePT PLN (Persero) mengajak kolaborasiperusahaan di Indonesia untuk membangunbisnis berkelanjutan dalam rangka mendukungtransisi energi sekaligus menyongsong visiIndonesia Emas 2045. Langkah ini diperlukan untuk mewujudkanekosistem ekonomi yang kondusif tetapi tetapberwawasan lingkungan sesuai programtransisi energi pemerintah menuju Net ZeroEmissions 2060CEO FORUM 2023, DIRUT PLN AJAK KOLABORASIPERUSAHAAN DALAM BANGUN BISNIS BERKELANJUTAN”PLN tidak mungkin melakukan itu sendiri, pastiakan banyak konsekuensi dari sisi Capexnya(Capital Expenditure). Contohnya jika ada asetyang kemudian harus dipensiunkan. Juga untukinvestasi untuk smart grid maupun jaringandistribusinya,” kata Sri Mulyani dalam acara CEOForum Powered by PLN di Balikpapan,Kalimantan Timur, Rabu (1/11/2023). Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyanimengatakan, langkah transisi energimembutuhkan dukungan dari segala pihak,termasuk dunia usaha. Ini karena transisi energidari sumber daya berbasis fosil menuju energibaru terbarukan (EBT) memiliki konsekuensiterhadap kebutuhan ruang fiskal dan investasiyang besar. Kebutuhan investasi antara lainuntuk pembangunan pembangkit, transmisi,hingga jalur distribusi menuju pusatpermintaan.Perlu Strategi Fiskaluntuk CukupiKebutuhan TransisiEnergi Guna mencukupikebutuhan transisienergi di Indonesia, SriMulyani menyebut,perlunya strategi fiskaljangka panjang dan luarbiasa. Untuk itu, iamengatakankeberadaan AnggaranPendapatan BelanjaNegara (APBN)ditambah kolaborasidunia usaha dapatmembantu berbagaiupaya transisi energi diIndonesia.Selain Menteri KeuanganSri Mulyani dan DirekturUtama PLN DarmawanPrasodjo, turut hadirdalam diskusi panelKompas100 CEO Forumke-14 yaitu MenteriPerhubungan Budi KaryaSumadi, MenteriPendayagunaanAparatur Negara danReformasi BirokrasiAbdullah Azwar Anas,Menteri Kesehatan BudiGunadi Sadikin,Komisaris Utama PLNAgus D. Martowardojo,serta 100 CEO dariberbagai sektor bisnis diIndonesia. "Tidak mungkinngomongin industrihijau kalauindustrinya kotor.Jadi semuanyamengatakansekarang kalau kitabicara tentanggreen memangenerginya harusdihijaukan, makanyadi Amerikamenggunakaninflation reductionact, dia inginmenghijaukan darisisi energi, dan itumembutuhkaninvestasi yangsangat besar,” kataSri Mulyani. Direktur Utama PLNDarmawan Prasodjomengatakan, sektorperekonomian diIndonesia saat inidihadapkan padatantangan bumiyang makinmemanas dampakdari efek Gas RumahKaca (GRK). Kondisiini tak lepas darikegiatanoperasionalperusahaan-perusahaan diIndonesia. LIPUTAN INDUSTRI TERKINI

Page 29

23HALAMANTeknologi, AI & Drone"Satu liter bensin ada emisi GRK, begitu juga satukWh listrik. Padahal semua ini adalah kegiatanekonomi. Kalau kita ingin menurunkan itubarangkali ekonomi akan slowing down. Sehinggakita perlu mengubah cara pandang kita yangtadinya backward looking menjadi forwardlooking,” ujar Darmawan."Agar ekonomi tumbuh, produk dan services inijuga tentu harus bertambah. Maka Bapak Ibusemuanya harus berkembang. Untuk itu dalammencapai Indonesia Emas tentu saja setiap CEOyang hadir di sini harus mampu meningkatkanproduktivitasnya, dalam proses itu juga membuatperusahaan semakin sehat,” pungkas Darmawan.Cara pandang forward looking di sini kataDarmawan, adalah bagaimana mengakselerasipertumbuhan ekonomi dan di saat bersamaantetap menjaga lingkungan demi keberlanjutankehidupan generasi bangsa di masa depan."Bagaimana bisa menyeimbangkan antarapertumbuhan ekonomi dengan enviromentalsustainability. Para CEO yang berhasil melakukanalignment itu akan mampu mengubahperusahaan yang tadinya backward lookingmenjadi forward looking," ujarnya. Darmawan juga menegaskan komitmen PLNuntuk mendorong ekosistem yang kondusif, agarproduktivitas para pelaku usaha di Indonesiamakin meningkat dalam menuju visi Indonesiaemas 2045. Sehingga Akselerasi pertumbuhanekonomi dalam visi Indonesia Emas 2045 inidapat ditempuh bersamaan. INDONESIA JADI PEMAINUTAMA DALAMPENGEMBANGAN BIOAVTURBERBASIS MINYAK SAWITBahan Bakar Minyak (BBM) telah lamamenjadi tulang punggung kehidupanmanusia di seluruh dunia. Sebagai salah satubentuk energi fosil, BBM menjadi pilihanutama untuk memenuhi kebutuhan aktivitasmanusia dari berbagai belahan benua.Negara-negara yang diberkati dengansumber daya bahan bakar minyak memilikikeuntungan strategis dalammengembangkan sektor-sektor ekonomimereka.Namun, paradoks terjadi ketika kebutuhanterus meningkat, sementara ketersediaanbahan bakar minyak semakin menipis,menyebabkan kelangkaan dan kenaikanharga yang terus melonjak. Meskipunteknologi dan energi terbarukan telahberkembang pesat, sulit untuk menandingiefektivitas BBM. Penggunaan terus-menerusdari energi fosil ini dapat menyebabkankelangkaan minyak bumi dan dampaknegatif terhadap lingkungan akibat emisi gasbuang.LIPUTAN INDUSTRI TERKINI

Page 30

24HALAMANTeknologi, AI & DroneDr. Rais memandang proyek ini sebagai peluang besarbagi Indonesia untuk memimpin dalampengembangan energi terbarukan. Dalamwawancaranya, ia mengajak mahasiswa FTMD untukberkontribusi pada perkembangan bahan bakarnabati, menekankan pentingnya berpikir luas danberkontribusi pada kemajuan bangsa."Proyek ini sangat besar, dan jika Indonesia yangmemimpin, bangsa ini mampu bersaing denganbangsa yang lain," ujar Dr. Rais dikutip InfoSAWIT darilaman resmi Institut Teknologi Bandung (TB), Minggu(26/11/2023)Untuk menghadapi tantangan ini,International Civil Aviation Organization(ICAO) telah menetapkan bahwa padatahun 2027, seluruh pesawat harusberalih ke bahan bakar yang dicampurdengan Bahan Bakar Nabati (BBN).Inisiatif ini mendorong Indonesia untukgencar melakukan penelitian danpengembangan Bioavtur sebagaiSustainable Aviation Fuel (SAF) yangramah lingkungan.Bioavtur adalah hasil rekayasa minyakkelapa sawit dengan kandungan BBNsebesar 2,4%. Proyek ini adalahkolaborasi antara Institut TeknologiBandung (ITB), Pertamina, dan PT LAPIITB. Uji mesin, uji terbang, hingga groundround dan flight test melibatkan peranaktif dari berbagai pihak, termasukFakultas Teknik Mesin dan Dirgantara(FTMD) ITB serta maskapai GarudaIndonesia dengan pesawat Boeing 737-800 NGDr. Ir. Rais Zain, M Eng. dan Dr FirmanHartono, S.T, MT. dari FTMD ITB berperankunci dalam pengujian mesin yangmenggunakan Bioavtur sebagai bahanbakar. Meskipun uji terbang telahsukses, Dr. Rais menegaskan bahwapengembangan Bioavtur masih dalamtahap awal dan proyek ini memilikiprospek jangka panjang.Menyoroti kualitas unggul minyak sawit Indonesia, Dr.Rais menyatakan bahwa minyak sawit merupakanbahan baku optimal untuk rekayasa bioavtur. Inisiatifini diharapkan tidak hanya terbatas padapenerbangan, melainkan dapat diterapkan padaberbagai sektor transportasi untuk kebaikan manusiadan alam.LIPUTAN INDUSTRI TERKINI

Page 31

25"Indonesia merupakan negara kepulauan yangmenghadapi ancaman karena kenaikan mukalaut. Cairnya es di Kutub Utara akibat suhu Bumiyang semakin panas disebabkan lepasnyapencemaran karbon (CO2). Ini adalah karbonbikinan manusia dari pembakaran minyak bumi,batu bara, pencemaran industri, dansebagainya," ujar Emil Salim dalam IndonesiaCCS Breakfast Talk with Chief Editor Media, yangdiselenggarakan oleh Indonesia CCS Center, diJakarta, pada Rabu (15/11).Emil Salim, mantan Menteri Lingkungan Hiduppada masa pemerintahan Presiden Soeharto,mengingatkan emisi karbondioksida yangsemakin tebal membuat suhu Bumi semakinpanas. Indonesia sebagai negara kepulauanmenghadapi ancaman bencana lingkunganhidup jika emisi karbon ini tidak dikendalikan. Iamendukung pemanfaatan teknologipenangkapan dan penyimpanan karbon ataucarbon capture and storage (CCS) sebagaisolusi riil untuk menghadapi masalah ini.HALAMANTeknologi, AI & DroneEMIL SALIM INGATKAN DAMPAKPEMANASAN GLOBAL, DUKUNGTEKNOLOGI CCSEmil Salim, mantan Menteri Lingkungan Hidupera Presiden Soeharto, mengingatkan Indonesiaterancam tenggelam akibat dampakpemanasan global. Ia menyebut teknologiCarbon Capture Storage (CCS) bisamenurunkan emisi karbon secara signifikan.Ekonom dan cendekiawan senior inimenyebut pola pembangunan yangmemakai minyak bumi dan batu barasebagai sumber energi utamamenghasilkan CO2 di Tanah Air."Dampaknya, dalam puluhan tahun nantisuhu naik, es di Kutub mencair, air laut naik.Indonesia terancam tenggelam pada saatperayaan 100 tahun Indonesia merdekapada 2045," ujarnya.Para ahli telah mencari jalan untukmengatasi dampak pemanasan globaldengan fokus pada penurunan emisikarbon (CO2) yang menjadi penyebabkenaikan suhu Bumi. "CO2 seperti selimut.Semakin tebal CO2 itu, semakin panas suhuBumi sehingga CO2 harus dikendalikandengan teknologi carbon capture andstorage, ditangkap dan disimpan untukdigunakan di dalam Bumi," jelas Emil.Pertamina telah memiliki sejumlah kerjasama untuk studi pengembangan CCS,yang terbaru adalah kerja sama denganExxonMobil untuk pengembangan CCS Hubdi Cekungan Asri dan Cekungan Sunda diLaut Jawa. Nilai investasi untuk fasilitas CCSini mencapai US$ 2 miliar.LIPUTAN INDUSTRI TERKINIEmil menyebut PLN juga memiliki CO2 daripembakaran batu bara. Alhasil, langkahbesar kedua untuk menurunkan emisikarbon adalah fokus pada CO2 yangdihasilkan oleh PLTU batu bara. "Beranjakdari garis besar strategi untuk mengurangiCO2 dari udara ini bisa dijalankan kalau kitafokus pada energi minyak bumi dan batubara. Kedua sektor ini sebelumnyamengotori udara, (hasil penangkapankarbon) bisa digunakan untukmembersihkan udara," tuturnya.

Page 32

26Ia juga memberikan catatan, pengembangan CCSharus dipastikan keamanannya dan mendapatkandukungan dari pemerintah berupa insentif, misalnyadalam hal cost recovery. Pasalnya, teknologi CCS inimemang masih mahal. "Otoritas Jasa Keuangan(OJK) sudah mengembangkan bursa karbonsehingga karbon yang ditangkap dengan CCS inibisa diperjual-belikan karena menurunkan ancamanterhadap perubahan iklim," ujarnya."Keputusan politik sudah ada, teknologijuga sudah ada. Yang kita butuhkanadalah action-nya, kita semua harusmendukung usaha agar teknologi CCSdapat mengatasi kenaikan CO2 di udarayang mengancam kenaikan permukaanlaut dan pulau-pulau kita," ujarnya.HALAMANTeknologi, AI & DroneLIPUTAN INDUSTRI TERKINIPerlu Insentif untuk Pengembangan CCSIndonesia bisa berkaca pada keahlianteknik dan berbagai metodologi CCS yangberkembang di dunia, misalnya diAmerika Serikat (AS) dan Kanada. Emilmenyebut pemerintah sudah memilikikemauan politik untuk menurunkan emisikarbon lewat teknologi CCS/CCUS. Hal initerlihat dari hasil pertemuan Presiden JokoWidodo dan Presiden AS Joe Biden padaSenin (13/11) lalu.

Page 33

27Corporate SecretaryKPI, HermansyahNasroenmenyebutkan bahwaSubholding Pertaminadi bidang kilang danpetrokimia tersebutantusias untukberkolaborasi dalamfase studi kelayakanpengembangan BlueAmmonia di Bintuni.“Fase studi kelayakanini sangat pentinguntuk meneliti danmengoptimalkanpotensi pasokan gasdan injeksi CO2 dalammengembangkanBlue Ammonia.Potensi gas alam diTeluk Bintuni sendirimencapai 90MMSCFD,” jelasHermansyah. Studikelayakan yangdilaksanakan tahunini merupakan aksinyata pascapenandatangananMemorandum ofUnderstanding antaraKPI dengan BP BerauLtd (bp), operatorTangguh.HALAMANTeknologi, AI & DroneKILANG PERTAMINAINTERNASIONAL OPTIMISTISKAWAL PROYEK BLUEAMMONIA PERTAMA DI ASIATENGGARAIa melanjutkan bahwasetelah Studi Kelayakan,tahapan BasicEngineering Design (BED)dan Front End EngineeringDesign (FEED) akandilakukan sepanjangtahun 2024 hingga 2025sebelum nantinyadilakukan FinalInvestment Decision (FID)dan dilanjutkan dengantahapan EngineeringProcurement &Construction (EPC).Strategi Hilirasi Gas KPIPengembangan BlueAmmonia Bintunimerupakan bagian daristrategi hilirisasi gas KPIdalam mengelola potensipasokan gas domestikyang besar. Proyekhilirisasi gas ini inimemiliki sejumlah nilaistrategis dari aspek bisnis,maupun sosio-ekonomi.Yang pertama adalahmemberikan nilai tambahbagi perekonomiannasional denganmenekan jumlah impordengan proyeksipenghematan hinggaUSD 500 juta. Peran strategis PT Kilang PertaminaInternasional (KPI) dalam mengawaltransisi energi berbasis inovasi dilanjutkandengan komitmennya mengawal ProyekBlue Ammonia di Teluk Bintuni, Papua Barat.Proyek yang digadang menjadi pionirprodusen Blue Ammonia ramah lingkungandi Asia Tenggara tersebut berpotensimenurunkan emisi karbon sebanyak 80%atau setara dengan 1,6 juta ton karbondioksida per-tahun.“KPI optimistis menyambut mandat yangdiberikan PT Pertamina (Persero) dalampengembangan Blue Ammonia, sebuahalternatif amonia ramah lingkungan, yangtentunya juga akan berkontribusi bagipertumbuhan industri petrokimia di PapuaBarat. Proyek ini ditargetkan on-stream ditahun 2030 dengan kapasitas produksihingga 875 ribu ton per-tahun,” jelas TaufikAditiyawarman, Direktur Utama KPI. Taufikmenegaskan, potensi dekarbonisasi dariproyek Blue Ammonia Bintuni akanmenambah prestasi KPI yang terhitungakumulatif di tahun 2022 berhasilmelakukan reduksi emisi karbon hingga 3,3juta ton CO2.LIPUTAN INDUSTRI TERKINI

Page 34

28Mengenal CCUS, TeknologiUtama Blue AmmoniaFasilitas Carbon Capture,Utilizaton and Storage(CCUS) di Area Tangguhmerupakan bagian takterpisahkan dari proyekBlue Ammonia di Bintuni.CCUS merupakanteknologi penangkapandan penyimpanan emisikarbon sehingga takterlepas ke atmosfer.Dalam proses produksiBlue Ammonia tersebut,sekitar 80% emisi karbondioksida yang dihasilkanakan ditangkap dandiinjeksikan kembali kedalam bumi melalui CCUS.“Dikaitkan dengan petajalan ESG KPI, integrasiteknologi CCUS ini selarasdengan beberapa fokuskeberlanjutan yang sudahdipetakan dalamdokumen ESG kami antaralain reduksi karbon,pengembangan portfoliorendah karbon, hinggainovasi dekarbonisasi,”jelas Hermansyah.HALAMANTeknologi, AI & DroneDi tahun 2023 ESG Rating KPI sudahmencapai angka memuaskan(24,2 – Medium Risk) yangmengungguli perusahaan-perusahaan lain di sektor yangsama dan akan diselaraskandengan strategi pengelolaanresiko (managed risk) ESG dalamoperasi bisnis sehari-hari.Ia menambahkan, pada konteksglobal nantinya proyek Bintuni iniakan menjawab SustainableDevelopment Goals 13 (ClimateAction) serta 8 (Decent Work andEconomic Growth). “Mohondukungan para pihak untukkelancaran proyek Blue Ammoniaini yang nantinya akan menjadisolusi energi bersih untukmenunjang target Net ZeroEmission 2060," pungkasHermansyah.PT Kilang Pertamina Internasional(KPI) merupakan anak perusahaanPertamina yang menjalankanbisnis utama pengolahan minyakdan petrokimia sesuai denganprinsip ESG (Environment, Social &Governance). KPI juga telahterdaftar dalam United NationsGlobal Compact (UNGC) danberkomitmen pada Sepuluh PrinsipUniversal atau Ten Principles dariUNGC dalam strategi operasionalsebagai bagian dari penerapanaspek ESG. PT KPI akan terusmenjalankan bisnisnya secaraprofessional untuk mewujudkanvisinya menjadi Perusahaan KilangMinyak dan Petrokimia berkelasdunia yang berwawasanlingkungan, bertanggung jawabsosial serta memiliki tata Kelolaperusahaan yang baik.Selanjutnya adalah penyediaanenergi alternatif, dimana BlueAmmonia dapat dimanfaatkandalam produksi listrik bersihbersistem ¬co-firing.Pembangkit listrik dengansistem co-firing sendiri diartikansebagai penggunaan bahanbiomassa selain bahan bakarfosil dalam sistem untukmengurangi emisi gas rumahkaca. Yang tak kalah penting,proyek ini memiliki multipliereffect bagi perekonomian diwilayah Papua Barat melaluiindustri petrokimia.Tak hanya hilirisasi gas,Hermansyah menjelaskanbahwa KPI on trackmenjalankan strategipengembangan kilang lainnyayang mencakuppengembangan Kilang Hijau(Green Refinery), proyekperluasan kilang (RefineryDevelopment Master Plan),proyek pengembangan kilangbaru (Grass Root Refinery),hingga komplek kilangpetrokimia (PetrochemicalComplex).LIPUTAN INDUSTRI TERKINI

Page 35

Page 36

30PERESMIAN PABRIK PRODUKSI HARTING DI VIETNAMHALAMANWAWASANTeknologi, AI & DroneEspelkamp / HaiDuong, 3 November2023 -- hingga saat ini perusahaanmilik keluarga tersebut telahmembuka 44 anak perusahaannasional dan 14 pabrik produksi diseluruh dunia. Kini, lokasi lain sedangditambahkan: dalam waktu dekat,konektor dan solusi rakitan juga akandiproduksi sesuai standar kualitasHARTING yang lazim di Hai Duong,Vietnam.Pembukaan pabrik produksi HARTINGbaru di Vietnam oleh: Marcus Göttig,General Manager HARTING VietnamManufacturing dan ZhuhaiManufacturing, Alexandra Westwood,Atase Ekonomi dan Kerja SamaPembangunan Kedutaan BesarJerman Hanoi, CEO Philip Harting,Nguyễn Thị Thúy Hằng, Wakil Ketuadewan Manajemen Kawasan IndustriHai Duong, dan Andreas Conrad,anggota dewan Operasi HARTING(dari kiri ke kanan).HARTING kini telah mendirikan lokasiproduksi baru di Vietnam. Negaratetangga Tiongkok ini merupakanlokasi penting yang strategis di Asiabagi Grup Teknologi. Mulai sekarang,tim inti yang terlatih akanmenjalankan produksi konektor dilokasi pabrik seluas lebih dari 2.500meter persegi.“Penting bagi kami untuk memastikan standar kualitastinggi kami di Vietnam,” seperti yang diungkapkanAndreas Conrad, anggota dewan HARTING TechnologyGroup. "Dengan proses dan fasilitas produksi kami yangterstandarisasi secara global, kami menjamin pelanggankami akan kualitas HARTING yang biasa merekadapatkan - di seluruh dunia. Baik di Jerman, Rumania,Meksiko, atau sekarang juga di Vietnam - pelanggankami dapat mengandalkan kehadiran HARTING di seluruhdunia "Philip Harting, CEO Grup Teknologi, secara langsung beradadi lokasi untuk membuka pabrik produksi baru. "Melaluiakuisisi pabrik baru kami di Vietnam, kami menciptakanlandasan penting dalam kawasan pertumbuhan AsiaTenggara. Di sini, di Hai Duong, kami dekat denganpelanggan dan memproduksi langsung di lokasi. Upacara diakhiri dengan pemotongan pita secara resmi.Kami mengurangi rute pengiriman seminimal mungkindan akan mencatat penghematan CO 2 yang signifikandengan cara ini. Bersama dengan tim manajemen, kamitelah menetapkan arah untuk ekspansi lebih lanjut."

Page 37

31HALAMANWAWASANTeknologi, AI & DroneTentang HARTING:HARTING Technology Group adalah salahsatu pemasok teknologi koneksi industriterkemuka di dunia. Tersebar di seluruhdunia, HARTING memiliki sekitar 6.500karyawan yang bekerja di 44 perusahaanpenjualan dan distribusi, 15 pabrik produksi,dan enam lokasi R&D. Solusi konektivitasHARTING diterapkan di berbagai cabangindustri untuk transmisi “data, sinyal, dandaya”. Bidang penerapannya meliputitransportasi, mobilitas listrik, pembangkitenergi terbarukan, otomasi, serta teknikmesin dan pabrik. Sebagai perusahaanmilik keluarga, HARTING menghasilkanomset sebesar EUR 1,059 juta pada tahun2021/22.HARTING Singapura didirikan pada Maret 1998. SelainKantor Pusat dan gudang di Singapura, HARTINGberoperasi di Malaysia dan memiliki mitra bisnis diThailand, Filipina, Indonesia, dan Vietnam. KomitmenHARTING untuk berbisnis di SEAsia tetap kuat.Merek HARTING yang terkenal dan selalu berhadapandengan pelanggan tetap tidak berubah dan teguh diAsia Tenggara serta memberikan layananprofesional dan sesuai kebutuhan kepadapelanggan kami yang terhormat. HARTING memilikikompetensi yang luas dan mendalam di bidangsambungan listrik, elektronik dan optik, transmisi danteknologi jaringan. HARTING Singapuramemanfaatkan kekuatan grup untukmengembangkan solusi dan produk khusus untuktransmisi dan jaringan energi dan data, teknik mesin,teknologi kereta api, energi angin, otomasi pabrik,dan sektor telekomunikasi.

Page 38

KERJASAMA ANTARA THALES DAN BERTIN DALAM PERTAHANANCBRN DIPERKUAT DENGAN BERHASILNYA PENGUJIAN PENGAMBILANSAMPEL DAN IDENTIFIKASI BIOLOGIS DALAM PROYEK PELICAN PIABCUji coba pemerintah selama duaminggu dilakukan untuk mengevaluasikemampuan platform PIABC* PELICAN**dalam mengambil sampel danmengidentifikasi bahan biologis. Ujicoba ini merupakan bagian dari proyekstudi lanjutan yang didanai dan diawasioleh Badan Inovasi Pertahanan Perancisdan unit manajemen NBC dari BadanPengadaan Pertahanan Perancis.Dipimpin oleh lembaga pengujian CBRNmilik badan pengadaan pertahananPerancis (DGA Maîtrise NRBC), uji cobatersebut dilakukan oleh ResimenDragoon ke-2 Angkatan Darat Perancisyang ditempatkan di Fontevraud danunit intervensi CBRN (UI NRBC) dariAngkatan Udara dan Luar AngkasaPerancis yang ditempatkan di Cazaux,di hadapan perwakilan Bagian TeknisAngkatan Darat Prancis (STAT), stafsenior dari unit keamanan nuklir danCBRN di Cazaux, dan mitra industri.Eksperimen yang terlibat:• Menggunakan sistem COLIBRI yangdikembangkan oleh Bertin untukpengambilan sampel• Membongkar dan memproses sampeldalam isolator BAG yang dikembangkanoleh EuroBioConcept• Mempersiapkan sampel dalam sistemSAULEIL yang dikembangkan oleh Thales• Mentransfer sampel melalui sistemSPOT yang dikembangkan oleh Bertin• Mengidentifikasi sampelmenggunakan sistem GENEXPERT yangdisediakan oleh Bertin.HALAMAN32Pengujian ini menandai tonggak penting dalamproyek tersebut, setelah empat tahunpengembangan, integrasi, dan validasi industri yangerat bekerja sama dengan Badan Inovasi Pertahanandan unit UM NBC serta Maîtrise NRBC dari badanpengadaan, serta didasarkan pada umpan balikyang luas dari angkatan bersenjata selamapresentasi peralatan dan pertemuan teknis.Prosedur tersebut berhasil mengkonfirmasi kemajuanyang dicapai pada proyek PIABC dan tingkat lanjutteknologi yang digunakan. Hal ini menekankanpentingnya kolaborasi Thales dan Bertin di sektorCBRN, dan menegaskan kembali posisi Thalessebagai arsitek sistem untuk sistem pertahananCBRN sipil dan militer.Selama kampanye dua minggu tersebut, parapeserta kembali membangkitkan antusiasme merekaterhadap inovasi sistem terkini, yang telah melaluipengujian menyeluruh. Uji coba pengambilan sampeldan identifikasi biologis memberikan kesempatanberharga bagi semua spesialis untuk mendiskusikanvisi mereka mengenai solusi CBRN di masa depandan mengumpulkan umpan balik dari semua pihakyang terlibat.WAWASANTeknologi, AI & Drone

Page 39

Page 40

Konsolidasi: ADLINK terkenal karena kemampuannyamengintegrasikan struktur teknologi yang kompleks kedalam aplikasi siap modul yang dapat beradaptasi(Module Ready), platform sistem (System Ready), danlayanan desain & manufaktur (DMS+). Penggabunganini, bersama dengan kemitraan dengan integratorsolusi yang berfokus pada domain (DFSI) dan vendorperangkat lunak independen (ISV), menghasilkanberbagai solusi aplikasi industri vertikal (SolutionReady). Melalui pendekatan kolaboratif ini, ADLINKmeningkatkan efisiensi rantai pasokan, mengurangitotal biaya kepemilikan (TCO), meningkatkan dayasaing perusahaan, dan pada akhirnya memberikanlayanan pasar yang unggul.Kolaborasi: ADLINK berkolaborasi erat denganperusahaan-perusahaan terkemuka di berbagaisektor untuk mengatasi tantangan pelanggan diindustri tertentu. Melalui integrasi rantai pasokanyang efektif melalui kemitraan dengan merekteknologi terkemuka, ADLINK menjadi model utamadalam kolaborasi. Pendekatan ini memungkinkanvendor perangkat lunak independen (ISV) fokus padapengembangan perangkat lunak, sementaraintegrator sistem yang berfokus pada domain (DFSI)menyederhanakan pemilihan perangkat kerasdengan memanfaatkan keahlian industri mereka.Dengan portofolio produk ADLINK yang beragam,solusi terkini, dan pemasaran global, bisnis dapatdengan cepat meningkatkan penjualan danmemberikan dukungan teknis menyeluruh kepadapelanggan dan mitra di tingkat lokal.Kreasi-Kolaboratif: ADLINK memiliki jaringan mitrayang luas di seluruh rantai pasokan. Melalui teknologiterintegrasi, ADLINK terus memperluas jangkauansolusinya di berbagai bidang seperti private 5G (P5G),autonomous mobile robots (AMR), otomatisasi,manufaktur cerdas, layanan kesehatan cerdas, danautonomous driving. Dengan memperdalamkemitraan strategis dengan penyedia teknologiterkemuka di industri, ADLINK dan mitra ekosistemnyadapat memasuki bidang aplikasi baru dan menarik,sehingga bersama-sama menciptakan peluangbisnis baru.34HALAMANSelama dua dekade terakhir, ADLINK telahberkolaborasi dengan perusahaan teknologiternama seperti AUO, Intel, NVIDIA, Arm,Qualcomm Technologies, Inc., NXP, danMediaTek. Fokus utama perusahaan adalahpertumbuhan komputasi edge, AI edge, danvisualisasi edge.Tahun ini, ADLINK mencapai kemajuanmelalui kemitraan, terutama dengan NVIDIA,untuk memperkenalkan Pocket AI. Pocket AImerupakan akselerator GPU portabel yangmeningkatkan aplikasi grafis danmemberikan keuntungan bagi pengembangAI. Selain itu, ADLINK dan Foxconn telahbergabung untuk menciptakan usahapatungan FARobot, yang bertujuan untukmemajukan solusi Swarm Autonomy danmemanfaatkan tren robot cerdas yangsedang berkembang. Selanjutnya, perusahaan spin-off ADLINK,ZettaScale Technology, telah menerimainvestasi strategis dari TTTech Auto danmeluncurkan Zetta Auto - sebuah solusirevolusioner untuk komunikasi in-vehicle danV2X. Dengan menggabungkan keahlianTTTech Auto dalam industri otomotif danpengetahuan teknologi ZettaScale,kolaborasi ini akan menciptakan inovasibesar berikutnya untuk kendaraan berbasisperangkat lunak.ADLINK mampu membantu para mitra diberbagai pasar, seperti pabrik pintar, relasi,AMR, layanan kesehatan pintar, autonomousdriving, dan smart cockpit, berkatkemitraannya yang beragam.Saat ekosistem edge intel terusberkembang, ADLINK dan mitrastrategisnya berkomitmen untukberkolaborasi demi masa depanyang inovatif.WAWASANTeknologi, AI & Drone

Page 41

35UNITED GRINDING BERAFILIASI DI ASIA TENGGARAUNITED GRINDING Group hadir diwilayah Asia Tenggara selamabertahun-tahun melalui perwakilandan anak perusahaan WALTER EWAGAsia Pacific. Untuk lebih memperkuatoperasinya di kawasan ini, khususnyadi bidang mesin penggilingan,pengikisan, laser, dan pengukuran,perusahaan telah mendirikan anakperusahaan grup di Singapura yangdikenal dengan nama United GrindingAsia Pacific Pte. Ltd.HALAMANStephan Nell, CEO UNITEDGRINDING Group,menekankan pentingnyakawasan Asia Tenggarabagi perusahaan.Menurutnya, pendiriananak perusahaan UNITEDGRINDING di wilayahtersebut dianggapsebagai langkah alamiuntuk meningkatkankehadiran danoperasional perusahaan.Menurut Nell, kedekatandengan pelangganselalu menjadi prioritasbagi perusahaan untukmemberikan dukunganyang cepat dan tanpakendala. Kombinasikeahlian teknologi danaplikasi yang disediakanoleh satu anakperusahaan dapatmemberikan manfaatsignifikan bagipelanggan.UNITED GRINDING GROUP MENINGKATKAN FOKUS BISNISNYA DI ASIA TENGGARA DENGANMEMBUKA CABANG BARU DI SINGAPURA UNTUK MEMPERLUAS OPERASIONALNYA DI WILAYAHTERSEBUT.Michael Schmid, CEO UNITEDGRINDING Asia PacificSelama lebih dari 20 tahun,Michael Schmid, CEOcabang baru UNITEDGRINDING, telah mengawasioperasi merek WALTER danEWAG di Asia Tenggara.Beliau menekankan bahwamereka dapatmenggabungkan kekuatantim yang kuat di dalamanak perusahaan grupuntuk meningkatkanpelayanan kepadapelanggan. Di masa depan,kami akan menawarkan 3kelompok teknologi: surfaceand profile grinding,cylindrical grinding, dan toolmachining, dalam satukesatuan. Beliau yakinsepenuhnya bahwapenggabungan danpeningkatan operasionalperusahaan di sektor iniakan memberikankeuntungan bagi semuapihak yang terlibat.Stephan Nell, CEO UNITED GRINDING GroupWAWASANTeknologi, AI & Drone

Page 42

36AI COPILOT MENINGKATKANKETELITIAN MANUSIA UNTUKPENERBANGAN YANG LEBIH AMANBayangkan suatu pesawat memiliki satu pilotmanusia dan satu pilot komputer yangberfokus pada aspek berbeda. Kemudiansaat fokusnya sesuai, pilot manusiamengambil alih. Namun, jika terjadigangguan atau kelalaian, komputer segeramengambil kendali.Air-Guardian, hasil inovasi dari MIT ComputerScience and Artificial Intelligence Laboratory(CSAIL), diperkenalkan sebagai solusimutakhir. Di masa di mana pilot dihadapkanpada banyak data dari berbagai layar,terutama dalam situasi tekanan tinggi, Air-Guardian berfungsi sebagai co-pilot yangdapat mengantisipasi. Kolaborasi inovatifantara manusia dan teknologi ini dibangundengan memahami fokus dan perhatian.Namun, bagaimana kita dapat menentukanperhatian secara tepat? Jika manusiamenggunakan mata dan sistem saraf untukpelacakan, Air-Guardian mengandalkan"peta arti-penting" yang menunjukkan fokusperhatian. Peta tersebut berperan sebagaipanduan visual, menyoroti area pentingdalam gambar untuk membantu memahamidan menganalisis perilaku algoritme yangkompleks. Air-Guardian dapat mengenalitanda-tanda awal risiko potensial melaluiattention markers, bukan hanya campurtangan saat terjadi pelanggaran keamananseperti pada sistem autopilot tradisional.HALAMANAIR-GUARDIAN MENGINTEGRASIKAN NALURIMANUSIA DENGAN AKURASI MESIN UNTUKMENINGKATKAN KESELAMATAN PENERBANGAN,MEMBINA KEMITRAAN YANG LEBIH HARMONISANTARA PILOT DAN PESAWAT DALAM UPAYAMENCAPAI LANGIT YANG LEBIH AMAN.Sistem ini tidak hanya berdampak padapenerbangan. Mekanisme kontrol yang serupadalam kerjasama ini suatu hari nanti dapatdigunakan dalam mobil, drone, dan berbagaijenis robotika.Lianhao Yin, seorang peneliti pascadoktoral diMIT CSAIL dan penulis utama makalah barutentang Air-Guardian, menyatakan bahwakeunggulan metode mereka adalah diferensiasi.Ini berarti lapisan kooperatif dan seluruh prosesend-to-end bisa dilatih. Pilihan model jaringansaraf yang berkedalaman kontinu kausal dipilihkarena fiturnya yang dinamis dalammemetakan perhatian. Keunikan lainnya adalahadaptabilitas. Air-Guardian tidak bersifat kaku;dapat disesuaikan dengan tuntutan situasi,menjaga kemitraan yang seimbang antaramanusia dan mesin.Dalam uji lapangan, pilot dan sistem membuatkeputusan berdasarkan gambaran yang samasaat bernavigasi ke titik arah target.Keberhasilan Air-Guardian diukur berdasarkanhasil kumulatif yang diperoleh selamapenerbangan dan jalur yang lebih pendekmenuju titik jalan. Guard mengurangi tingkatrisiko penerbangan dan meningkatkan tingkatkeberhasilan navigasi ke titik target.Deskripsi gambar: Dengan Air-Guardian, program komputerdapat melacak arah pandangan pilot manusia (menggunakanteknologi pelacakan mata), sehingga dapat lebih memahamiapa yang menjadi fokus pilot. Hal ini membantu komputermembuat keputusan yang lebih baik dan sejalan dengan apayang dilakukan atau ingin dilakukan oleh pilot.WAWASANTeknologi, AI & Drone

Page 43

37Menurut Ramin Hasani, peneliti MITCSAIL dan penemu liquid neuralnetworks, sistem ini mewakilipendekatan inovatif untukpenerbangan berbasis AI yangmenempatkan manusia sebagaifokus utama. Penggunaan liquidneural networks memberikanpendekatan yang dinamis danadaptif, memastikan bahwa AItidak hanya menggantikanpenilaian manusia tetapi jugamelengkapinya. Hal ini diharapkandapat meningkatkan keselamatandan kolaborasi di duniapenerbangan.The true strength of Air-Guardian isits foundational technology.Kekuatan utama Air-Guardianterletak pada teknologi dasarnya,termasuk lapisan kooperatifberbasis optimasi dari perhatianmanusia dan mesin, sertapenggunaan liquid closed-formcontinuous-time neural networks(CfC) yang handal dalammengurai hubungan sebab-akibat.Lapisan ini menganalisis gambaruntuk menggali informasi penting,dengan dukungan algoritmeVisualBackProp yangmengidentifikasi titik fokus sistem,memberikan pemahaman yangjelas tentang attention maps.Untuk mendukung adopsi yangluas di masa mendatang, perlumeningkatkan hubungan human-machine. Dari respons yangditerima, penggunaan indikatorseperti bar, dapat menjadi carayang lebih sederhana dan mudahdipahami untuk menunjukkankapan sistem guardian mengambilalih kendali.HALAMANbertujuan untuk meningkatkankemampuan pilot dalamsituasi yang menantang danmengurangi kesalahanoperasional.Stephanie Gil, seorangprofesor asisten ilmu komputerdi Universitas Harvard,meskipun tidak terlibat dalampenelitian ini, menyatakanbahwa penggunaan metrikperhatian visual dalampekerjaan ini dapatmemungkinkan intervensilebih awal dan meningkatkaninterpretabilitas oleh pilotmanusia. Ini merupakancontoh bagus tentangbagaimana AI dapat bekerjadengan manusia,merendahkan hambatandalam membangunkepercayaan melaluipenggunaan mekanismekomunikasi alami antaramanusia dan sistem AI.Penelitian ini sebagian didanaioleh Laboratorium PenelitianAngkatan Udara AmerikaSerikat (USAF), USAF ArtificialIntelligence Accelerator,Boeing Co., dan KantorPenelitian Angkatan Laut.Temuan ini tidak selalumencerminkan pandanganpemerintah Amerika Serikatatau USAF.Air-Guardian membukaera baru penerbanganyang lebih aman denganmenyediakan jaringankeamanan yang dapatdiandalkan pada saat perhatian manusiaberkurang.Daniela Rus, ProfesorTeknik Elektro dan IlmuKomputer Andrew (1956)dan Erna Viterbi di MIT,direktur CSAIL, dan penulisutama pada makalah ini,mengungkapkan bahwasistem Air-Guardianmenyoroti sinergi antarakeahlian manusia danmachine learning, yang WAWASANTeknologi, AI & Drone

Page 44

Strategi untuk menggabungkankekuatan bakat manusiadengan AI dan pembelajaranmesin sebagai penggandakekuatan pertahanan siber akandibagikan oleh juru teknologiutama untuk CompTIA, yaituasosiasi nirlaba untuk industridan angkatan kerja teknologiinformasi, pada SimposiumSiber Southwest Tahunan ke-8pekan ini."Cybersecurity and ArtificialIntelligence: Back to the Future,"adalah pidato pembukaan olehDr. James Stanger yangdijadwalkan pada 2 November2023, pukul 9:45 pagi padaMountain Standard Time (MST).Dr. Stanger menyampaikanbahwa saatnya kita melewatikekaguman dan ketakutanbersama terkait kecerdasanbuatan generatif. Akan lebihbaik jika kita fokus pada caramenguatkan kehadirankeamanan siber denganmengintegrasikan kecerdasanbuatan dan pembelajaranmesin. Beliau menekankanbahwa organisasi yangprogresif di berbagai industrisedang merancang metodeagar manusia dan mesin dapatmembentuk hubungan yangsaling menguntungkan danbekerja bersama.38SIMPOSIUM SIBER SOUTHWEST TAHUNAN KE-8: COMPTIATEKANKAN PENINGKATAN PERTAHANAN SIBER MELALUIINTEGRASI TEKNOLOGI DAN PEMBERDAYAAN MANUSIA.HALAMANStanger menyampaikan bahwakeberhasilan akan muncul ketikamachine learning membantupekerjaan kita, bukan menentukanpekerjaannya."Kita perlu ingat bahwa kita,semakin hari, menjadi sutradaradan kurator. Kesadaran ini akanmemungkinkan kita untuk menjadilebih nyata sehingga mampumenggunakan sumber data daninformasi baru dengan bijaksana."Tandai kalender Anda untukSimposium Cyber SouthwestTahunan ke-8, yang diadakanpada hari Kamis, 2 November 2023di UA Tech Park Events Center diTucson. Acara ini akanmempertemukan para profesionaldari pemerintah dan industripertahanan untuk bertukarinformasi dan perspektif berhargamengenai ancaman dunia maya,strategi pertahanan, penguranganrisiko, pendekatan remediasi terkini,dan topik relevan lainnya. Untukrincian lebih lanjut, kunjungi CyberSouthwest Symposium.DR. JAMES STANGER AKAN MEMBAHAS CONTOH KONKRET MENGENAI TATA CARA ORGANISASIMENGINTEGRASIKAN BAKAT MANUSIA DENGAN 'REKAN KERJA' AI.Meniadakan tugasberulang. Pemanfaatankecerdasan buatan untuk menyaring file log secaracepat dalam jumlahbesar memungkinkananalis keamanan siberuntuk fokusmengidentifikasi hal yangberbeda.Mengenali tren. Solusipembelajaran mesin yangterlatih dapatmengidentifikasi elemenkunci dalam gambar ataukata-kata dalam video,dokumen, ataupercakapan, kemudianmengenali hal berbedayang sulit ditemukanmanusia.Penjaga tambahan. Mesinpembelajaran mesin yangbaik dapat memberikan“layanan pagarpengaman,” sehinggamengidentifikasi pekerjaTeknologi Informasimembuat pilihan untukmenciptakan pengalamanpengguna yang burukatau menciptakanimplikasi keamanan siberbahkan menyarankanalternatif lain.Berikut ini merupakan contohbagaimana cara tersebutmengubah praktik keamanansiber:WAWASANTeknologi, AI & Drone

Page 45

Page 46

40HiddenLayer dilaporkan telah mendapatkankontrak senilai $1,25 juta untuk menerapkanproduk utamanya, HiddenLayer MLDR, ModelScanner, dan Security Audit Reporting. Alat-alat ini bertujuan sebagai solusi pertahanansiber untuk melindungi aset AI danpembelajaran mesin (ML) Angkatan Udaradari potensi ancaman.Sesuai dengan rincian perusahaan, alat MLDRHiddenLayer menggunakan teknikpembelajaran mesin untuk menganalisisperistiwa model ML secara real-time,memungkinkan hal tersebut mampumendeteksi aktivitas berbahaya tanpamemerlukan akses ke data pelatihan sensitifatau model ML organisasi.PERJANJIAN ANTARA AI DANANGKATAN UDARA A.S. AKANMEMASTIKAN PERLINDUNGANSISTEM CERDASHALAMAN(DroneShield atau Perusahaannya) denganbangga mengumumkan penambahankemampuan radar RADA RPS-82 jarak jauh keSistem DroneSentry andalannya, untukmelayani penerapan multi-sensor yangpaling menuntut bagi pelanggan.RPS-82 memberi operator DroneSentry deteksiradar, klasifikasi, dan jangkauan pelacakanyang ditingkatkan secara signifikan untukkebutuhan area luas dan multi-misi. Dengankompatibilitas DroneSentry dengan berbagaiplatform radar, DroneShield dapatmenawarkan solusi berkinerja tinggi danhemat biaya untuk memenuhi kebutuhandan/atau anggaran pelanggan.RADA diakui secara internasional sebagaisalah satu produsen sistem radar anti-UASterkemuka, dengan rangkaian produk radaryang digunakan secara luas olehDepartemen Pertahanan AS dan pasukanmitra di seluruh dunia. HIDDENLAYER, SEBUAH PERUSAHAAN KEAMANANAI, TELAH DIPILIH OLEH AFWERX UNTUK KONTRAKDIRECT-TO-PHASE II PADA INOVASI BISNIS KECIL.DRONESHIELD MENINGKATKANLOKASI PENGUJIAN DENGANPENAMBAHAN RADAR JARAKJAUH\Foto: Modul kontainer perintah telah dipasang dilokasi pengujian DroneShield di Blue Mountains,lengkap dengan sistem radar RPS-82.WAWASANTeknologi, AI & Drone

Page 47

41RPS-82 diintegrasikan kedalam sistem sensorDroneSentry dengan cepat,memanfaatkan desainplatform DroneSentry-C2yang fleksibel dan mudahdiakses. Perusahaanmenawarkan radar RADA RPS-82 dengan solusi DroneSentry,yang kini tersedia untukpelanggan lama dan calonpelanggan.Angus Bean, CTO diDroneShield, menyatakanbahwa perusahaannyamenonjol dalam skala globalkarena tidak hanyamenciptakan danmengintegrasikan sensortetapi juga mengembangkandan memproduksi semuaproduknya. Kecuali padaperangkat keras untuk radardan kamera, pada hal iniDroneShield berkolaborasidengan produsen spesialispapan atas.Sistem komando dan kontrolDroneSentry-C2 ini kemudiansecara cerdasmenggabungkan output dariberbagai jenis sensor melaluimodul sensorfusion SFAI milikkami, menghasilkankesadaran situasional yangmudah dipahami danfungsionalitas pelaporanyang luas.HALAMANSensor frekuensi radio DroneShield masih menjadi metode utamadan mendasar untuk mendeteksi drone. Ketika pelanggan memilikiskenario penerapan dan anggaran yang tepat, penggunaandeteksi multi-sensor menawarkan strategi yang lebih efektif. Hal initerutama berlaku ketika dipasangkan dengan perangkat lunak C2yang cerdas, yang dapat menggabungkan data sensor yang luasdan memberikan gambaran kesadaran situasional yang jelaskepada pengguna.Perusahaan telah meningkatkan fasilitas Blue Mountains yangdioperasikan dari jarak jauh untuk mendukung integrasi RPS-82dan meningkatkan pengembangan dan pengujian platformnya.Peningkatan ini menggabungkan pengalaman penerapan didunia nyata, seperti yang dilakukan di Ukraina, untuk mengatasimeningkatnya ancaman drone. Situs yang lengkap akan memungkinkan tim untuk mempercepatsiklus pengembangan dan memberikan pembaruan firmwaresecara lebih efektif ke basis pelanggan berlanggananDroneShield. Selain itu, fasilitas tersebut sekarang mencakupinstalasi permanen sistem radar RADA RPS-82. Fasilitas yang ditingkatkan di Blue Mountains ini melengkapifasilitas pengujian Perusahaan yang sudah ada di Virginia Utara,AS.Gambar: Konsol perintah dan kontrol DroneShield DroneSentry-C2, yangmencakup modul fusi sensor SFAI.WAWASANTeknologi, AI & Drone

Page 48

Intel telah mengumumkan partisipasinyasebagai anggota pendiri dalam kelompokkerja baru bernama AI Safety (AIS) yangdikelola oleh MLCommons. Dalamkemitraan ini, Intel akan menyumbangkankeahlian dan pengetahuannya di bidangkecerdasan buatan untuk berkolaborasidalam pembentukan platform yangbersifat fleksibel untuk mengukur faktorkeamanan dan risiko dari alat dan modelkecerdasan buatan. Denganperkembangan yang semakin matangdalam pengujian, standar-standarkeamanan AI yang didefinisikan oleh AISdiharapkan akan menjadi bagian krusialdalam pendekatan global terhadapimplementasi dan pengamanankecerdasan buatan."Intel berkomitmen untuk memajukan AIsecara bertanggung jawab danmembuatnya dapat diakses oleh semuaorang. Kami melakukan pendekatanterhadap masalah keamanan secaraholistik dan mengembangkan inovasi diseluruh perangkat keras dan perangkatlunak untuk memungkinkan ekosistemmembangun AI yang dapat dipercaya.Karena model bahasa yang tersebar dimana-mana dan tersebar luas, sangatpenting untuk bekerja di seluruhekosistem untuk mengatasi masalahkeamanan dalam pengembangan danpenyebaran AI. Untuk itu, kami sangatsenang dapat bergabung denganindustri ini dalam mendefinisikanproses, metode, dan tolak ukur baruuntuk meningkatkan AI di mana saja." -Deepak Patil, wakil presiden korporatdan manajer umum Intel, Data Center AISolutions42INTEL BERGABUNG DENGANMLCOMMONS AI SAFETYWORKING GROUPHALAMANMengapa Ini Penting: Pentingnya pelatihan yangbertanggung jawab dan pemanfaatan model bahasabesar (LLM) dan alat bantu sangat ditekankan dalamupaya mengurangi risiko sosial yang dapat munculdari teknologi canggih ini. Intel telah lama memahamidan menyadari konsekuensi etika dan hak asasimanusia yang terkait dengan perkembangan teknologi,terutama di bidang kecerdasan buatan. Kelompok kerja ini akan menyediakan sistem peringkatkeamanan untuk mengevaluasi risiko yang dihadirkandari teknologi AI yang baru dan berkembang pesat.Partisipasi Intel dalam kelompok kerja AIS merupakankomitmen terbaru dalam upaya perusahaan untukmemajukan teknologi AI secara bertanggung jawab.INTEL BERGABUNG DENGAN KELOMPOK PAKARINDUSTRI DAN AKADEMISI AI TERKEMUKA UNTUKMENETAPKAN TOLAK UKUR STANDAR KEAMANAN AIYANG AKAN MEMANDU PENGEMBANGAN AI YANGBERTANGGUNG JAWAB.WAWASANTeknologi, AI & Drone

Page 49

43ADLINK GATEWAY IIOT YANG SIAPUNTUK APLIKASI ADLINKMENGHADIRKAN KONEKTIVITASEND-TO-END YANG KUAT DENGANKEMUDAHANADLINK Technology Inc, pemimpin global dalamkomputasi tepi, dengan bangga meluncurkaninovasi terbarunya, seri EMU-200, sebuah gatewayIIoT yang siap pakai yang dapat dengan mudahmemenuhi persyaratan jaringan data dariberbagai skenario aplikasi yang sulit, termasukenergi terbarukan, pengisian daya kendaraan listrik(EV), manajemen gedung, dan pemantauanperalatan pabrik. Untuk mendukung penyebaran yang cepat diberbagai lingkungan aplikasi, seri EMU-200dilengkapi dengan perangkat lunak bawaan yangcerdas, yakni konsol web EGiFlow. Konsol web inimemungkinkan integrasi tanpa batas daribeberapa protokol komunikasi. Dengan dipadukanopsi konektivitas yang luas dan spesifikasiperangkat keras yang sangat fleksibel, EGiFlowmampu menyesuaikan diri dengan berbagaikonfigurasi di lapangan, sambil mengurangi bebankerja yang harus dihadapi oleh para insinyur dalamproses pengembangan dan penyebaran.Integrasi EGiFlow dengan seri EMU-200 tidak hanyamenyederhanakan proses transfer data yangkompleks antara sistem-sistem yang berbeda,tetapi juga menyediakan pengaturan aliran datayang telah dikonfigurasi sebelumnya. Inimengurangi beban kerja pengembang solusi danmempercepat proses penyiapan untukpengumpulan, transfer, dan pemfilteran data dariberbagai sumber. Semua ini dapat dicapai melaluilangkah-langkah penyiapan yang mudah, hanyadengan tiga langkah sederhana.HALAMANIDEAL UNTUK MANUFAKTUR PINTAR, ENERGITERBARUKAN, PENGISIAN DAYA KENDARAANLISTRIK PINTAR, DAN BANGUNAN PINTARUntuk mencapai cakupan koneksi yang luas,seri EMU-200 mengintegrasikan berbagaiprotokol komunikasi industri utama, sepertiModbus TCP/RTU, MQTT, dan OPC UA. Selain itu,protokol open charging point (OCPP) untukpengisian daya kendaraan listrik akan segeradiintegrasikan. Dukungan protokol yangkomprehensif ini memastikan kompatibilitastransmisi data, sekaligus menghindari masalahyang disebabkan oleh kurangnya protokol yangdidukung. Selain itu, seri EMU-200 mendukung antarmukaI/O yang berlimpah, bersama dengan Wi-Fi,konektivitas 4G/LTE. Hal ini memungkinkankoneksi ke perangkat akuisisi data seperti IOjarak jauh dan sistem Ethernet DAQ,memfasilitasi konektivitas tanpa batas dariedge ke platform cloud. Seri EMU-200 menggunakan prosesor ARMCortex-A9, yang dikenal dengan efisiensi dayayang sangat baik dan kesesuaian untukberoperasi di bawah pembatasan catu daya.Dimensinya yang ringkas, ditambah denganbeberapa opsi pemasangan, dan kisaran suhupengoperasian yang mengesankan dari -20hingga 70°C, memastikan kemampuanberadaptasi bahkan dalam kondisi lingkunganyang keras. "Terlepas dari fungsi-fungsi yang siap pakai, seriEMU-200 sangat ideal untuk pengembangankedua untuk memenuhi berbagai aplikasi dariplatform hingga solusi terintegrasi," kata JeremyWu, Direktur Pusat Produk Bisnis InstrumenTerbuka.WAWASANTeknologi, AI & Drone

Page 50

44CaptureTM Hong Kong, penyedialayanan digitalisasi media analogterkemuka, dengan banggamengumumkan penunjukan Jason Lawsebagai Chief Product Officerperusahaan. Perekrutan strategis inidilakukan seiring dengan upayaCapture.HK untuk memanfaatkanpeluang pasar yang berkembang pesatdengan desain dan pengembanganproduk dan layanan yang menggunakanAI dan machine learning. Capturememproyeksikan bahwa pasar HongKong akan membutuhkan layanandigitalisasi senilai $250 juta USD dalamsepuluh tahun ke depan.Pemimpin Visioner dalamPengembangan ProdukJason Law, Chief Product Officer diCapture.HK, adalah seorang visionerproduk yang dikenal dengan pandanganstrategisnya dan prinsip-prinsip desainyang berpusat pada pengguna. Denganrekam jejak yang kuat dalampengembangan produk, Jason berfokuspada pasar besar yang diserang dimana pengalaman konsumen danteknologi baru dapat memecahkanmasalah skala.@MelloMoney menangani masalahglobal dalam mengajarkan anak-anakberusia 5-13 tahun bagaimanamengembangkan kebiasaan finansialyang sehat.CAPTURE.HK MEMPERLUAS TIM DENGAN PENUNJUKAN JASONLAW SEBAGAI CHIEF PRODUCT OFFICER UNTUK MEMBANGUNLAYANAN BERBASIS AI DAN MACHINE LEARNINGHALAMANModernisasi Foto@Automate menangani industri asuransi senilai $7,7miliar USD di Hong Kong dengan menggunakanketerlibatan aplikasi dan bot berbasis AI untuk secaradramatis mempercepat proses penawaran asuransisebanyak 3X lipat dan menawarkannya selama 24jam sehari, 7 hari dalam seminggu."Satu-satunya cara untuk meningkatkan skala danmenyediakan produk serta layanan yangmemuaskan pelanggan adalah denganmenggunakan kecerdasan buatan," ujar Jason Law,Chief Product Officer Capture.HK. "Sebagai seorangdesainer, minat saya terfokus pada pembuatanproduk yang mampu meningkatkan skala danmenunjukkan nilai sebuah merek. Setiap industrimemiliki peluang untuk mengoptimalkan potensi EraKeemasan AI yang kita alami, terutama dalamkonteks layanan konsumen."Produk Capture.HK dan Penggunaan AIDengan teknologi AI Capture, keindahan dannostalgia foto-foto lama dipertahankan dengancermat untuk generasi yang akan datang. Melaluialgoritme dan pembelajaran mesin yang canggih,sistem AI secara cerdas menganalisis danmemodernisasi setiap gambar, yang secara efektifmengembalikan foto-foto yang pudar danmenguning ke masa kini.Seorang pelanggan sebelumnya telah mendigitalkan25 album foto ke dalam format digital. Dia sangatpuas dengan layanan Capture.HK dan menyebutkanbahwa foto yang didigitalkan oleh Capture.HKmemiliki kualitas yang lebih baik daripada fotoaslinya.MEMPERCEPAT PELUANG PASAR HONG KONG SENILAI $250 JUTA USD DALAM LAYANAN DIGITALISASIDENGAN PENGGUNAAN AIWAWASANTeknologi, AI & Drone

Page 51

45Pemangkasan Gambar Album Foto- mengekstraksi nilai dari albumPengenalan dan Pengaturan WajahDengan menggunakan pembelajaranmesin, Capture.HK sekarang dapatmemindai seluruh album dengankualitas tinggi dan mengekstrak bagianterpenting dari album foto. Pelanggantentu saja dapat secara manualmenghapus setiap foto danmemindainya, tetapi ini adalah prosesyang memakan waktu dan 95%pelanggan tidak akan pernahmelakukannya.Melalui kemitraan dengan Google,salah satu perusahaan AI dan Cloudterkemuka di dunia, semua foto danvideo digital Capture.HK diunggah keGoogle Photos. Dengan menggunakanAI, Google Photos akan mengidentifikasidan mengatur koleksi berdasarkanwajah pelanggan. Fungsionalitas inimemungkinkan Anda dengan mudahmengatur dan mencari fotoberdasarkan orang-orang yang ada didalamnya. Produk Capture.HK di masadepan sedang dikembangkan untukmemanfaatkan alat organisasi yangkuat ini.HALAMANMelestarikan Kenangan di Era Digital denganCapture.HKCapture.HK didedikasikan untuk menjaga kenanganberharga di era digital. Dengan berbagai layanandigitalisasi media analog yang komprehensif termasukalbum foto, foto, kaset video, media digital, dan slide.Sejak diluncurkan pada tahun 2022, Capture.HK telahberhasil memenuhi 100 pesanan, mengalami tingkatpertumbuhan yang luar biasa sebesar 139% dalamjumlah pesanan Q/Q. Pertumbuhan ini merupakan buktikepercayaan dan kepuasan pelanggan kami yangtelah mempercayakan kenangan tak ternilai merekakepada kami."Visi produk Jason yang luar biasa akan memainkanperan penting dalam mendorong upayapengembangan produk AI kami, memastikan bahwakami terus memberikan solusi inovatif yang memenuhikebutuhan pelanggan kami yang terus berkembangdan meningkatkan produktivitas operasional kami,terutama pada pra-pemangkasan album foto," kataMichael Chang, CEO Capture.HK.Capture.HK memastikan bahwa setiap media analogdidigitalkan ke dalam format digital berkualitas tinggi,melindunginya dari kerusakan dan kehilangan. Timspesialis memori kami akan memanfaatkan teknologiAI dan teknik modernisasi canggih untukmenghidupkan kembali esensi sejati dari kenanganAnda.WAWASANTeknologi, AI & Drone

Page 52

Page 53

47Layanan Lokasi Enlighted - Sistem Lokasi WaktuNyata - melacak lokasi dan pergerakan aset danlencana di dalam gedung, menggunakaninfrastruktur pencahayaan cerdas Enlighted yangsudah ada. Dengan diperkenalkannya modelpembelajaran mesin AI, akurasi menemukan asetdan lencana personel ditingkatkan menjadi lebihdari 98 persen, sehingga memberdayakan bisnisdi seluruh industri untuk mengoptimalkan operasimereka dan mengontrol inventaris dengan lebihbaik.Tingkat akurasi yang tinggi sangat pentingterutama di bidang perawatan kesehatan danmanufaktur, di mana memahami lokasi yangtepat sangat penting untuk banyak kasuspenggunaan yang kritis. Sistem yangdisempurnakan ini mengurangi biayaimplementasi secara dramatis melalui sensorkontrol pencahayaan berkemampuan Bluetoothyang sudah ada. Kemampuan AI ini dibangun diatas solusi Enlighted Touchless Workplace yangsudah ada, aplikasi seluler berbasis AI yangmemungkinkan penghuni untuk mengontrol suhudi tempat kerja.Solusi AI Location Services (RTLS) dan TouchlessWorkplace merupakan bagian dari SiemensXcelerator Marketplace, sebuah platform bisnisdigital terbuka untuk mempercepat transformasidigital.PERUSAHAAN SIEMENS,ENLIGHTED, MENAMBAHKANKEMAMPUAN AI BARU YANGKUAT UNTUK IOT DI GEDUNG-GEDUNGTEKNOLOGI & PRODUKHALAMANTagnos, penyedia solusi perawatankesehatan, memanfaatkan data lokasi RTLSyang dihasilkan AI dari Enlighted sebagaibagian dari Platform Orkestrasi PerawatanKesehatan, untuk mendorong perawatanpasien dan alur kerja pelacakan aset dirumah sakit.Zan Compute, penyedia sistem bangunanpintar, menggunakan data hunianEnlighted dan analisis AI mereka sendiriuntuk memandu aktivitas pembersihanyang diperlukan, mengurangi biayapembersihan gedung, dan meningkatkanpengalaman penghuni."Sensor di gedung pintar mengumpulkan datadalam jumlah yang sangat besar. Aplikasiberbasis AI adalah cara transformatif bagibangunan komersial untuk memaksimalkandan menggunakan data, mengoptimalkanefisiensi sekaligus meningkatkan pengalamanpenghuni," ujar Stefan Schwab, CEO Enlighted."Kemampuan dan kemitraan baru inimenunjukkan bahwa Enlighted terusberinovasi dan memperluas penawarannyadengan teknologi tercanggih." Penambahan Dua Mitra AI BaruEnlighted juga telah memperluas ekosistemmitranya dengan para peserta yangmenghadirkan aplikasi AI, alat pembelajaranmesin, dan platform yang memperluas nilaidari volume besar data bangunan IoT seriwaktu Enlighted.ENLIGHTED, PERUSAHAAN TEKNOLOGI PROPERTITERKEMUKA YANG DIMILIKI OLEH SIEMENS, TELAHMENGUMUMKAN PERLUASAN PENGGUNAANKECERDASAN BUATAN (AI) DALAM SOLUSI LAYANANLOKASINYA, DAN PENAMBAHAN DUA MITRA BARUDALAM EKOSISTEM MITRA AI ENLIGHTED.Teknologi, AI & Drone

Page 54

48Terkadang sulit untuk melakukan pemeriksaankesehatan tahunan saat Anda sedang bekerjakeras. Meskipun terkadang terjadi pada manusia,hal ini juga merupakan masalah yang samauntuk turbin angin. Menanggapi hal ini, RWE, DTUWind and Energy Systems dan Quali Drone telahbekerja sama untuk menemukan solusi canggihberteknologi tinggi, yang menggabungkanteknologi drone baru dengan penggunaankecerdasan buatan (AI) untuk memeriksa baling-baling turbin angin di laut - saat baling-balingtersebut masih berputar.Kebanyakan orang mengalami efek waktu, danini juga berlaku untuk turbin angin lepas pantaidan baling-balingnya, yang semakin pentinguntuk mencapai titik nol dan kesehatan planetdengan menghasilkan listrik hijau dari angin.Saat ini, praktek umum melibatkan pemeriksaanmanual bilah rotor oleh kru yang dikirim keladang angin lepas pantai menggunakan kapal.Turbin harus dihentikan selama pemeriksaan,sementara teknisi memeriksa kondisi baling-baling. Ini berarti turbin harus menghentikanproduksi energi bersih, yang berdampak padaiklim dan operator.Para mitra dalam proyek inovasi AQUADA-GOsedang mengerjakan teknologi baru yang dapatmengotomatiskan pemeriksaan bilah turbinangin lepas pantai: RWE, salah satu perusahaanenergi terbarukan terkemuka di dunia, telahbermitra dengan para peneliti dari DTU Wind andEnergy Systems, perusahaan rintisan DenmarkQuali Drone dan Energy Cluster Denmark -fasilitator proyek inovasi AQUADA-GO.AQUADA-GO - TEKNOLOGI DRONEBARU MENGGUNAKANKECERDASAN BUATAN UNTUKMEMERIKSA BILAH TURBINANGIN LEPAS PANTAIHALAMANNils Leseberg, CEO RWE RenewablesDenmark, menjelaskan: "Sebagai operatorpembangkit listrik tenaga angin terkemuka,RWE terus mencari teknologi dan solusi baruyang dapat meningkatkan efisiensi dankeamanan aset kami, serta membantu kamimenghasilkan listrik ramah lingkungan yanglebih besar. Kami harus dapat memantaukondisi bilah rotor tanpa menghentikan turbindan terus melakukan analisis data lanjutanuntuk lebih memahami bagaimana mengaturpemeliharaan dan perbaikan aset kami. Olehkarena itu, AQUADA-GO merupakan proyekpenting yang dapat menyederhanakanberbagai proses dan dengan demikianmeningkatkan keselamatan karyawan danproduksi listrik ramah lingkungan. Kami tidaksabar untuk menguji coba teknologi inovatif inidi ladang angin lepas pantai Denmark,Rødsand 2."Menghentikan penghentian turbinAQUADA-GO telah menerima dana dariProgram Pengembangan dan DemonstrasiTeknologi Energi (EUDP) dan akan berlangsunghingga tahun 2025. Para mitra telahmengembangkan algoritme yang dapatmembantu drone mengidentifikasi kerusakanpada permukaan baling-baling, serta potensikeretakan di bawahnya. Drone ini dilengkapidengan kamera termal yang dapat memindailapisan bawah permukaan untuk mengetahuiadanya kerusakan. Hal tersebut tidak dapatdilakukan dengan inspeksi manual yang biasadilakukan oleh industri saat ini.TEKNOLOGI & PRODUKTeknologi, AI & Drone

Page 55

"Bagi kami, proyek initentang mengubah seluruhpersepsi tentang caramemeriksa baling-balingturbin angin. Kami berharapbahwa kecerdasan buatandan drone dapat mencegahperlunya waktu henti padaturbin, denganmengotomatiskan inspeksisepenuhnya. Ini berartienergi yang lebih ramahlingkungan untukkepentingan iklim dan lebihsedikit kapal dengan teknisiyang harus dikirim ke lepaspantai. Ini adalah tugasyang kompleks, tetapi kamiberharap dapatmenyelesaikannya melaluiproyek ini, dan kamimengantisipasi bahwapermintaan untuk konsepkami akan sangat tinggi,"kata Jesper Smit, CEO QualiDrone, pemasok perangkatkeras drone dalam proyekpenelitian inovasi.Langkah berikutnyamelibatkan pengujianteknologi drone di daratuntuk memverifikasikemampuan drone dalammengikuti perputaranbaling-baling. Teknologi iniakan diuji di lokasi lepaspantai di ladang anginRødsand 2, yangdioperasikan oleh RWE sejaktahun 2010 dan terletak diselatan Pulau Lolland,Denmark.49HALAMANIde untuk proyek ini berasal dari DTU Wind and Energy Systems,yang telah menerbitkan artikel ilmiah tentang apa yang disebutsebagai teknologi AQUADA. Kata GO pada judul proyek telahditambahkan karena para mitra sekarang siap untuk mentransferpekerjaan dari laboratorium di DTU ke dalam lingkungan tempatindustri beroperasi."Kami telah memproses banyak data dari para mitra proyek danakan melihat lebih banyak lagi ketika kami mendapatkankesempatan untuk menguji teknologi ini pada bilah turbin anginyang sebenarnya. Dalam proyek ini, kami mengembangkanalgoritme pembelajaran mendalam yang mutakhir dan teknologivisi komputer sambil memanfaatkan pemahaman mendalamkami tentang kerusakan bilah berdasarkan pemodelan termal-mekanis. Kami berharap proyek ini akan membuat perbedaanbesar bagi industri; sebagai contoh, kami akan dapat menghematsetidaknya 50% biaya inspeksi di masa depan. Hal ini akanmenciptakan pengurangan karbon yang signifikan untuk pekerjaaninspeksi industri angin dan juga akan menghasilkan bisnis bagipemilik ladang dan Quali Drone, yang mengomersialkan solusinya.Kami bangga melihat bahwa penelitian kami dapat membuatperbedaan yang nyata, dan kami menantikan kolaborasi inovasilebih lanjut dengan para mitra," kata Xiao Chen, AssociateProfessor di DTU Wind and Energy Systems dan Manajer ProyekTeknis untuk proyek inovasi AQUADA-GO.AQUADA-GO memiliki total anggaran sebesar DKK 17 juta danberlangsung dari tahun 2023 hingga Akhir 2025. Para mitra yangterlibat adalah RWE, DTU Wind and Energy Systems, Quali Dronedan Energy Cluster Denmark, dan proyek inovasi ini telahmenerima dana sebesar DKK 7,3 juta dari Program Pengembangandan Demonstrasi Teknologi Energi Denmark (EUDP).AMAZON MENGUJI COBA ROBOT MOBILEBERKAKI DUAENLIGHTED, PERUSAHAAN TEKNOLOGI PROPERTI TERKEMUKA YANGDIMILIKI OLEH SIEMENS, TELAH MENGUMUMKAN PERLUASANPENGGUNAAN KECERDASAN BUATAN (AI) DALAM SOLUSI LAYANANLOKASINYA, DAN PENAMBAHAN DUA MITRA BARU DALAMEKOSISTEM MITRA AI ENLIGHTED.TEKNOLOGI & PRODUKTeknologi, AI & Drone

Page 56

50HALAMAN"Digit didesain dengan prinsip dari awalhingga akhir untuk mengikuti orang keberbagai tempat dan melakukanpekerjaan yang bermanfaat secara amandi lingkungan yang dirancang untukmanusia," demikian disampaikan dalampernyataan tersebut. Rilis tersebutmenambahkan bahwa penggunaanawalnya mencakup penanganan materialdalam jumlah besar di dalam gudangdan pusat distribusi. Rencananya, Digitakan secara umum tersedia di pasarpada tahun 2025.Amazon menyoroti keuntungankeselamatan yang diperoleh daripenggunaan robot, dengan mencatatbahwa tingkat insiden yang dapatdirekam dan insiden kehilangan waktumengalami penurunan masing-masingsebesar 15% dan 18% pada tahun 2022dibandingkan dengan tahun sebelumnya.Perusahaan juga menekankan bahwamereka telah menciptakan "ratusan ribusistem robotika sekaligus menciptakanratusan ribu pekerjaan baru dalamoperasional kami."Beberapa pihak mengkhawatirkanadanya orang-orang yang kehilanganpekerjaan karena robot. Stuart Richards,seorang organisator serikat pekerja diInggris dari serikat pekerja GMB, menyebutotomatisasi Amazon sebagai"perlombaan yang mengarah padahilangnya pekerjaan. Kami telah melihatratusan pekerjaan menghilang di pusat-pusat pemenuhan kebutuhan," kataRichards, menurut laporan BBC baru-baruini.Namun Damion Shelton, salah satu pendiridan CEO Agility Robotics, mengatakandalam sebuah pernyataan dalam rilisnyabahwa Digit akan menyelesaikan masalahdi tempat kerja seperti "cedera, kelelahan,perputaran yang tinggi, dan kesenjangantenaga kerja yang tidak terisi, dengan visiutama untuk membuat manusia lebihmanusiawi."Berita ini muncul pada saat para CFO sedang menghadapitantangan dalam mengelola pasar tenaga kerja yangsangat ketat. Pada bulan September, perekrutan karyawanmelonjak sebanyak 336.000 orang, melebihi prediksi danmemberikan validasi terhadap indikasi baru-baru ini daripara pembuat kebijakan Federal Reserve. Merekamenyatakan niat untuk mempertahankan suku bungatinggi untuk jangka waktu yang lebih lama daripada yangdiprediksi pada bulan Juni, seperti yang sebelumnyadilaporkan oleh CFO Dive.Menurut postingan pada blog tersebut, Amazon telahmempercepat penggunaan robotika dan saat ini memilikilebih dari 750.000 robot yang bekerja dengan karyawannya.Pada tahun 2022, raksasa e-commerce dan pengiriman inimemamerkan serangkaian prototipe robot untukmeningkatkan efisiensi operasional di fasilitasnya. Proteus,Cardinal, dan Amazon Robotics Identification adalahbeberapa inovasi robotik yang telah digunakan Amazon diseluruh rantai pasokannya.Secara terpisah, perusahaan mengatakan bahwa merekajuga meluncurkan sistem robotik baru di salah satu pusatpemenuhan kebutuhan perusahaan di Houston, Texas, yangakan membantu perusahaan memenuhi permintaanliburan. Dikenal sebagai Sequoia, "sistem ini bekerja denganmenggunakan robot bergerak yang mengangkut inventarisdalam kontainer langsung ke gantry, sebuah kerangkatinggi dengan peralatan pendukung platform yang dapatmengisi ulang tas jinjing atau mengirimkannya kepadakaryawan untuk memilih inventaris yang telah dipesan olehpelanggan," ujar perusahaan tersebut.Bulan lalu, Agility mengumumkan bahwa mereka sedangmembangun pabrik manufaktur di Salem, Oregon, yangakan mampu memproduksi lebih dari 10.000 robot setiaptahunnya, menurut rilis dari Agility.TEKNOLOGI & PRODUKTeknologi, AI & Drone

Page 57

Page 58

52Connect Tech - sebuah perusahaan yang berbasis diOntario yang merupakan bagian dari Heico Corp -berencana untuk menghadirkan perangkat canggih AIyang tangguh termasuk Polaris, Sentry-X, Anvil, dan banyaklagi di pameran ini.Para peserta akan memiliki kesempatan untuk memahamilebih lanjut tentang perangkat-perangkat ini yangdirancang untuk berbagai aplikasi, termasuk augmentedreality, pengenalan wajah dan gambar, serta koreksiturbulensi atmosfer.CONNECT TECH AKAN MEMAMERKAN SOLUSI BERKEMAMPUANKECERDASAN BUATAN (AI) YANG TANGGUH UNTUK PLATFORMBERAWAK DAN TIDAK BERAWAK PADA PERTEMUAN TAHUNAN DANPAMERAN ASOSIASI ANGKATAN DARAT AMERIKA SERIKAT (AUSA)2023 MENDATANGHALAMANMenurut pengumuman perusahaan,perangkat ringkasnya dapat denganmudah dibawa atau dipasang padaberbagai kendaraan berawak dantanpa awak, sehingga memungkinkanpengambilan keputusan secara real-time di sisi taktis.Perangkatnya yang tangguhdirancang untuk memenuhi standartermasuk MIL-STD-810G untukketangguhan militer secarakeseluruhan, DO-160G untukgoncangan dan getaran, danperlindungan dari masuknya air/debuhingga IP68.Para pengunjung pameran AUSAdapat mengunjungi Connect Tech diBooth #3955.PANASONIC CONNECTMENGUMUMKAN KAIROS CORE2000 SERI BARU AT-KC2000S1Panasonic Connect Co, Ltd. hari ini mengumumkan seri baru Kairos Core 2000 (Main Frame), AT-KC2000S1, salah satu platform IT/IP KAIROS untuk produksi dan distribusi video langsung profesional. AT-KC2000S1 dapat mendukung jumlah input dan output yang fleksibel untuk disesuaikan denganproduksi video pelanggan, yang merupakan fitur dari KAIROS, sekaligus memastikan redundansi ST2022-7, yang penting untuk penyiaran dan distribusi acara menggunakan jaringan. Hal inimenghilangkan kekhawatiran pelanggan yang menyiarkan atau melakukan streaming langsung acaradan olahraga menggunakan jaringan dan mendukung produksi video yang tidak terbatas dan lebihstabilMENGAKTIFKAN OPERASI REDUNDAN DENGAN 4K 16 INPUT/10 OUTPUTTEKNOLOGI & PRODUKTeknologi, AI & Drone

Page 59

53Membuka Potensi Penuh dari Point Clouddengan LiDAR360 V7! Sebagai perangkat lunakaplikasi dan pemrosesan data point cloudprofesional yang terdepan di pasar, LiDAR360V7 yang baru dapat menganalisis danmemproses data point cloud dalam jumlahbesar, beradaptasi dengan berbagai platformdan perangkat, serta menyediakan lebih dari90 fungsi baru untuk mendukung aplikasi diberbagai industri.1. Menyelesaikan kesalahan peralatan,kesalahan penempatan, dan kesalahanlintasan dalam satu klik.LIDAR360 V7 TELAH DILUNCURKAN! CATAT TANGGALNYA!HALAMAN4. Menambahkan manajemen atribut vektor danalat analisis SIG.5. Mendukung proyek triangulasi udara utamauntuk menghasilkan DOM.2. Mengoptimalkan registrasi data otomatisuntuk berbagai platform, sehinggameningkatkan akurasi agregasi data.3. Memperbarui modul pengedit vektor,mengintegrasikan data CAD dan GIS secaramulus.6. Menambahkan fungsi analisis drainase,membantu simulasi drainase.7. Menambahkan analisis kemajuan konstruksiuntuk membantu pemantauan kemajuankonstruksi.8. Menambahkan berbagai alat pengeditanmedan, seperti mendeteksi elevasi data vektorsecara otomatis, meratakan bangunan/dasarsungai.Efisien dan kuat, LiDAR360 V7 menggunakan lebih darisepuluh jenis algoritme point cloud, kecerdasanbuatan, dan pembelajaran mesin yang terkemukasecara internasional untuk memajukan pemanfaatanLiDAR di seluruh industri. Rilis ini bertujuan untukmengatasi tantangan aplikasi pengguna sekaligusmembuka potensi penuh dari data point cloudmereka. Sebagai perangkat lunak aplikasi industri dan pasca-pemrosesan yang terkemuka di dunia, LiDAR360 telahmelampaui 120.000+ unduhan di seluruh dunia dantelah digunakan oleh klien, kontraktor, pemerintah,serta lembaga penelitian dan perguruan tinggi dilebih dari 130 negara. Kami percaya bahwa LiDAR360akan tetap menjadi mitra Anda yang paling dapatdiandalkan.TEKNOLOGI & PRODUKTeknologi, AI & Drone

Page 60

54SoftServe, perusahaan konsultan TI dan penyedialayanan digital terkemuka, hari ini mengumumkanpeluncuran solusi Keselamatan pekerja baru yangdidukung oleh analisis canggih dari SAS,pemimpin dalam bidang AI dan analisis. Solusibaru ini bertujuan untuk mengungkapkesenjangan keamanan dan mengidentifikasipotensi risiko bagi pekerja secara real-time,sehingga membantu mengurangi kecelakaan ditempat kerja dan kerusakan properti.Solusi end-to-end ini memiliki fitur SAS® Analyticsuntuk IoT, prosesor Intel® Xeon® Scalable, danteknologi visi komputer. Solusi ini mendeteksibahaya dan anomali yang dihadapi pekerjaindustri di bidang manufaktur, transportasi,konstruksi, logistik, dan utilitas.Solusi pemantauan keselamatan real-time inimengurangi risiko jatuh, bahaya mesin atau listrik,kerusakan akibat alat pelindung diri (APD) yanghilang, ban berjalan atau forklift yang bergerak diruang terbatas, dan situasi yang berpotensi tidakaman lainnya.Kombinasi analitik big-data, sensorberkemampuan IoT, dan kamera membantuprodusen dan perusahaan industrimengoptimalkan keselamatan karyawan diseluruh fasilitas mereka secara real-time. Solusi inimenggabungkan data dari seluruh perusahaan,menganalisis informasi menggunakan AI kelasdunia dan analitik canggih, dan dengan cepatmengidentifikasi risiko keselamatan pekerja.Seiring waktu, data historis yang dikumpulkan olehsolusi SoftServe memberi para pemimpin industrialat strategis untuk melakukan perubahan skalabesar pada proses dan operasi demimeningkatkan keselamatan pekerja.SOFTSERVE MEMPERKENALKAN SOLUSI KEAMANAN PEKERJABARU DENGAN DUKUNGAN ANALISIS SAS UNTUK MENGURANGICEDERA DI TEMPAT KERJA SECARA REAL-TIMEHALAMAN"Pelatihan dan protokol keselamatan yangdiperbarui tidak cukup untuk memenuhituntutan produksi yang tinggi, tenggat waktuyang agresif, atau lingkungan berbahaya yangkami lihat berkembang seiring dengan semakinkompleksnya operasi sehari-hari," kata GuyMerritt, VP Manufaktur SoftServe. "Dan tidakpeduli seberapa besar perubahan operasi,keselamatan pekerja tetap menjadi prioritasutama. Sudah saatnya alat dan kemampuanmengikutinya. Solusi keselamatan pekerja yangbaru dari SoftServe mencakup pengetahuandari pengalaman kami yang luas dalammelayani organisasi manufaktur dan industri.Ditambah dengan kemampuan analitik AI danIoT terkemuka di dunia dari SAS dan prosesorXeon yang dapat diskalakan dari Intel, solusi iniakan memungkinkan para manufaktur untukmencapai level baru dalam hal keselamatandan manajemen risiko."Solusi Keselamatan Pekerja yang baru ini jugamencakup rangkaian lengkap ProjectManagement Office (PMO), manajemenperubahan, keamanan, dukungan, dan alatintegrasi sistem. Solusi ini dapat dikelola olehpelanggan manufaktur/industri atau disediakansebagai layanan oleh SoftServe.SOLUSI MENYELURUH MENGGUNAKAN TEKNOLOGI VISI KOMPUTER UNTUK MENDETEKSI BAHAYA DAN ANOMALI DITEMPAT KERJA DI SELURUH OPERASI INDUSTRITEKNOLOGI & PRODUKTeknologi, AI & Drone

Page 61

55Keselamatan Pekerja adalah solusi komprehensif yang melengkapi, bukan menggantikan, strategikeselamatan perusahaan yang sudah ada dan sistem pemantauan aset untuk mencapai hasil yangsuperior dalam Keselamatan dan Tata Kelola Lingkungan (Environmental Safety andGovernance/ESG).Hasilnya adalah arsitektur yang terukur, tangguh, dan dapat disesuaikan yang memungkinkanorganisasi untuk mengatasi masalah keselamatan dengan lebih baik di fasilitas dan industri tertentu.HALAMANPenentuan Prioritas dan Remediasi KerentananTerpadu:Ivanti Neurons untuk RBVM dan Ivanti Neuronsuntuk Manajemen Patch telah diintegrasikanuntuk mengotomatiskan penyerahan CVE daritim keamanan ke bagian operasional TI.Dengan pengalaman prioritas kerentanan danpenambalan end-to-end ini, pelanggansekarang dapat memulihkan kerentanandengan lebih cepat dan mudah untukmelindungi lebih baik dari ancaman duniamaya.Integrasi ini diaktifkan oleh CVE to Patch GroupAPI yang secara efektif memungkinkan IvantiNeurons for Patch Management untukberintegrasi dengan produk apa pun yangdapat mengirimkan daftar CVE melalui API.Selain itu, Ivanti Neurons for Patch Managementkini mendukung penambalan perangkat macOSberbasis agen - tidak perlu mendaftar keproduk manajemen perangkat seluler (MDM).Kemampuan baru untuk platform Ivanti Neuronsmeliputi:IVANTI PERBARUI IVANTI NEURONS UNTUK TERUS MENDORONGPELANGGAN MENGOPTIMALKAN TI DAN MEMPERKUAT KEAMANANIvanti, perusahaan teknologi yang berfokuspada meningkatkan dan mengamankanEverywhere Work, mengumumkanpeluncuran kapabilitas baru untuk platformIvanti Neurons. Tujuannya adalahmeningkatkan pengalaman karyawandigital, memberikan skalabilitas kepadapelanggan, serta meningkatkan fokus padakerentanan dan remediasi. Denganpeluncuran ini, Ivanti terus mewujudkanmisinya untuk memberdayakan tim TI danKeamanan dengan visi menyeluruh dariseluruh area TI, menyediakan visibilitas,wawasan yang dapat diambil tindakan, dantingkat keamanan yang lebih baik."Kami berdedikasi untuk membangunteknologi yang memungkinkan tempat kerjayang mulus dan aman bagi karyawan," kataDr. Srinivas Mukkamala, Chief Product Officer,Ivanti. "Dengan terus memperluaskemampuan platform Ivanti Neurons, kamimembantu memastikan bahwa pelangganmemiliki solusi terbaik untuk mengelola,mengamankan, dan menyervis semuaperangkat dan jaringan mereka untukmemberdayakan karyawan mereka. Dengankecepatan ancaman yang menargetkantempat kerja, organisasi harus memilikisolusi yang tepat untuk menemukan danmemulihkan ancaman keamanan sebelumpelaku ancaman memiliki kesempatan untukmengeksploitasinya."TEKNOLOGI & PRODUKTeknologi, AI & Drone

Page 62

56HALAMANPaket Solusi Manajemen LayananPerusahaan BaruBerdasarkan kebutuhan bisnis danskalabilitas, Ivanti menawarkan empatpaket solusi manajemen layananperusahaan: ITSM Professional, ITSMEnterprise, ITSM Premium, dan ITSMEnterprise Premium.Dengan memilih salah satu dari paketsolusi manajemen layanan ini,organisasi dapat mengurangi biaya,mengoptimalkan kinerja layanan, danmenciptakan lingkungan yang amandan lincah yang siap untuk masadepan.Wawasan Baru yang Dapat DitindaklanjutiPengalaman orientasi dan dasbor barudi Ivanti Neurons memberikanpandangan yang jelas tentangperangkat, pengguna, dan KPI SkorPengalaman Digital (skor DEX)organisasi. Optimalkan efisiensi TI danproduktivitas karyawan denganmelihat dan menelusuri skor DEXperangkat, pengguna, dan organisasidi seluruh perusahaan dengan cepatuntuk lebih memahami masalah danmembuat keputusan yang tepattentang cara terbaik untuk melakukanperbaikan.Paket Solusi Manajemen Titik Akhir Terpadu(UEM) Baru yang AmanBergantung pada kebutuhan dankematangan manajemen titik akhir,organisasi dapat memilih dari tiga paketsolusi Secure UEM: Secure UEMProfessional, Secure UEM Professional Plus,dan Secure UEM Premium.Organisasi bisa menentukan paket manayang memiliki kemampuan yang palingsesuai dengan kebutuhan merekasekaligus mendapatkan kemampuanuntuk meningkatkan skala seiring denganpertumbuhan mereka. Hal ini membantumemastikan bahwa di mana punlokasinya, titik akhir dapat ditemukan,dikelola, diamankan, dan dipulihkan."Para profesional teknis keamanan sedangdibanjiri oleh kejahatan siber biasa, seranganhacktivist, dan serangan canggih yangditargetkan dari musuh yang canggih," kata EricGrenier, Direktur Analis di Gartner®. "Untukbertahan dari serangan-serangan ini, organisasiperlu memilih solusi yang mencakup perpaduanteknik yang tepat dan OS serta perangkat yangdidukung - perpaduan yang menyeimbangkanantara pencegahan dengan visibilitas,pemantauan, deteksi, dan dukungan responsinsiden.SILICON VALLEY: DESAINER MENGGUNAKAN AI GENERATIF UNTUKMEMBANTU PENGEMBANGAN CHIPSebuah makalah penelitian yang dirilis hari inimenjelaskan bagaimana AI generatif dapatmembantu salah satu upaya rekayasa yangpaling kompleks: merancang semikonduktor.Penelitian ini menunjukkan bagaimanaperusahaan di bidang yang sangat terspesialisasidapat melatih model bahasa besar (LLM) padadata internal mereka untuk membangun asistenyang meningkatkan produktivitas.TEKNOLOGI & PRODUKTeknologi, AI & Drone

Page 63

57HALAMANPermukaan ChipNeMoMakalah ini merinci bagaimana para insinyurNVIDIA menciptakan LLM khusus untukpenggunaan internal mereka, yang disebutChipNeMo, yang dilatih dengan data internalperusahaan untuk menghasilkan danmengoptimalkan perangkat lunak sertamembantu para perancang manusia.Dalam jangka panjang, para insinyur berharapdapat menerapkan AI generatif pada setiap tahapdesain chip, yang berpotensi menghasilkankeuntungan signifikan dalam produktivitas secarakeseluruhan, ujar Ren, yang telah berkarir selamalebih dari 20 tahun di bidang EDA.Setelah melakukan survei kepada para insinyurNVIDIA untuk kasus-kasus penggunaan yangmemungkinkan, tim peneliti memilih tiga hal untukmemulai: chatbot, generator kode, dan alatanalisis.Kasus Penggunaan AwalAlat yang terakhir - alat yang mengotomatiskantugas-tugas yang memakan waktu untukmemelihara deskripsi terbaru dari bug yangdiketahui - sejauh ini merupakan alat yang palingbanyak diterima dengan baik.Sebuah prototipe chatbot yang menjawabpertanyaan tentang arsitektur dan desain GPUmembantu banyak insinyur dengan cepatmenemukan dokumen teknis dalam pengujianawal.Sedikit kegiatan yang sebanding dengantingkat kesulitan desain semikonduktor.Dibawah mikroskop, chip canggih seperti GPUNVIDIA H100 Tensor Core (di bagian atas)menyerupai kota metropolitan yang terencanadengan baik, dibangun dengan puluhan miliartransistor yang saling terhubung melalui jalan-jalan yang 10.000x lebih tipis dari rambutmanusia.Beberapa tim teknik telah berkolaborasi selamadua tahun untuk membangun salah satu kotabesar digital ini. Beberapa kelompokbertanggung jawab untuk mendefinisikanarsitektur keseluruhan chip, sementarakelompok lain merancang dan memasangberbagai sirkuit ultra-kecil, dan yang lainnyamenguji hasil kerja mereka. Setiap tahap proyekmemerlukan metode khusus, programperangkat lunak, dan bahasa komputer.Visi yang Luas untuk LLM"Saya yakin seiring berjalannya waktu, modelbahasa yang besar akan membantu semuaproses, secara keseluruhan," ujar Mark Ren,direktur NVIDIA Research dan penulis utamadalam makalah tersebut.Bill Dally, kepala ilmuwan NVIDIA,mengumumkan makalah tersebut hari inidalam presentasi di Konferensi Internasionaltentang Desain Berbantuan Komputer.Konferensi ini merupakan pertemuan tahunanyang dihadiri oleh ratusan insinyur yangbekerja di bidang otomasi desain elektronik,atau EDA."Upaya ini merupakan langkah awal yangpenting dalam menerapkan LLM padapekerjaan kompleks dalam desainsemikonduktor," ujar Dally dalam acara di SanFrancisco tersebut. "Ini menunjukkanbagaimana bahkan dalam bidang yangsangat terspesialisasi, kita dapatmemanfaatkan data internal untuk melatihmodel AI generatif yang bermanfaat."TEKNOLOGI & PRODUKTeknologi, AI & Drone

Page 64

58DroneShield Limited (ASX:DRO) ("DroneShield"atau "Perusahaan") dengan banggameluncurkan SensorFusionAI (SFAI), sebuahmesin fusi data 3D yang bersifat sensor-agnostik untuk lingkungan yang kompleks.Angus Bean, CTO DroneShield, berkomentar,"Deteksi drone atau Unmanned Aerial Systems(UAS) bergerak menuju pendekatan multi-sensor untuk lokasi tetap (dan dalam situasitertentu, sistem kendaraan dan kapal) di manaruang dan anggaran memungkinkan untukpendekatan semacam itu, karenakemampuannya untuk memberikan hasildeteksi yang lebih baik dengan berbagaimodalitas sensor, seperti frekuensi radio, radar,akustik, dan sistem kamera, baik yangdigunakan dalam satu atau di beberapa titik.""Namun pendekatan multi-sensor hanyamemberikan hasil yang lebih baik, denganmesin perangkat lunak cerdas untukmenggabungkan keluaran sensor danmemberikan serangkaian keluaran yangcerdas - jika tidak, menambahkan lebih banyaksensor akan menjadi kontraproduktif karenamenghasilkan lebih banyak data tanpa carayang jelas untuk mengelolanya."DroneShield telah mengembangkan mesinsensorfusi berbasis AI yang sebenarnya,awalnya untuk sistem komando dan kontrolDroneSentry-C2 sendiri, termasuk semuamodalitas deteksi drone yang umum (RF, radar,akustik, kamera).PELUNCURAN SENSORFUSIONAIHALAMANPemisahan ini memungkinkan produsen C2 pihakketiga (termasuk primer) untuk menambahkanSFAI ke sistem C2 mereka, dengan basislangganan (SaaS), sehingga meningkatkankinerja.Oleg Vornik, CEO DroneShield, menambahkan,"DroneShield berusaha menjadi pemasok lengkapsolusi C-UAS jika memungkinkan, atausubkontraktor jika memungkinkan. Akan adabanyak situasi di seluruh dunia di manapelanggan memiliki preferensi untuk pemasok C2lain, berdasarkan hubungan yang sudah ada ataupersyaratan lainnya. Memberikan SFAI kepadapemasok pihak ketiga tersebut, memaksimalkanpangsa pasar kami dan memonetisasi lebih lanjutIP yang telah kami kembangkan."DRONESHIELD MELUNCURKAN SENSORFUSIONAI (SFAI),SEBUAH MESIN FUSI DATA 3D YANG BERSIFAT SENSOR-AGNOSTIK UNTUK LINGKUNGAN YANG KOMPLEKSSistem secara cerdas membangun model yangdiinformasikan oleh semua input dari waktu kewaktuNilai keyakinan memungkinkan pemilihansensitivitas yang lembut, mengurangi positifpalsu atau negatif palsuModel prediksi dapat menginterpolasi jaluruntuk pelacakan yang konsisten bahkandengan data yang jarangData yang tidak lengkap atau kontradiktif yangdimediasi oleh model objek yang komprehensifSemua data sensor digabungkan menjadi satupaket intelijen yang konsistenSFAI memiliki keunggulan yang signifikandibandingkan mesin C2 multi-sensor tradisional, dimana sensor sistem digunakan karenakekuatannya dengan kelemahannya yangdiimbangi oleh kekuatan jenis sensor:TEKNOLOGI & PRODUKTeknologi, AI & Drone

Page 65

Page 66

60Untuk alasan ketahanan pangan dan insentifekonomi, petani terus berupaya memaksimalkanhasil panen mereka agar dapat dipasarkan. Karenatanaman tumbuh tidak konsisten, pada saat panen,pasti akan ada variasi dalam kualitas dan ukurantanaman. Oleh karena itu, menemukan waktu yangoptimal untuk memanen adalah prioritas bagipetani. Sebuah pendekatan baru yangmemanfaatkan drone dan kecerdasan buatansecara nyata meningkatkan estimasi ini denganmenganalisis setiap tanaman secara hati-hati danakurat untuk menilai karakteristik pertumbuhannya.Beberapa cerita fiksi ilmiah yang optimis berbicaratentang masa depan pasca-kelangkaan, di manakebutuhan manusia dipenuhi dan kerja kerasdisediakan oleh mesin. Ada beberapa cara di manavisi ini muncul untuk memprediksi beberapaelemen kemajuan teknologi saat ini. Salah satunyaadalah dalam penelitian pertanian, di manaotomatisasi telah memberikan dampak. Untukpertama kalinya, para peneliti, termasuk dariUniversity of Tokyo, telah mendemonstrasikansistem yang sebagian besar terotomatisasi untukmeningkatkan hasil panen, yang dapat bermanfaatbagi banyak orang dan dapat membantumembuka jalan bagi sistem masa depan yangsuatu hari nanti dapat memanen hasil panensecara langsung.DRONE AI UNTUK OPTIMALKANPRODUKSI SAYURAN PETANIHALAMANDRONE OTOMATIS BERHASIL MEMANTAU TANAMANUNTUK MELAPORKAN WAKTU YANG IDEAL UNTUKPANEN"Idenya relatif sederhana, tetapi desain,implementasi dan pelaksanaannya sangatkompleks," kata Associate Professor Wei Guodari Laboratorium Fenomena Lapangan."Jika petani mengetahui waktu yang idealuntuk memanen hasil panen, mereka dapatmengurangi limbah, yang mana hal ini baikuntuk mereka, konsumen dan lingkungan.Namun, waktu panen yang optimalbukanlah hal yang mudah untuk diprediksidan idealnya membutuhkan pengetahuanyang rinci tentang setiap tanaman; dataseperti itu akan menghabiskan banyakbiaya dan waktu jika harus menggunakantenaga manusia untuk mengumpulkannya.Di sinilah drone berperan."Pipa berbasis drone. Gambaran visual dari sistem untuk menangkapdan menganalisis data gambar tentang tanaman, yang kemudianmenginformasikan model untuk membantu petani mengetahuiwaktu terbaik untuk memanen ladang mereka. ©2023 Guo dkk. CC-BYVisualisasi data pada foto udara. Biaya tenaga kerja manusia danwaktu yang dibutuhkan untuk membuat katalog manual untuk setiaptanaman di ladang. Di sini, data katalog yang dikumpulkan oleh dronedan dihasilkan oleh sistem pembelajaran mendalam ditumpangkanpada foto-foto ladang. ©2023 Guo dkk. CC-BYSAMPUL CERITATeknologi, AI & Drone

Page 67

61"Mungkin akan mengejutkanbeberapa orang jikamengetahui bahwa denganmemanen ladang seharisebelum atau sesudah waktuyang optimal dapatmengurangi potensipendapatan ladang bagipetani sebesar 3,7% hingga20,4%," kata Guo. "Namundengan sistem kami, dronemengidentifikasi danmembuat katalog setiaptanaman di ladang, dan datapencitraan mereka memberimakan model yangmenggunakan pembelajaranmendalam untukmenghasilkan data visualyang mudah dipahami olehpetani. Mengingat biayadrone dan komputer yangrelatif rendah saat ini, versikomersial dari sistem iniseharusnya dapat dijangkauoleh banyak petani."HALAMANSAMPUL CERITATantangan utama yang dihadapitim terletak pada analisis gambardan pembelajaran mendalam.Meskipun pengumpulan datagambar sendiri relatif mudah,variasi dalam gerakan tanamanakibat hembusan angin danperubahan cahaya sepanjangwaktu dan musim dapatmenciptakan kompleksitas yangsulit diatasi oleh mesin. Olehkarena itu, selama pelatihansistem, tim perlu menghabiskanbanyak waktu untuk melabeliberbagai aspek gambar yangmungkin dilihat oleh drone,membantu sistem untukmemahami dan mengidentifikasidengan akurat objek yang terlihat.Throughput data yang sangatbesar juga menjadi tantangan,mengingat data gambar seringkali mencapai triliunan piksel,puluhan ribu kali lebih besardaripada kamera ponsel pintarkelas atas.Guo memiliki latar belakangdalam ilmu komputer danilmu pertanian, sehinggasangat cocok untukmenemukan cara-caraperangkat keras danperangkat lunak mutakhiryang dapat membantupertanian. Dia dan timnyatelah menunjukkan bahwabeberapa drone berbiayarendah dengan perangkatlunak khusus dapatmencitrakan danmenganalisis tanamanmuda - dalam kasuspenelitian ini, brokoli - dansecara akurat memprediksikarakteristik pertumbuhanyang diharapkan. Dronemelakukan prosespencitraan beberapa kalidan melakukannya tanpainteraksi manusia, yangberarti sistem ini hanyamembutuhkan sedikit biayatenaga kerja.Teknologi, AI & Drone

Page 68

62UOW dan Telkom University di Indonesia telahmendapatkan pendanaan untuk merevolusipemantauan permukaan laut di tiga kota di JawaTengah secara digital. Inisiatif ini akan menyatukanpara ahli terkemuka di bidang kecerdasan buatan,internet of things, pembelajaran mesin, dan tekniklingkungan dari kedua negara, yang berpotensimemberikan dampak signifikan terhadap komunitaslokal.Setiap hari, banjir pasang yang sering terjadi di JawaTengah, Indonesia, menimbulkan bahaya besar bagipenduduk setempat dan menimbulkan dampak seriusbagi masyarakat dan lingkungan. Kota-kota pesisirdataran rendah seperti Pekalongan, Demak, danSemarang menghadapi risiko besar akibat kenaikanpermukaan air laut dan kondisi cuaca buruk. Pada Mei2022, kota-kota tersebut dilanda banjir pasang yangmencapai ketinggian 1,1 hingga 2 meter yangmenyebabkan 51 persen wilayah Pekalongan danbeberapa wilayah di Semarang terendam.Dampak dari banjir pasang sangat beragam. Banjirpasang membahayakan keselamatan warga,menyebabkan kerusakan properti, pengungsian, danbahkan hilangnya nyawa. Banjir yang berulangmengganggu kehidupan sehari-hari, menambahbeban pada layanan darurat dan infrastruktur. Haltersebut juga menyebabkan kerusakan yang cukupbesar pada jalan, bangunan, rumah, fasilitas umum,dan drainase.PENELITIAN UOW UNTUK MENGEKSPLORASI PENGGUNAAN AIDALAM MITIGASI BANJIR DI INDONESIAHALAMANPenduduk Pekalongan dan Semarangmengalami dampak buruk terhadapkesehatan akibat banjir denganmeningkatnya penyakit yangberhubungan dengan kelembaban danjamur seperti diare, demam berdarah,kutu air, serta keluhan kulit dan paru-paru.Banjir pasang memiliki dampak yangmerugikan bagi perekonomian danpertanian di wilayah tersebut. Hilangnyalahan produktif menyebabkan dampakserius pada mata pencaharian 5 jutapenduduk di tiga kota tersebut.Untuk mengurangi dampak banjir pasang,pemerintah Indonesia telah membanguntanggul laut, waduk, dan stasiun pompabesar yang dirancang untuk memompaair melalui tanggul laut ketika ketinggianair laut di waduk melebihi ambang batastertentu. Pengontrolan pompa-pompatersebut saat ini masih dilakukan secaramanual. Kurangnya pemantauanpermukaan air laut secara terus menerusdan otomatisasi dalam mengendalikanpompa air mengakibatkan akurasi yangburuk, ketidaktepatan waktu, dan efisiensiyang rendah dalam menanggapi banjirrob dan memitigasi kerusakan.Associate Professor dari University ofWollongong, Le Chung Tran, akanmemimpin tim peneliti internasional untukmenemukan solusi dalammentransformasi pemantauanpermukaan air laut dan banjir secaradigital untuk meningkatkan matapencaharian jutaan warga di wilayahtersebut.TIM PENELITI INTERNASIONAL AKAN MENGGABUNGKAN PEMBELAJARAN MESIN DAN INTERNET OF THINGS KE DALAMSISTEM PENGELOLAAN BANJIR PASANG SURUT UNTUK MELINDUNGI KEHIDUPAN DAN INFRASTRUKTURSAMPUL CERITATeknologi, AI & Drone

Page 69

63"Proyek ini bertujuan untuk mengembangkansolusi terkini yang sesuai dengan sasaran, dapatdiukur, dan terjangkau untuk pemantauan banjirpasang. Solusi ini diharapkan dapat mengurangikerugian akibat banjir pasang, meningkatkanpendapatan, serta mendukung pelestarian danpeningkatan mata pencaharian masyarakatsetempat. Selain itu, proyek ini akan menciptakansebuah basis data yang dapat digunakan secarabersama-sama untuk pemantauan tinggi air lautdan banjir pasang. Program ini juga melibatkanpelatihan bagi staf Balai Besar Wilayah Sungai(BBWS) Pemali-Juana agar mereka mampumengoperasikan, merawat, danmengimplementasikan sistem ini di berbagailokasi dalam jangka panjang."Solusi "Tide Eye" adalah sistem berbasiskecerdasan buatan yang menggabungkanteknologi drone dan artificial intelligence-of-things (kombinasi teknologi kecerdasan buatandan infrastruktur internet of things). Sistem iniakan memungkinkan para pekerja infrastruktur airdan penduduk di tiga kota untuk memantauketinggian air laut dan risiko banjir pasang dalamwaktu nyata. Tidak hanya meningkatkan efisiensiinfrastruktur mitigasi banjir dan mengurangidampak banjir pasang, informasi tersebut akanmemungkinkan para pekerja untuk membuatkeputusan yang tepat waktu dan mampumencegah sebagian banjir sebelum terjadi.HALAMAN"Penerapan hasil proyek ini dapat melampauiruang lingkup saat ini. Informasi yangdiperoleh dari pemantauan banjir pasangsurut dan prediksi banjir yang lebih akuratdapat membantu dalam merumuskankebijakan yang lebih baik terkait penanamanbakau, pengelolaan garis pantai, perumahan,pemanfaatan lahan, transportasi, dan sektorperikanan.Profesor Tran menyatakan bahwa di tengahkondisi di mana perubahan iklimmeningkatkan frekuensi dan intensitaskejadian cuaca ekstrem, mengelolakonsekuensi banjir menjadi tantangan seriusyang dihadapi oleh berbagai negara. Beliaumenyebutkan bahwa hasil dari proyek iniakan dapat diterapkan dengan mudah olehberbagai pengguna di seluruh dunia. Solusiyang dihasilkan dari penelitian ini diharapkanmemberikan dukungan yang signifikan bagipengambilan keputusan berdasarkan dataterkait upaya mitigasi dampak perubahaniklim.SAMPUL CERITATeknologi, AI & Drone

Page 70

64HALAMANTEKNOLOGI ADLINK MENERIMAPENGHARGAAN KOMPUTASI UNGGUL IOTEDGE 2023 DARI IOT EVOLUTION WORLDPERINTIS ROBOTIKA BERBASIS AI: SERI ROSCUBE-X RQX-59 DARI ADLINK MENJADI SOROTANADLINK Technology Inc. pemimpin global dalam edgecomputing dan Preferred Partner NVIDIA, hari inimengumumkan bahwa ROScube-X RQX-59 Series telahmenerima penghargaan IoT Edge Computing ExcellenceAward 2023 dari IoT Evolution World, sebuah situs webterkemuka yang membahas tentang Internet of Things (IoT).Penghargaan ini memberikan penghormatan kepadaperusahaan-perusahaan yang telah memunculkan dirisebagai pemimpin dalam industri komputasi edge yangterus berkembang. Perusahaan yang dipilih untukpenghargaan ini telah membuktikan bahwa produk-produkmereka memungkinkan penerapan Internet of Things (IoT)tingkat lanjut dengan menyediakan solusi edge yangmembawa komputasi real-time, ketersediaan data,analitika, kecerdasan buatan (AI), dan pembelajaran mesinke perangkat edge. ADLINK Technology Inc, yang merupakanpemimpin global dalam bidang komputasi edge dan MitraPilihan NVIDIA, mengumumkan bahwa ROScube-X RQX-59Series mereka telah meraih Penghargaan KeunggulanKomputasi Tepi IoT 2023 dari IoT Evolution World, sebuahsitus web terkemuka yang meliput perkembangan Internetof Things (IoT).SAMPUL CERITA"Kami bangga menerimapenghargaan IoT Edge ComputingExcellence Award 2023 dari IoTEvolution World untuk ROScube-XRQX-59 Series. Pengakuan inimenggarisbawahi komitmen kamiuntuk memajukan penerapan IoTdengan solusi canggih. ROScubeFamily adalah pengontrol robotyang sangat serbaguna dan dibuatkhusus untuk robotika yangdigerakkan oleh AI. Kontroler initerintegrasi secara mulus denganROS 2 dan ekosistemnya yang luas,menjadikannya ideal untuk solusiAMR dan pengemudian otonom.Seri RQX-59, yang dilengkapidengan modul NVIDIA Jetson AGXOrin, dapat menyinkronkan framedari LiDAR hingga 8 kameraGMSL2/FPD-Link III. Selain itu, ia jugamenawarkan BSP yang dapatdisesuaikan dan pengemudikamera yang sudah tersedia untukmerampingkan pengembanganbagi para pelanggan kami yangberharga," ujar Ethan Chen, GeneralManager of Edge ComputingPlatforms BU, ADLINK Technology.Teknologi, AI & Drone

Page 71

65"Di ADLINK, kami membayangkan inovasikomputasi terdepan dan masa depanyang digerakkan oleh AI. Penghargaan inimencerminkan kerja keras dan inovasi timkami, dan kami sangat menantikankontribusi lebih lanjut untuk industri IoTyang terus berkembang.""Solusi yang dipilih untuk IoT Evolution EdgeComputing Excellence Awardmencerminkan inovasi yang mendorongpasar Internet of Things yang berkembangpesat. Merupakan suatu kehormatan bagisaya untuk mengucapkan selamat kepadaADLINK Technology Inc. atas karya inovatifdan kontribusinya pada industri yangberkembang pesat ini," kata Carl Ford,Community Developer, IoT Evolution World.HALAMANDengan senang hati saya memberikanpenghargaan kepada ROScube-X RQX-59 Series,solusi inovatif yang membuat ADLINK Technologymeraih penghargaan IoT Evolution Edge ComputingExcellence Award 2023," ujar Rich Tehrani, CEO, TMC,salah satu penerbit IoT Evolution. "Saya berharapdapat melihat lebih banyak inovasi dari ADLINKTechnology di masa depan."ENI AWARDS 2023: PENGHARGAAN PENELITIAN ILMIAH ENIDIBERIKAN DI HADAPAN PRESIDEN REPUBLIKPENGHARGAAN KHUSUS 'ENI JOULE FOR ENTREPRENEURSHIP' JUGA DIBERIKAN UNTUK MENGHARGAI IDEBISNIS TERBAIK YANG INOVATIF DAN BERKELANJUTAN.Upacara penghargaan Eni Awardsdiselenggarakan hari ini, 16 Oktober2023 di Palazzo del Quirinale yangdihadiri oleh Presiden RepublikSergio Mattarella, Ketua DewanDireksi Eni Giuseppe Zafarana danCEO Eni Claudio Descalzi.Kini di tahun kelimabelas, penghargaan ini dianggapsebagai tolak ukur internasional untuk penelitian di bidangenergi dan lingkungan. Penghargaan ini merupakan buktidari pentingnya penelitian ilmiah dan inovasi sertakomitmen Eni untuk mendorong keberlanjutan dan aksesenergi, sesuai dengan Tujuan Pembangunan BerkelanjutanPerserikatan Bangsa-Bangsa.SAMPUL CERITATeknologi, AI & Drone

Page 72

66Sejak dimulainya pada tahun 2008, lebih dari11.000 aplikasi telah diterima untukpenghargaan ini. Komite Ilmiah, yangbertanggung jawab untuk mengevaluasipermohonan, terdiri dari ilmuwan darilembaga penelitian bergengsi di seluruh duniadan telah memiliki 6 peraih Nobel di antaraanggotanya selama bertahun-tahun.Selain itu, melalui Joule, Sekolah Bisnis Eni,perusahaan ini telah memberikanpenghargaan khusus Eni Joule untukKewirausahaan. Penghargaan tersebutditujukan untuk tim, spin-off universitas, danperusahaan rintisan yang berfokus padapenerapan, peningkatan, dan transferteknologi yang bertujuan untuk menciptakanekosistem inovasi yang berkelanjutan.Pada Eni Awards edisi 2023:Energy Transition Award, yang didedikasikanuntuk penelitian tentang efisiensi energi sertapenangkapan, pemanfaatan, danpenyimpanan karbon, diberikan secara exaequo kepada Yu Huang, dari University ofCalifornia (Los Angeles, AS), untuk penelitiantentang sel bahan bakar hidrogen yangterjangkau dan berkelanjutan untukdekarbonisasi transportasi, dan Jeffrey R. Long,dari University of California (Berkeley, AS),untuk penelitian tentang adsorpsi kooperatifpada bahan MOF untuk penangkapan gas.Yu Huang telah membuat terobosan serialdalam desain katalis Sel Bahan BakarHidrogen (HFC) yang sangat efisien,meningkatkan kinerja, efektivitas biaya, dankeberlanjutan. Secara khusus, ia merancanglapisan pelindung berskala nano yangmencegah katalis memburuk dengan cepatselama penggunaan, dan pendekatanberbasis kawat nano yang inovatif yangsecara drastis mengurangi kebutuhan akanelemen penting dan mahal seperti platinum.HFC adalah alternatif yang valid untuk mesinpembakaran dan salah satu pengungkitutama untuk mendekarbonisasi transportasi.HALAMANPenghargaan Advanced EnvironmentalSolutions Award, yang diberikan untukmeningkatkan inovasi ilmiah dan teknologiuntuk perlindungan dan penggunaan sumberdaya alam yang berkelanjutan, diberikankepada Thalappil Pradeep, Jeffrey R. Long telah merancang danmengembangkan bahan kristal-nanopori inovatifdari keluarga kerangka kerja logam-organik(MOF) yang mampu secara selektif memisahkanmolekul tertentu dari campuran yang kompleks. Penghargaan Energy Frontiers Award untukpenelitian tentang sumber energi terbarukan danpenyimpanan energi telah diberikan kepadaMatthew Rosseinsky, dari University of Liverpool(Inggris) untuk karyanya dalam teknik digitaldesain dan penemuan bahan energi generasiberikutnya. Matthew Rosseinsky dan rekan-rekannya telah menunjukkan bagaimanamempercepat penemuan material berkinerjatinggi dengan menggabungkan kecerdasanbuatan, pembelajaran mesin, dan alat komputasiberbasis fisika dengan otomatisasi untukmengeksplorasi solusi kimia yang belumdipetakan lebih cepat dari yang sebelumnyamungkin dilakukan. Bahan-bahan barudibutuhkan untuk memenuhi tantangan Net Zero.Ini termasuk penyerap sinar matahari yangbebas dari komponen beracun serta elektrolitpadat baru untuk baterai dan bahan anorganikdengan konduktivitas termal terendah yangdikenal untuk aplikasi termoelektrik.SAMPUL CERITATeknologi, AI & Drone

Page 73

67Gloria Amo-Duodu mempelajari nanopartikelmagnetik sebagai katalis dalam pencernaananaerobik untuk mengolah sumber air limbah danmeningkatkan produksi biogas.Elshaday Mulu Fetene menyelidiki carameningkatkan biogas dengan menggunakankatalis dari bahan alami dan sintetis berbiayarendah, seperti zeolit alam, lempung, dolomit,sepiolit, abu terbang, dan abu kayu.Tsion Ayalew Kebede berfokus pada pengaruhpenggunaan lahan dan perubahan tutupan lahanterhadap iklim perkotaan, dengan menggunakandata penginderaan jarak jauh dan algoritmepembelajaran mesin.Natnael Tilahun Sinshaw mengembangkan modelprediktif menggunakan algoritme pembelajaranmendalam untuk secara otomatis mendeteksipenyakit daun tanaman kentang.dari Indian Institute of Technology, Madras (India),untuk penelitiannya mengenai teknologi pemurnian airdengan menggunakan material canggih. ThalappilPradeep menemukan material berskala nano yangcanggih, berkelanjutan, dan terjangkau untukmenghilangkan kontaminan beracun seperti arsenikdan uranium dengan perawatan yang rendah dantidak berdampak pada lingkungan. Saat ini, 1,3 jutaorang di India mendapatkan manfaat dari air minumsetiap hari dengan biaya hanya 2,1 paise (US $0,00028) per liter. Teknologi ini, yang ditandai dengankemudahan pemeliharaan dan pembuangan, telahdisetujui untuk diluncurkan secara nasional di seluruhIndia.Kategori Talenta Muda dari Afrika, yang didirikan padatahun 2017 pada ulang tahun ke-10 Eni Award dandidedikasikan untuk talenta muda dari Benua Afrika,memberikan empat penghargaan tahun ini. Parapenerima penghargaan adalah Gloria Amo-Duodu,dari Durban University of Technology (Afrika Selatan),Elshaday Mulu Fetene, dari Moi University (Kenya), TsionAyalew Kebede, dari Addis Ababa University (Etiopia),dan Natnael Tilahun Sinshaw, , dari Addis AbabaScience and Technology University (Etiopia). Merekamasing-masing akan menerima beasiswa PhD selama3 tahun untuk melanjutkan studi mereka di Italia.HALAMANAntonio Amico, Giulio Assanelli, LuciaBonoldi, Marcello Notari, Riccardo Po'dan Luca Serbolisca (Eni), mengembangkan cat yangmengandung dispersi cairan FewLayer Graphite (FLG-LD), yangmemiliki aplikasi antimikroba,antibakteri, antivirus, antikorosi danantifouling;Untuk Penghargaan Peneliti MudaTahun Ini, diberikan kepada duamahasiswa yang telah menyelesaikangelar PhD mereka di universitas-universitas Italia. Penghargaandiberikan kepada Michele Ghini danHilmar del Carmen Guzmán Medina.Michele Ghini telah menyelesaikangelar PhD-nya di Italian Institute ofTechnology yang bekerja sama denganUniversity of Genoa, di mana iamempelajari bagaimana nanokristaloksida logam dapat digunakan untukmemanen, menyimpan, danmelepaskan energi cahaya. Hilmar del Carmen Guzmán Medina,dari Politeknik Turin, mempelajariteknik-teknik untuk mengubah CO2menjadi produk yang layak secarakomersial, seperti etanol dan metanol. Untuk Penghargaan Inovasi Eni, yangmemilih proyek-proyek paling inovatifyang dikembangkan oleh para penelitidan ahli Eni, hadiah diberikan kepada:Aldo Bosetti dan Carmen Samà (Eni),Luca Madia dan Massimo Zampato(Eniprogetti) untuk mematenkan prosesuntuk reaktor shell & tube dan redokspada temperatur tinggi;SAMPUL CERITATeknologi, AI & Drone

Page 74

68Francesco Argento dan Andrea Vignali (Eni), Mauro Favaretto (Eniprogetti), mengembangkandrone bersertifikat ATEX yang dapat beroperasi di atmosfer yang berpotensi meledak,sehingga dapat mendeteksi kebocoran metana di pabrik minyak dan gas.Penghargaan khusus "Eni Joule for Entrepreneurship" diberikan kepada tiga perusahaanrintisan yang menonjol dalam hal inovasi dan keberlanjutan di seluruh proyek bisnis mereka:RECO2, perusahaan rintisan yang berbasis di Pontecorvo (Frosinone), telah mematenkanproses ekonomi sirkular untuk berbagai aplikasi bangunan dan furnitur jalan yangberkelanjutan dan berguna melalui penggunaan kembali bahan limbah industri.Ohoskin, perusahaan rintisan yang berbasis di Catania, telah menciptakan dan mematenkanalternatif kulit hewan untuk aplikasi di bidang fesyen, otomotif, dan perabotan, yang diproduksidari limbah jeruk dan pir berduri, yang rantai produksinya sepenuhnya berlokasi di Italia.20energy, sebuah perusahaan startup yang berlokasi di Spoleto, telah berhasil menciptakan,memproduksi, dan memasarkan perangkat cerdas yang mampu mengubah energi kinetikyang dilepaskan oleh mobil saat melambat menjadi energi listrik yang dapat dimanfaatkansecara lokal atau disalurkan ke dalam jaringan listrik.HALAMANSAMPUL CERITATeknologi, AI & Drone

Page 75

69Jika tampaknya drone digunakan untuk keperluanpublik, pribadi dan militer... itu karena memangbenar! Pasar penilaian dan risiko bencanaberkembang pesat di seluruh dunia. Dronekeselamatan menghadirkan peluang pasar yangsignifikan dalam operasi pencarian danpenyelamatan. Drone ini dapat digunakandengan cepat untuk menemukan orang hilang diberbagai medan, termasuk daerah hutanbelantara terpencil dan daerah yang dilandabencana. Kemampuan drone pengaman untukmenjangkau area yang luas dengan cepat danmenyediakan umpan video real-timemeningkatkan peluang untuk menemukan danmenyelamatkan individu yang berada dalamkesulitan. Dengan meningkatnya permintaanakan kemampuan pencarian dan penyelamatanyang efisien, drone keselamatan menawarkansolusi yang berharga untuk menyelamatkannyawa dan mengurangi risiko.Menurut laporan dari Coherent Market Insights,Pasar Drone Keselamatan dan Keamanan Globalbernilai US $ 1.570 Juta pada tahun 2022 dandiperkirakan akan mencapai nilai US $ 5.886,4Juta pada tahun 2030, menunjukkan CAGRsebesar 18,1% antara tahun 2023 dan 2030.OPERASI PENILAIAN DANRISIKO BENCANAMENCIPTAKAN PELUANGBESAR BAGI INDUSTRI DRONEHALAMANLaporan tersebut menyatakan, "Dronekeselamatan dan keamanan merujuk padakendaraan udara tak berawak (UAV) atausistem pesawat tak berawak (UAS) yangdirancang dan digunakan khusus untukaplikasi yang bertujuan meningkatkanlangkah-langkah keselamatan sertamelindungi aset dan individu. Drone inidilengkapi dengan sensor, kamera, danteknologi canggih untuk mendukungpelaksanaan tugas-tugas yang terkaitdengan keselamatan publik, tanggapdarurat, pengawasan, dan deteksi ancaman.Fokus utama drone keselamatan dankeamanan adalah memberikanpemahaman situasional, mendukungpengambilan keputusan penting, dansecara aktif mengatasi potensi risiko sertaancaman keamanan di berbagai konteks,termasuk manajemen bencana, inspeksiinfrastruktur, penegakan hukum, dankeamanan industri. Pasar dronekeselamatan dan keamanan mencakupproses pembuatan, distribusi, danpenyebaran UAV yang dirancang khusus ini,memenuhi kebutuhan lembaga pemerintah,perusahaan swasta, dan organisasi yangmencari solusi efisien dan inovatif untukmeningkatkan langkah-langkahkeselamatan dan keamanan." Beberapaperusahaan yang beroperasi di pasar inisaat ini termasuk Draganfly Inc(NASDAQ:DPRO) (CSE:DPRO), NVIDIA(NASDAQ:NVDA), Palantir Technologies Inc(NYSE:PLTR), KLA Corporation(NASDAQ:KLAC), dan Booz Allen Hamilton(NYSE:BAH).Teknologi, AI & DroneSAMPUL CERITA

Page 76

70Acara ini diselenggarakan bersama oleh OrganisasiMeteorologi Dunia (WMO), InternationalTelecommunication Union (ITU), dan Konvensi PBB untukMemerangi Penggurunan (UNCCD) sebagai bagian dariseri webinar ITU tentang transformasi digital. Acara iniberfokus pada kemampuan transformatif dari teknologimutakhir seperti Artificial Intelligence (AI), Internet ofThings (IoT), Unmanned Aerial Vehicle (UAV), digitaltwin, dan metaverse serta penggunaannya dalampenanggulangan bencana. Acara ini akanmengeksplorasi bagaimana inovasi teknologi ini dapatdigunakan untuk memitigasi dan merespons bahayaalam dan bencana secara efektif.Cameron Chell, CEO Draganfly, akan berbagi keahliandan wawasan tentang bagaimana teknologi droneDraganfly telah berperan dalam meningkatkan upayapenanggulangan bencana, terutama dalammenanggapi banjir dan kebakaran hutan. Platform UAVDraganfly telah mendukung pengurangan risikobencana dengan melakukan penilaian udara dengancepat, membantu operasi pencarian danpenyelamatan korban, pemetaan, dan tugas-tugassurvei, serta menawarkan layanan kebakaran hutan,terutama selama musim panas dan kemarau.Laporan tersebut melanjutkan denganmenyatakan bahwa pertumbuhan utamabagi drone keselamatan adalah peningkatanfokus pada keselamatan publik. Dronekeselamatan memegang peran kunci dalamberbagai aplikasi, termasuk operasipencarian dan penyelamatan, pemadamankebakaran, tanggap bencana, danpenyelidikan kecelakaan. Kemampuannyauntuk mengakses daerah yang sulit dijangkauatau berbahaya dan memberikan kesadaransituasional secara real-time membuatnyamenjadi alat yang sangat berharga bagiresponden pertama dan layanan darurat.Proyeksi pertumbuhan pasar global dronekeselamatan dan keamanan menunjukkanpeningkatan yang signifikan selama periodeperkiraan (2023-2030). Peningkatan initerutama disebabkan oleh adopsi yangmeningkat dalam berbagai aplikasi sepertipertahanan, pemerintahan, dan sektorindustri. Selain itu, regulasi yang mendukunguntuk drone keselamatan dan keamanandiharapkan dapat menjadi pendorong untukmeningkatkan permintaan dronekeselamatan dan keamanan secara global.Draganfly Inc. (NASDAQ: DPRO) (CSE: DPRO)BERITA TERBARU: Draganfly akan MenghadiriPertemuan Pakar Perserikatan Bangsa-Bangsa tentang Teknologi Baru untukPengurangan Risiko Bencana - CEODraganfly Cameron Chell akan memberikankeahlian dan wawasan tentang bagaimanateknologi drone Draganfly telahmeningkatkan upaya penanggulanganbencana - Draganfly Inc. (FSE: 3U8)("Draganfly" atau "Perusahaan"), perusahaanpengembang solusi dan sistem drone yangtelah meraih banyak penghargaan danterdepan di industri ini, dengan banggamengumumkan bahwa presiden dan CEO-nya, Cameron Chell, akan menjadi pembicaradalam Webinar yang akan datang mengenai"Pengurangan Risiko Bencana di EraTransformasi Digital: Memanfaatkan teknologiyang sedang berkembang" pada tanggal 13Oktober 2023, bertepatan dengan HariInternasional Pengurangan Risiko Bencana.HALAMANKECERDASAN BUATANMENEGASKAN: AT&S MEMILIKIREPUTASI TERTINGGI DI INDUSTRIAUSTRIASAMPUL CERITATeknologi, AI & Drone

Page 77

71Kenaikan yang luar biasa: dari peringkat 10 keperingkat 1Setelah menduduki peringkat ke-10 dalamLaporan Reputasi tahun sebelumnya, AT&Sberhasil meraih peringkat teratas tahun ini berkatpencapaian rekor pendapatan pada keuangantahun sebelumnya, investasi yang signifikan dilokasi-lokasi yang sudah ada, dan ekspansiglobal yang berkelanjutan. Namun, prestasireputasi terbaik di Austria tidak hanya bersandarpada kinerja ekonomi semata - AT&S juga dinilaitinggi sebagai perusahaan yang memberikanlapangan pekerjaan: "Dengan menciptakan lebihdari 700 lapangan pekerjaan baru, pameran yangsukses tentang iklim kerja positif dalamkampanye citra perusahaan, dan dukungan yangdiberikan kepada karyawan internasional, AT&Smeninggalkan kesan positif yang mendalam,"demikian penilaian dari IMWF danIndustriemagazin. Aspek keberlanjutan jugatermasuk dalam evaluasi, dengan menyorotsistem daur ulang perusahaan yang inovatif.Gerald Reischl, Wakil Presiden KomunikasiKorporat AT&S, menyatakan, "Reputasi nasionalyang sangat baik memiliki arti yang besar,terutama untuk perusahaan teknologi yangberoperasi secara global seperti AT&S. Mendudukiperingkat teratas dalam reputasi tidak hanyamencerminkan pengakuan terhadap upayadalam bidang komunikasi, hubungan investor,dan urusan publik, tetapi juga dapatmembangkitkan kebanggaan di kalangan setiapkaryawan dalam perusahaan."Grup teknologi yang berbasis di Styria iniberhasil secara ekonomi di masa-masa yangpenuh tantangan dan memiliki reputasi yangsangat baik sebagai pemberi kerja. Hal ini telahdikonfirmasi oleh Reputation Report 2023, yangdisusun oleh Institut Manajemen dan RisetEkonomi Austria (IMWF Austria) dan majalahperdagangan "Industriemagazin".Laporan Reputasi meneliti citra 439 bisnisindustri terbesar di Austria dalam opini publikdigital. Seperti yang dijelaskan oleh IMWF,penelitian ini didasarkan pada semuapernyataan publik tentang perusahaan yangtersedia secara online - dalam berita jurnalistikdan media perdagangan, di media sosial, diforum, blog, dan di situs web asosiasi. Denganmenggunakan kecerdasan buatan, hampir200.000 fragmen teks dievaluasi berdasarkantopik dan nada bicaranya, hingga mengukurkonteks linguistik yang positif, netral, ataunegatif. Selain itu, semua pernyataan diberibobot sesuai dengan jangkauan media, situsweb, atau pengguna masing-masing.Nilai tertinggi untuk manajemen, pemberikerja dan inovasiDengan nilai tertinggi dalam kategorimanajemen, pemberi kerja, dan inovasi,produsen substrat IC Styrian dan papan sirkuittercetak AT&S memenangkan peringkatkeseluruhan dari 439 merek industri Austriayang beroperasi di sektor B2B (business tobusiness). Grup ini merupakan pemasokteknologi interkoneksi terdepan di dunia. Produkyang dibuat oleh AT&S digunakan di semuabidang kehidupan - mulai dari ponsel,komputer, kendaraan dan robot industri hinggateknologi medis, pesawat terbang, dan satelit. Teknologi AT&S juga diterapkan pada komputerberkinerja tinggi dan kecerdasan buatan. Selainitu, produk AT&S memberikan kontribusi yangsignifikan terhadap transformasi hijau, karenamemberikan cara baru untuk meningkatkanefisiensi dan menghemat energi.HALAMANSAMPUL CERITATeknologi, AI & Drone

Page 78

Page 79

73Seiring dengan kemajuan teknologi dalamsetiap aspek perawatan kesehatan, perangkatlunak yang menggabungkan kecerdasanbuatan (AI), dan secara khusus bagian dari AIyang dikenal sebagai pembelajaran mesin(ML), telah menjadi bagian penting daripeningkatan jumlah perangkat medis. Salahsatu manfaat potensial terbesar dari AI/MLterletak pada kemampuannya untukmenciptakan wawasan baru dan penting darisejumlah besar data yang dihasilkan selamapemberian layanan kesehatan setiap hari.Teknologi kesehatan digital memainkan peranyang semakin penting dalam banyak aspekkesehatan dan kehidupan sehari-hari, danAI/ML mendorong kemajuan penting dalambidang ini. Memastikan bahwa perangkatinovatif ini aman dan efektif, dan dapatmencapai potensi penuhnya untuk membantuorang, merupakan inti dari misi kesehatanmasyarakat FDA.Minat terhadap perangkat medis yangmenggabungkan fungsionalitas AI/ML telahmeningkat dalam beberapa tahun terakhir danbahkan lebih meningkat lagi dalam beberapabulan terakhir karena pengembangan modelbahasa besar (LLM). LLM adalah model AI yangdilatih pada kumpulan data yang sangatbesar, yang memungkinkan mereka untukmengenali, meringkas, menerjemahkan,memprediksi, dan menghasilkan konten(misalnya: ChatGPT, Llama, Claude, PaLM, dll.).Selama sepuluh tahun terakhir, semakinbanyak perangkat (dipasarkan melalui izin 510(k), permintaan De Novo yang diberikan, ataupersetujuan prapemasaran) yang telahditinjau dan disetujui oleh FDA dengan AI/ML diberbagai bidang kedokteran - danmemperkirakan tren ini akan terus berlanjut.Hingga 19 Oktober 2023, belum ada perangkatyang menggunakan AI generatif ataukecerdasan umum buatan (AGI) ataudidukung oleh model bahasa yang besardiizinkan.PERANGKAT MEDIS YANG DIAKTIFKAN OLEH KECERDASANBUATAN DAN PEMBELAJARAN MESIN (AI/ML)HALAMANFDA telah merilis daftar dan analisis perangkat medisberbasis AI/ML yang tersedia di AS, yang bertujuanuntuk memberi informasi kepada masyarakat tentangperangkat ini dan upaya FDA di bidang ini. Perangkatdalam daftar ini telah memenuhi standar pra-pasarFDA, yang melibatkan penilaian menyeluruh terhadapkeamanan dan kemanjurannya, termasuk pemeriksaankeragaman penelitian yang relevan berdasarkantujuan penggunaan dan fitur teknologinya.SAMPUL CERITAMACHINE LEARNING DAPAT MEMBANTUMENDETEKSI KEBOHONGAN CEO DANMENGGAGALKAN PENIPUAN PERUSAHAANBulan ini, dimulai persidangan Sam Bankman-Friedyang dihadapkan pada tuduhan penipuan federal.Pendiri bursa kripto yang tidak berhasil, FTX,merupakan contoh terbaru dari para eksekutifterkemuka yang terlibat dalam praktik menipupara analis. Sebuah penelitian baru yangdipublikasikan dalam Strategic ManagementJournal menyatakan bahwa praktik ini dapatdicegah, potensial menghemat miliaran dolarsetiap tahun dalam bentuk penipuan korporat."Salah satu aspek penipuan mereka adalahmereka membeli semua bursa lain, dengan uangyang tidak mereka miliki," kata Steven J. Hyde dariBoise State University, peneliti utama studi ini."Seorang analis menunjuk akuisisi mereka sebagaibukti bahwa perusahaan ini benar-benar sukses.Namun, sebenarnya itu adalah bukti penipuanmereka."Teknologi, AI & Drone

Page 80

74"Semua efek ini dipicu oleh kecenderungan umummanusia untuk menganggap bahwa orang lainjujur dengan kita," kata Hyde. "Prestise (analisisbintang) memperbesar bias ini. Merekamengasumsi lebih lagi bahwa orang tidak akanberbohong kepada mereka; ada tingkat ego yangmuncul."Apa kesimpulan bagi para investor?Pertimbangkan untuk mencari analis yang kurangterkenal jika Anda khawatir bahwa CEO sebuahperusahaan tidak jujur. Mereka cenderungmenangkap isyarat-isyarat itu lebih cepatdaripada analis yang lebih terkenal. Hydemengatakan bahwa dia mengharapkan lebihbanyak analis yang menggunakan analisislinguistik untuk meningkatkan akurasi laporanmereka.Ada implikasi etis: Hyde memperingatkan bahwamodel pembelajaran mesin tidaklah sempurna,dan bisa saja terdapat hasil negatif atau positifyang salah (misalnya, model ini lebih sulitmenangkap kebohongan dari CEO Theranos,Elizabeth Holmes). Para pemimpin juga dapatbelajar untuk menjalankan pidato mereka melaluiplatform ini dan mengubah bahasa mereka untukmenyembunyikan kebohongan mereka denganlebih baik."Ya, kami mengukur penipuan, tapi sebenarnyayang kami ukur adalah seberapa mirip polabahasa CEO ini dengan seseorang yangmelakukan penipuan," kata Hyde. "Anda masihmembutuhkan komponen manusia di sini. Andamasih perlu menyelidiki apa yang sebenarnyadikatakan, dan tidak hanya menerima algoritm itubegitu saja." CEO umumnya diberi insentif oleh analisuntuk terlibat dalam praktik penipuan. Meskipun demikian, ada pola yang teramatidi mana para analis pada akhirnyamenyadari adanya perilaku menipu yangberulang-ulang, mirip dengan anak-anakyang menangis dalam cerita serigala. Selain itu, penelitian ini menemukan bahwaanalis dengan reputasi paling terhormatadalah yang paling tidak cepat dalammendeteksi penipuan.Hyde dan timnya - Eric Bachura dari University ofTexas di San Antonio, Jonathan Bundy dariArizona State University, Richard T. Gretz dariUniversity of Texas di San Antonio, dan Wm.Gerard Sanders dari University of Nevada, LasVegas - menggunakan platform pembelajaranmesin yang mereka kembangkan untukmenemukan bahwa bahasa yang digunakanoleh Bankman-Fried kepada para investor seringkali menipu.Para peneliti penasaran bagaimana parapemimpin di FTX, Wells-Fargo, Theranos, danorganisasi lainnya dapat berbohong tanpaketahuan. Mereka merancang sebuah penelitianyang mengajukan dua pertanyaan inti: Apakahpara analis dapat mendeteksi ketika para CEOberbohong? Dan dalam konteks apa merekalebih atau kurang mungkin untukmengetahuinya? Untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan tersebut, mereka melihat pola-polalinguistik yang ditemukan sebagai indikasikebohongan di antara para CEO (misalnya,bahasa yang menjauhkan diri cenderungdikaitkan dengan kebohongan).Penelitian sebelumnya tentang topik inimenggunakan analisis regresi, dengan tingkatakurasi sekitar 65%. Namun, tim Hydemengembangkan komponen pembelajaranmesin di mana mereka mengidentifikasi contoh-contoh di mana para CEO melakukankecurangan yang sangat serius dan membuatsampel CEO yang seperti mereka; model mereka85% akurat. Para peneliti menghubungkantemuan dari model mereka dengan bagaimanapara analis bereaksi.Penelitian ini mengungkapkan tiga penemuanpenting:1.2.3.HALAMANSAMPUL CERITATeknologi, AI & Drone

Page 81

Page 82

76UAVHE adalah pengembang terkemukasistem propulsi hibrida untuk UAV komersial(kendaraan udara tak berawak). USTdengan senang hati menyambut UAVHEsebagai mitra pemasok, dan kami akanmenyoroti solusi dan kemampuan unikmereka di seluruh saluran kami selama 12bulan ke depan.Kami baru saja meluncurkan profil pemasokUST UAVHE, yang ditulis dan dibuat oleh timkami bekerja sama dengan perusahaantersebut. Profil Silver menampilkan mesindrone hibrida mereka yang sangat tahanlama dan efisien, yang memungkinkanpesawat tanpa awak terbang lebih jauh danmenyelesaikan lebih banyak hal dalam satupenerbangan.Mesin UAV hibrida UAVHE menggabungkankeunggulan teknologi listrik danpembakaran, memanfaatkan kepadatanenergi bensin dan kemampuan manuvermotor.MESIN DRONE HIBRIDA EFISIENSI TINGGI UNTUK UAV KOMERSIALHALAMANPenyetelan otomatis tingkat lanjutKontrol CANbusKemampuan telemetri dan diagnosis mandiriyang luasKontrol torsi elektronik dan kompensasi torsidalam siklusSemua UAVHE machines diproduksi denganpresisi menggunakan material kelaskedirgantaraan dan telah dirancang dengansistem injeksi bahan bakar dua tahap, sertastarter dan pendorong listrik. Mesin ini memilikidesain yang tahan lama dan minim getaran,menjadikannya sangat tangguh terhadapdampak dan kondisi cuaca yang ekstrem.Beberapa fitur utama lainnya mencakup:KOMUNIKASI PRODUKUAVHE juga menawarkan desain terampil dandukungan integrasi kepada para pengembangdrone yang merancang ide dan model baru untuksistem pesawat tanpa awak (UAS) dalam kontekskomersial, industri, dan keselamatan masyarakat.Perusahaan ini dapat membantu Anda memilihsolusi propulsi hibrida terbaik untuk platform baruAnda, dan dapat menyesuaikan produk yangsudah ada agar sesuai dengan kebutuhanspesifik dan tahan terhadap kondisi yang kerasseperti kelembapan, debu, dan suhu yangekstrem.MESIN UAVHE MEMANFAATKAN KEPADATAN ENERGI BENSIN DAN KELINCAHAN MOTOR LISTRIK,MEMADUKAN KEUNGGULAN TEKNOLOGI PEMBAKARAN DAN LISTRIK.Teknologi, AI & Drone

Page 83

77DroneShield dengan bangga merilisDroneSentry-X Mk2 ("DroneSentry-X"),solusi Counter-UAS multi-misi untukaplikasi mobile dan ekspedisi di lokasitetap. DroneSentry-X mendukungdeteksi pasif, identifikasi, pelacakansistem tanpa awak multi-domain. DroneSentry-X mengintegrasikanteknologi AI / ML multi-misi canggihDroneShield, RFAI untuk deteksi pasifdan non-intrusif dengan teknologipenanggulangan elektronik (ECM)barunya, RFAI-ATK ("Serangan" RFAI)yang memberi operator kemampuanuntuk mendeteksi, mengidentifikasi,melacak, dan mengalahkan (DITD) UxSdari satu sistem intuitif yang mandiri.DroneSentry-X Mk2 adalah platformpertama dalam industri Counter-UASyang menawarkan RFAI-ATK.DRONESHIELD MERILISDRONESENTRY-X MK2UNTUK APLIKASI MULTI-MISI COUNTER-UASHALAMANKOMUNIKASI PRODUKPeluncuran DroneSentry-X merupakan hasil daripenelitian dan pengembangan ekstensif yangmenggabungkan umpan balik dari pengguna akhirmengenai rangkaian fitur utama, persyaratan kinerja,antarmuka pengguna, dan hal-hal yang harus dimilikioleh perangkat yang dapat dioperasikan. Denganmempertimbangkan interoperabilitas, DroneSentry-Xhadir dengan antarmuka pengguna RFAI yangtertanam untuk kesadaran situasional tingkat lokal dantaktis, sekaligus mendukung praktik terbaik ModularOpen Systems Approach (MOSA) untuk integrasi tanpabatas dengan sistem yang sudah ada serta sensor,efektor, dan platform komando dan kontrol (C2) pihakketiga.DroneSentry-X memulai debutnya minggu ini diPertemuan dan Pameran Tahunan Angkatan DaratAmerika Serikat (AUSA 2023) di Washington, DC.Pengiriman awal berdasarkan pesanan yang diterimaakan dimulai pada bulan ini.PENGUKUR TAMPILAN PENUH YANGDIPASANG UNTUK CX-90 DARIMAZDA MOTOR CORPORATIONPengukur tampilan penuh dari PanasonicAutomotive Systems Co, Ltd. (Presiden & DirekturPerwakilan, CEO: Masashi Nagayasu, Kantor pusat:Kota Yokohama, Prefektur Kanagawa) dipasang diMazda Motor Corporation (Mazda) CX-90(diluncurkan pada April 2023). CX-90 akan menjadikendaraan penumpang Mazda kedua yangdilengkapi dengan pengukur layar penuh kami.Teknologi, AI & Drone

Page 84

78Pengukur tampilan penuh adalah sistemyang menggunakan layar besar 12,3 inciuntuk menunjukkan kepada pengemudigrafik kondisi kendaraan, sepertikecepatan dan peringatan. Grafikberubah sesuai dengan kondisikendaraan untuk menampilkan informasiyang tepat waktu dan sesuai, sehinggamembantu pengemudi merasa lebihaman dan nyaman selama berada dijalan.Pengukur tampilan penuh yang dipasangdi CX-90 berkualitas tinggi, sebagaimanalayaknya kendaraan premium, danmemanfaatkan sepenuhnya teknologigrafis canggih yang dikembangkan olehperusahaan kami untuk produkmultimedia dan sistem navigasi di dalamkendaraan untuk membuat grafik 3D yangmudah dilihat dan dipahami olehpengemudi saat mengemudi.Fitur Produk1. Gambar Stereoskopik 3D dengan GrafikBerkualitas TinggiHigh-definition high-resolution dipasanguntuk memberikan grafis berkualitastinggi dengan kesan tiga dimensi danketajaman.Setiap saat pengemudi berada di dalammobil, sistem ini tidak hanyamenampilkan informasi yang mudahdipahami, tetapi juga membantumeningkatkan nilai mobil melalui gambar3D yang indah.HALAMANKOMUNIKASI PRODUK2. Tampilan Mode Sesuai dengan Alur MengemudiLayar dapat beralih ke sejumlah mode layartergantung pada preferensi pengemudi dan kondisimengemudi mobil. Transisi animasi yang mulusmemberikan pengalaman berkendara yangberagam dengan tetap menjaga keselamatan.Panasonic berupaya untuk mengambil posisiterdepan dalam bidang pengukur tampilan penuh,yang diperkirakan akan digunakan secara luas dimasa mendatang. Dengan memanfaatkan kekuatanyang diperoleh dengan mengembangkan danmenghadirkan pengukur tampilan penuh, Panasonicakan berkontribusi pada penciptaan lingkunganberkendara yang aman, terlindungi, dan nyaman.Mode EVLayar Informasi Sistem Bantuan MengemudiMode OlahragaTeknologi, AI & Drone

Page 85

Page 86

80Pada pameran perdaganganindustri terkemuka ini, lebih dari4.000 perusahaan dari berbagaisektor, termasuk teknik mesin, teknikelektro, dan energi, akan hadir untukmempersembahkan solusiberkinerja tinggi dan berkelanjutan.Mereka akan membentuk ekosistemindustri terhubung, menyorotipencapaian netralitas iklim melaluielektrifikasi, digitalisasi, danotomatisasi.Berikut adalah beberapa poinpenting tentang Hannover Messe:HANNOVER MESSE 2024HALAMANPELUANG BESARHANNOVER MESSE ADALAH PLATFORMINTERNASIONAL TERPENTING DAN PUSATTRANSFORMASI INDUSTRI - DENGAN INOVASILUAR BIASA ATAU PRODUK YANG TIDAKBIASAPartisipasi Internasional: Acara inimenarik partisipan dari berbagaibelahan dunia, termasuk pesertapameran dan pengunjung. Dengankehadiran internasional yangsignifikan, acara ini diikuti olehperusahaan dan organisasi dariberbagai negara yangmemamerkan produk dan teknologiunggulan mereka.Sektor Industri: Hannover Messemencakup spektrum yang luas darisektor industri, termasuk otomasi,robotika, energi, digitalisasi,perangkat lunak industri, logistik,penelitian dan pengembangan, dansebagainya. Pameran ini dibagimenjadi beberapa bagian khususatau "area bertema" untukmemenuhi minat peserta yangberagam.Temukan inovasi dan solusi dari peserta pameran kamimelalui video:Teknologi Inovatif: Salah satu daya tarik utamaHannover Messe adalah fokusnya pada teknologi daninovasi mutakhir. Pameran ini sering menampilkanperkembangan terbaru dalam Industri 4.0, Internet ofThings (IoT), dan tren manufaktur canggih lainnya.Jaringan dan Peluang B2B: Acara ini menawarkanberbagai peluang jaringan bagi para profesional,termasuk kesempatan untuk terhubung dengan mitrabisnis potensial, pemasok, pelanggan, dan pakarindustri.Lebih dari 70 persen pengunjung profesional yangdisurvei menyatakan bahwa, kunjungan ke HANNOVERMESSE memberikan manfaat bagi aktivitas profesionalmereka secara signifikan atau sangat signifikandibandingkan dengan kunjungan ke pameranperdagangan industri lainnya. Bagi sepertigapengunjung, pameran ini bahkan merupakan satu-satunya pameran dagang yang mereka kunjungi setiaptahun.Teknologi, AI & Drone

Page 87

81Karya Anda dapat memenuhi syaratuntuk mengikuti tantangan utamadengan memenuhi kriteria tertentu. Libatkan diri Anda dengan talenta-talenta terbaik di TruEra, pemain kuncidalam Intel Disruptor Initiative. Jelajahi TruLens, yang menawarkanalat bantu canggih untukpengembangan dan pemantauanjaringan saraf, termasuk LLM.Manfaatkan TruLens-Eval untuk evaluasidan TruLens-Explain untuk penjelasanpembelajaran yang mendalam.Bebaskan potensi sambil menghadapitantangan!TRULENS & GOOGLE VERTEXAI 48-HOUR HACKATHONHALAMANPELUANG BESARVEX GPS, VEX LINK, dan AI Vision System, serta SensorFusion yang dihasilkan menciptakan peluang bagipara siswa untuk meningkatkan kemampuan robototonom mereka! Kompetisi Robotika AI VEXmendorong batas-batas kompetisi robotika.Kompetisi ini terpisah dari kompetisi VRC dan VEX U.Berikut Ketentuan Lombanya:BERGABUNGLAH DENGAN TRUERA TRULENS 48-HOURS HACKATHON, BAGIAN DARI TANTANGAN YANGLEBIH BESAR DENGAN TRUERA DAN VERTEX AI.Mengapa TruLens?Evaluasi: TruLens memungkinkan Andauntuk mengevaluasi kualitas aplikasiberbasis LLM Anda dengan mendukungpenilaian input, output, dan internalaplikasi LLM Anda. Ini menyediakan fungsiumpan balik built-in sepertigroundedness, relevansi, dan toksisitasdan mudah diperluas untuk persyaratanevaluasi khusus.Pelacakan: TruLens menawarkaninstrumentasi untuk aplikasi LLM apa pun,termasuk menjawab pertanyaan,pembuatan yang ditambah denganpengambilan, dan aplikasi berbasisagen. Instrumentasi ini memungkinkanpelacakan berbagai metrik penggunaandan metadata, sehingga menjadikannyaalat yang berharga untuk memahamikinerja model Anda.VEX AI ROBOTICS COMPETITIONDua Robot per Tim - Setiap tim membawa duarobot yang mereka rancang dan bangun untukbekerja sebagai sebuah tim.Suku cadang - Tim dapat mencetak 3D dan sukucadang mesin. Tim dapat menggunakan barangelektronik khusus, dan tidak ada batasan jumlahmotor.Tingkat kelas - Game ini akan terbuka untuk siswaSekolah Menengah Atas dan mahasiswa.Pendaftaran - Pendaftaran musim adalah $200untuk tim pertama dan $150 untuk setiap timtambahan dalam organisasi yang sama.Perangkat Keras - Perangkat keras yangdiperlukan untuk menjalankan VEX GPS, VEX LINK,Sistem Visi AI, dan Peta Fusi Sensor tersedia untukdibeli dari VEX, SKU 276-8983.Teknologi, AI & Drone

Page 88

82Pendaftaran Tim: OktoberAcara Kualifikasi: November, 2023 -April, 2024Robotika AI VEX KejuaraanKompetisi: 7-8 Juni 2024Garis Waktu MusimSELAMAT DATANG DI MISI 2024: ECLIPSE!HALAMANPELUANG BESARKompetisi Drone UdaraApril - Musim Dibuka untukPendaftaran TimSeptember - 2023-2024Pengungkapan GameOktober 2023 hingga Maret2024 - Acara Kualifikasi LokalMaret-April 2024 - AcaraKejuaraan DistrikApril-Mei 2024 - AcaraKejuaraan RegionalSeason Timeline:Kompetisi Drone Udara menawarkan acara olahraga droneedukasi yang menarik yang berfokus pada pembelajaranlangsung dan berpusat pada siswa.Para tim belajar tentang drone, prinsip-prinsip penerbangan,pemrograman, dokumentasi, dan keterampilan komunikasisambil memperluas pemahaman mereka dan membangunminat terhadap tenaga kerja dan peluang karier yangberhubungan dengan drone.Direkomendasikan untuk siswa kelas 5-12, tim akanberkompetisi dalam kompetisi lokal dan nasional di manasiswa bekerja sama untuk menyelesaikan empat misi.Teknologi, AI & Drone

Page 89

Page 90

Page 91

85HALAMAN22 MENITIWAN LAKSANAKETUA ASOSIASI PMATOIIIwan Laksana, sebagai Ketua AsosiasiPMATOII, membawa latar belakang danpengalaman yang luas dari berbagai sektor,menunjukkan keahlian dan dedikasinyadalam dunia industri, pendidikan, danhubungan internasional. Sebelum menjadi Ketua PMATOII yaituDirektur di PT. Buana Ekspaniaga, ChiefOperating Officer di Pudak Scientific, DewanPendidikan Provinsi Jawa Barat, DirekturOperasional di PT. Sarana Insan MudaSelaras Jogja Medianet & Life Media,Sekretaris di Lembaga Kerjasama Indonesia-Tiongkok daerah Jawa Barat.Dengan pengalaman yang luas ini, IwanLaksana dapat membawa keahlian danwawasan yang berharga sebagai KetuaAsosiasi PMATOII. Kemampuannya untukmenggabungkan pengetahuan dariberbagai sektor, termasuk industri,pendidikan, dan hubungan internasional,dapat menjadi aset penting dalammemimpin asosiasi ini menuju masa depanyang lebih baik.Pengalaman saya dalam mengelola organisasi bisnis,adalah memiliki jaringan kerja yang baik terutama dalambidang Pendidikan. Saya melihat kenyataan, bahwa kondisiSumber Daya Manusia (SDM) Indonesia masih rendah danlemah dalam kompetensi keahlian.Pengalaman tersebut menghasilkan pandangan tentangmasa depan SDM Indonesia dalam menghadapiketidakpastian dan pemahaman tentangteknologi masa depan. Pilihan Teknik Otomasi Industrimerupakan gambaran tentang masa depan Industri diIndonesia. Sehingga pilihan untuk meningkatkan kompetensidan karakter yang baik dalam bidang Teknik OtomasiIndustri, paling tidak merupakan landasan yang kuat bagiSDM Indonesia dalam menghadapi ketidakpastian itu.Teknologi, AI & Drone2. Bagaimana pengalaman di berbagai organisasi bisnisdan dalam peran-peran lain sebelumnya mempengaruhipandangan Anda terhadap teknik otomasi industri?1. Apa tantangan utama yang Anda hadapidalamperan sebelumnya, dan bagaimanapengalaman tersebut dapat diterapkanuntuk memajukan PMATOII?Tantangan utama yang saya hadapi sebelumnya adalahlemahnya koordinasi dan komunikasi dalam organisasi,meskipun dalam satu atap.Berdasarkan pengalaman tersebut, maka koordinasi dankomunikasi menjadi prioritas dengan membangunkesadaran bersama melaluisarana komunikasi yang lebihatraktif kekinian atau biasa disebut dengan metode hybrid.

Page 92

86HALAMAN22 MENITPMATOII adalah Asosiasi Profesi OtomasiIndustri pertama di Indonesia dan memilikipakar-pakar profesional, baik dariakademisi maupun Industri dalam bidangotomasi industri.PMATOII telah mendapat dukungan dariOrange Media Pte. Ltd. yang merupakanmitra terbaik yang mengarahkan kamiuntuk masuk dalam jaringan kerjainternasional dalam bidang OtomasiIndustri.Jaringan kerja Korea - ASEANTransformasi digitalmerupakan keniscayaandalam industri otomasi diIndonesia, dan kami telah memilikibasic dandukungandari komunitas digital di Indonesiaserta SDM terdidik dalam bidang OtomasiIndustri.Kami pun telah memiliki standar SKKNI danKKNI, yang mana para pendiri PMATOIImerupakan bagian dari penyusunan standartersebut. Dan saat ini kami telah mulaimelakukan standarisasi bersama Korea danASEAN, yang nantinya akan menjadi standarASEAN.Faktor-faktor optimisme dalam mencapaikepemimpinan dalam menghadapiperubahan tersebut adalah :Kami memiliki konsep yang berbeda seperti padaumumnya, kami membangun komunitas untuk TeknikOtomasi Industri dan berfungsi menjadi jembatan yangmelibatkan institusi pendidikan dan industri.Dalam asosiasi PMATOII, kami berusaha untukmenghubungkan institusi pendidikan dan industri untukmenciptakan kolaborasi yang saling menguntungkan. Kamipercaya bahwa kolaborasi antara pendidikan dan industrisangat penting untuk meningkatkan keterampilan danpengetahuan tenaga kerja di industri otomasi.Teknologi, AI & Drone3. Bagaimana pandangan Anda terhadaptransformasi digital dalam industri otomasi,dan bagaimana PMATOII dapat memimpindalam menghadapiperubahan tersebut? 4. Apa langkah-langkah konkret yangPMATOII diambil untuk mendorongpartisipasidan pemberdayaan manusiadalam bidang teknik otomasi?Langkah yang kami upayakan adalah menjaring sebanyakmungkin anggota dan menciptakan perwakilan -perwakilan di daerah di Indonesia. Perwakilan tersebutdibekali dengan kemampuan keilmuannya, menjadi asesordan menjadikan Tempat Uji Kompetensi (TUK), sehinggapemerataan untuk keahlian otomasi industri tidak terpusatdi satu daerah saja.Disini perwakilan-perwakilan PMATOII yang saat ini berada dibeberapa Institusi Pendidikan Tinggi di seluruh Indonesia,akan menyesuaikan program mereka dengan Industridisekitarnya. Ini sudah mulai kami lakukan dan memilikipotensi besar dalam meningkatkan kemampuan keahlianSDM di bidang otomasi industri.5. Bagaimana PMATOII bekerja sama dengan pihak lain,seperti perusahaan, lembaga pendidikan, ataupemerintah, untuk memajukan bidang teknik otomasi?6. Apa pandangan Anda tentang pentingnya mendukungdan mempromosikan teknologi otomasi lokal diIndonesia?Sangat penting,mengingat teknologi otomasi merupakankeniscayaan yang akan dihadapi oleh sektor industri diIndonesia, tidak terbatas kepada industri besar, tetapiindustri kecil, menengah dan mikro menjadi prioritas.Karena99% industri di Indonesia beradadi sektor UMKM.

Page 93

87HALAMAN22 MENITTantangan utama yang dihadapipara ahli teknik otomasi industriyaitu untuk meyakinkan pekerja diIndonesia tentang pentingnyamengadopsi Industri 4.0 dalambidang Teknik Otomasi Industri,yang seharusnya sudah dilakukansejak lama. Sayangnya, dukunganpemerintah dalam program danpendanaan masih terbatas, danini menjadi salah satu faktorterbesar mengapa Indonesiatertinggal dibandingkan dengannegara-negara ASEAN lainnya.Sebagai negara dengan sektorpadat karya, pemerintahdihadapkan pada dilema dalammemilih sektor yang tepat untukmenanggulangi penganggurandan kemiskinan. Karenanya,lapangan kerja di bidang TeknikOtomasi Industri di Indonesiamasih dalam tahap pertumbuhandan belum begitu populer.Pelibatan mahasiswa dangenerasi muda terdidik umumnyaharus melalui institusi pendidikandan mengajak mereka terlibatdalam pengembangan UMKM diIndonesia melalui jaringan-jaringan Dinas Perindustrian danPerdagangan, asosiasi yangrelevan, dan kelompok-kelompokindustri kecil yang non formal..Misalnya, dengan memberikanedukasi dan pelatihankewirausahaan secara langsungkepada mereka melalui program-program yang diselenggarakanoleh organisasi-organisasi non-profit atau lembaga swadayamasyarakat.Selain itu, pelibatan mahasiswadan generasi muda juga bisadilakukan melalui media sosialyang kini menjadi platform yangsangat populer di kalanganmereka. Berbagai informasi danpeluang bisa disampaikanmelalui media sosial untukmengajak mereka terlibat dalampengembangan UMKM.8. Apa saja tantangan utamayang dihadapi oleh para ahliteknik otomasi industri diIndonesia saat ini?7. Bagaimana PMATOIImelibatkan mahasiswa ataugenerasi muda dalam upaya-upayanya untuk memajukanbidang teknik otomasi?9. Apa rencana PMATOIIdalam meresponsperkembangan teknologiterkinidan mendoronginovasi di antaraanggotanya?Rencana PMATOII saat inidalam mendorong inovasianggota PMATOII yaitumengembangkan kolaborasidengan Asosiasi OtomasiIndustri dan Robotik di Koreadan ASEAN.Kami telah berkolaborasidengan berbagai asosiasiotomasi industri dan robotik diKorea dan ASEAN untukmempelajari teknologi yanglebih maju. Setelah kamimenguasai teknologi ini, kamipercaya bahwa potensiinovasi anggota PMATOII daripara pengusaha dan start-updi Indonesia akan semakinbesar.Teknologi, AI & Drone

Page 94

88HALAMAN22 MENITChina sendiri menyumbang 52% dari permintaan dunia.Oleh karena itu, jelas terlihat di mana otomatisasimendorong lebih banyak, tetapi kinerja yang menarikterdaftar di negara lain, termasuk Amerika Serikat dan Italia.Pada tahun 2022, Amerika Serikat mengalami pertumbuhanjumlah instalasi baru sebesar 10% dibandingkan tahunsebelumnya, didorong oleh investasi dari sektor otomotif. Di Eropa, 71.000 robot baru dipasang pada tahun 2022.Jerman memperoleh 36% dari instalasi baru, namunmenunjukkan sedikit penurunan dibandingkan tahunsebelumnya; di sisi lain, Italia menyerap 16% dari total diarea tersebut, menandai peningkatan konsumsi sebesar 8%dibandingkan tahun 2021. Tahun 2023 juga harus memiliki tanda positif: kamimemperkirakan kenaikan 7% dalam permintaan robot,sesuai dengan sekitar 590.000 unit baru. Tren ini akanberlanjut pada tahun 2024, ketika kami memperkirakanpenjualan akan mencapai 600.000 unit.MARINA BILLPRESIDEN IFR (INTERNATIONAL FEDERATION OFROBOTICS)Marina Bill juga mengepalai Pemasaran &Penjualan Global untuk bisnis Robotika ABByang memiliki sekitar 11.000 karyawan, yangberoperasi di lebih dari 100 lokasi di 53negara. Beliau memiliki lebih dari 25 tahunpengalaman dalam sejumlah peranmanajemen dan penjualan sertapemasaran di bidang otomasi di ABB. Warganegara Swedia dan Swiss ini memiliki gelarMaster of Science di bidang Teknik danManajemen Industri dari The Royal Instituteof Technology di Stockholm.1. Bisakah Anda memberi kami gambaransingkat tentang sektor ini? Bagaimanadengan konsumsi robotika di Eropa danAmerika Serikat dan bagaimana denganAsia?Industri robotika di seluruh dunia sedangmengalami fase positif. Berdasarkan data kami, pada tahun 2022,lebih dari setengah juta robot baru telahdipasang, atau 5% lebih banyak daripemasangan yang tercatat pada tahun 2021.Pada sektor ini Asia mengambil bagianterbesar, yaitu 73% dari konsumsi, diikuti olehEropa, dengan 15%, dan kemudian olehAmerika, dengan 10%.2. Apa tren inovasi utama untuk robotika? Teknologi terkinidan masa depan.Keakraban pengguna, digitalisasi, dan keberlanjutan: Tanpakeraguan, inilah tiga arus utama yang paling berpengaruh -dan akan terus memberi dampak dalam waktu dekat -pada sektor robotika. Secara spesifik, tren pertamaberkaitan dengan tingkat kemudahan akses dan keakrabanpengguna terhadap robot, memungkinkan mereka dikeloladan dikendalikan oleh semua operator, termasuk yangmemiliki tingkat pengalaman yang lebih rendah.Tren kedua, yaitu digitalisasi, menjadi sangat penting untuksektor ini pada masa sekarang. Secara efektif, robot saat inimenjadi bagian integral dari ekosistem digital yang salingterhubung, melibatkan unsur-unsur seperti komputasi awan,pengelolaan data besar, teknologi 5G, kecerdasan buatan(AI), dan memberikan keuntungan dalam hal efisiensi biaya,kecepatan, dan variasi aplikasi.Terakhir, keberlanjutan: robot berkontribusi besar dalammeningkatkan daya saing perusahaan, khususnya, dalammengoptimalkan biaya material dan energi. Di tahun-tahunmendatang, kami mengharapkan banyak inovasi dankemajuan di bidang ini!Teknologi, AI & Drone

Page 95

89HALAMAN22 MENITKami memilih Italia karena perannegara ini yang semakin krusialdalam pasar robotika industri,serta komitmen yangberkelanjutan terhadap aspek-aspek seperti pendidikan,pelatihan, dan penelitian.Tingginya tingkat penawarandalam hal solusi inovatif dankeberadaan banyak perusahaanrintisan yang fokus pada layanandi bidang robotika adalah faktoryang paling mempengaruhikeputusan kami. Secara spesifik,kita memutuskan untukmengadakan pertemuan diRobotHeart - Seni Robotika Pintar,sebuah zona yangdipersembahkan untuk robotikadan diprakarsai oleh 34.BI-MU diFieramilano Rho. Hal ini karenapameran dagang ini diakuisebagai acara utama di Italiabagi para pelaku industrimanufaktur."IFR akan hadir di RobotHeart Senirobotika pintar, acara kreasibersama yang nyata untuksemua pemain di sektor ini"Keberadaan kecerdasan buatanmenjadi komponen krusial dalamekosistem digital yang telahdijelaskan sebelumnya, dansolusinya menjadi instrumenberharga untuk optimalisasipemanfaatan robot di lingkunganpabrik. Berkurangnya jumlahpopulasi, kesulitan dalammerekrut dan mempertahankanpersonel yang berkualifikasi, sertapotensi situasi yang tidak dapatdiprediksi, seperti pandemi padatahun 2020, semakin menegaskankebutuhan akan teknologi ini.Robotika dan kecerdasan buatansemakin berjalan beriringan,karena mereka dapat mewakilirespons yang menarik terhadapkebutuhan untuk membawasebagian produksi kembali kenegara-negara tradisional, sertauntuk pengembangan aktivitasbisnis perusahaan kecil danmenengah. Berkat kecerdasan buatan,perusahaan-perusahaan inidapat mengikuti lintasanpengembangan digital merekadengan lebih cepat dan lebihefektif. Untuk mendukung"lompatan menuju inovasi" ini, IFRbaru-baru ini memperkenalkanproyek GO4ROBOTICS, sebuahplatform digital yang dirancanguntuk pengguna baru dengansedikit pengetahuan ataupengalaman, yang menyediakanbimbingan, panduan, danbantuan untuk memahami sertamemanfaatkan solusi terkinidalam industri ini secara optimal.4.IFR akan menyelenggarakanPertemuan di RobotHeart - 34.BI-MU (9-12 Oktober 2024) dan kamimerasa sangat terhormatmenjadi tuan rumah pertemuanAnda. Mengapa Anda memilihRobotHeart?Dengan kehadiran kami, kamibermaksud untuk menyorotipentingnya Italia di sektor ini,sehingga menghormatipertumbuhan dan kontribusiinovatifnya. Selain itu,pertemuan ini akan berlangsunghampir di akhir masa jabatansaya sebagai presiden IFR danoleh karena itu, pertemuan iniakan menjadi lebih berhargadan bermakna bagi saya.3.Bagaimana dengan penerapanAI dan robotika dalam industrimanufaktur? Keadaan terkinidan masa depan berikutnya.5. Ketika Anda mengunjungiedisi terakhir (dan pertama)RobotHeart yang diadakanpada bulan Oktober 2022,bisakah Anda menjelaskankesan dan komentar Andatentangnya?Saya harus mengatakan bahwasaya sangat terkesan denganedisi 2022! Jumlah pengunjungyang besar, suasana yangsangat positif dalam berbagi,partisipasi, dan minat. Inisiatif inimerupakan tempat yang idealuntuk pertemuan, pertukaranpandangan yang intens, sinergi,dan wawasan tingkat tinggiuntuk dunia industri manufaktur.Ini adalah pengalaman yangsangat menguntungkan bagikami dan ini meyakinkan kamiuntuk mengonfirmasi partisipasikami dalam edisi 2024 juga.Teknologi, AI & Drone

Page 96

90HALAMAN22 MENITDR. WILFRIED SCHÄFERDIREKTUR EKSEKUTIF VDWSetelah lulus dalam bidang teknik mesindari Rheinisch-Westfälisch TechnischeHochschule Aachen (RWTH) pada tahun1987, Dr.-Ing. Wilfried Schäfer bekerjasebagai asisten peneliti di LaboratoriumPeralatan Mesin RWTH (WZL). Pada tahun1992, Schäfer mengambil alihdepartemen penelitian dan teknologi diVDW, dan pada tahun 1999 ia ditunjuksebagai direktur pelaksana VDW-Forschungsinstitut e.V. (LembagaPenelitian VDW).Pada tahun 2008, Schäfer menjadidirektur pelaksana Asosiasi PembuatAlat Mesin Jerman, yang antara lainmenyelenggarakan EMO Hannover.Beliau juga menjabat sebagai direkturpelaksana Asosiasi Peralatan Mesin danSistem Manufaktur VDMA, kelompok kerjaTeknologi Medis dan Manufaktur AditifVDMA, IndustryArena GmbH dan VDW-Nachwuchsstiftung GmbH.1. Apa tantangan yang ditimbulkan olehIndustri 4.0, khususnya dalam halproduksi otomatis dan pengurangantenaga kerja?Tantangan yang ditimbulkan oleh Industri4.0, khususnya dalam hal produksiotomatis dan pengurangan tenaga kerja,berkisar pada pergeseran yang cepatdan mendalam ke arah otomatisasi.Meskipun tujuannya adalah untukmenciptakan proses produksi yangsangat saling terhubung dan efisien, halini sering kali berarti bahwa tugas-tugasrutin dan padat karya diambil alih olehmesin dan sistem cerdas, yangberpotensi menyebabkan berkurangnyakebutuhan tenaga kerja manual.Mesin, yang dilengkapi dengan sensor dan kecerdasanbuatan, semakin mampu melakukan tugas-tugaskompleks yang dulunya merupakan domain pekerjamanusia. Transformasi ini memerlukan pertimbanganyang cermat dalam manajemen tenaga kerja,termasuk program pelatihan ulang dan peningkatanketerampilan untuk memastikan bahwa tenaga kerjatetap dapat beradaptasi dan kompetitif dalamlanskap yang terus berkembang ini. Selain itu,tantangannya terletak pada keseimbangan yangtepat antara otomatisasi dan keterlibatan manusia,yang menekankan kolaborasi antara manusia danmesin, serta pemanfaatan keterampilan manusiadalam tugas-tugas yang membutuhkan kreativitas,pemecahan masalah, dan pengambilan keputusan.2. Dapatkah Anda menjelaskan proses yang terlibatdalam digitalisasi dan otomatisasi dalam Industri4.0?Teknologi, AI & Drone

Page 97

91HALAMAN22 MENITTentu saja, Industri 4.0 memperkenalkantransformasi menyeluruh melaluidigitalisasi dan otomatisasi. Pertama,mengotomatisasi operasi alat beratmelibatkan pelengkapan alat beratdengan sensor dan konektivitas, yangmemungkinkannya untuk berkomunikasidan beradaptasi secara real-time,mengoptimalkan efisiensi produksi, danmemungkinkan pemeliharaan prediktif.Kedua, transportasi materialdisederhanakan dengan kendaraanberpemandu otonom (AGV), sistemkonveyor, dan IoT, sehingga mengurangitenaga kerja manual dan meningkatkanketepatan logistik. Ketiga, perangkatpengukuran kualitas, seperti sistem visimesin dan sensor, memastikanpemeriksaan produk yang konsisten dantepat. Terakhir, analisis data memainkanperan sentral, mengoptimalkanmanajemen energi denganmemanfaatkan data untuk memantaudan mengontrol penggunaan energi, yangberkontribusi pada keberlanjutan danefisiensi biaya. Bersama-sama, proses-proses ini mendefinisikan ulang prosesindustri, menjadikannya lebih efisien,fleksibel, dan berbasis data.3. Apa peran penggunaan data dalamproses Industri 4.0?Penggunaan data memainkan peransentral dan transformatif dalam prosesIndustri 4.0. Data berfungsi sebagai uratnadi revolusi industri ini, yangmemengaruhi efektivitas dan efisiensiberbagai aspek di seluruh lanskapmanufaktur dan industri.4. Dapatkah Anda menjelaskan konsep Industri 5.0 dankaitannya dengan kolaborasi manusia dan mesin?Pada intinya, Industri 4.0 memanfaatkan data dari berbagaisumber, seperti sensor, perangkat IoT, dan mesin yangsaling terhubung, untuk memungkinkan pemantauan danpengambilan keputusan secara real-time. Data ini diprosesdan dianalisis melalui analitik canggih, pembelajaranmesin, dan kecerdasan buatan, yang memungkinkanpengoptimalan produksi dengan mengidentifikasiketidakefisienan dan memungkinkan produksi yang tepatwaktu.Selain itu, prediksi pemeliharaan juga dapatdiimplementasikan, karena informasi berbasis datamemungkinkan perkiraan kapan mesin memerlukanperhatian, mengurangi waktu henti dan mengurangi biaya.Pemanfaatan data dalam Industri 4.0 tidak hanya terbataspada area produksi; hal ini menggerakkan manajemenrantai pasokan, pengendalian kualitas, dan efisiensi energi,yang akhirnya menciptakan ekosistem industri yang lebihdinamis, kompetitif, dan responsif.Adapun panggung Industri 5.0, kita memasuki melodi yangunik dan siap untuk membedakan dirinya dari gemaRevolusi Industri sebelumnya. Menurut pengalaman pribadisaya, seringkali pembahasan tentang Revolusi Industriterasa seperti irama yang kompleks. Di tengah simfoni ini,kolaborasi harmonis menjadi elemen kunci, terlihat darikelompok optik yang dengan elegan mendukung parapengrajin manusia dalam kegiatan seperti perakitan danpengelasan. Interaksi yang dinamis ini menjanjikankelangsungan dan perkembangan.Saat kami menjelajahi tata letak integrasi, membayangkanpenggabungan yang mulus dalam proses dan di berbagailini produksi menarik perhatian kami. Saat ini, istilah"revolusi" mungkin kurang sesuai, mengingat keberadaanyang akrab dari robot dalam cerita kita dari waktu ke waktu.Teknologi, AI & Drone

Page 98

92HALAMAN22 MENITPemain utama dalam industri robotika, sepertiArno, KUKA, ABB, dan Universal Robots, telahmembentuk lanskap dengan kontribusi inovatifmereka. Dimensi baru muncul saat ini, ketikaIGUS, sebuah perusahaan terkenal dengankomponen plastik, memperluas jangkauanbisnisnya dengan menciptakan komponenmesin dari bahan serbaguna. Transformasidalam model bisnis mereka juga mencakupkolaborative robot (cobot), yang mengubahritme evolusi. Dalam koreografi ini, cobot, yangberfungsi sebagai penjaga yang cermat,menggunakan sensor untuk berhenti bergeraksaat bersentuhan dengan elemen apa pun.Seiring dengan pengembangan narasi, Industri5.0 menghadirkan konvergensi harmonisantara manusia, mesin, dan inovasi, yangsepenuhnya merekonseptualisasi kemajuanindustri.5. Bagaimana kecerdasan buatan (AI)berperan dalam Industri 4.0?Tentu saja, ranah kecerdasan buatanmencakup wilayah yang sangat luas, denganimplikasi yang signifikan mulai dari produkkonsumen hingga orang-orang seperti ChetChibiti dan berbagai aplikasi lainnya. Sangatpenting untuk menyadari bahwa padadasarnya kita mengatur sebuah proses, yangmenuntut pengenalan yang koheren danmenghasilkan output yang jelas. Oleh karenaitu, membangun korelasi yang mendalamantara data input dan efek yang dihasilkanmenjadi aspek yang sangat diperlukan.6. Apa saja tantangan yang dihadapi olehindustri peralatan mesin Jerman, danbagaimana cara mengatasinya?Selain itu, penerapan kecerdasan buatan menjadikrusial ketika dihadapkan dengan jumlah data yangbesar dari proses atau mesin. Kumpulan informasi inisangat sesuai untuk analisis yang kompleks,membongkar rincian mendalam dari kejadian.Namun, mengintegrasikan hasil analisis kembali kedalam mesin menimbulkan tantangan. Keberlanjutanutama berkaitan dengan keamanan, yang menjadiprioritas tinggi terutama di wilayah Eropaberdasarkan pedoman mesin. Tanggung jawab inimensyaratkan jaminan terus-menerus terhadapkeselamatan peralatan berat, memastikan bahwaoperasinya tidak membahayakan manusia.Industri peralatan mesin Jerman, yang terkenaldengan teknik presisi dan kepemimpinan globalnya,memang menghadapi berbagai tantangan. Salahsatu masalah yang menonjol adalah turbulensiekonomi baru-baru ini, termasuk gangguan rantaipasokan dan kekurangan material yang dipicu olehperistiwa global seperti pandemi COVID-19. Untukmengatasi tantangan-tantangan ini, industri iniberfokus pada beberapa strategi.Pertama, ada penekanan pada pengelolaan fluktuasipermintaan melalui teknik produksi yang gesit, yangmemungkinkan produsen untuk dengan cepatberadaptasi dengan perubahan kondisi pasar.Kedua, ada upaya bersama untuk meningkatkanketahanan rantai pasokan dengan mendiversifikasipemasok dan mengadopsi teknologi digital untukvisibilitas waktu nyata ke dalam rantai pasokan.Teknologi, AI & Drone

Page 99

93HALAMAN22 MENITTidak hanya itu, sektor peralatanmesin Jerman secara proaktifterlibat dalam program investasidan kemitraan internasionaluntuk menjamin akses ke bahanbaku yang vital danmeningkatkan daya saingnya ditingkat global. Denganmengambil langkah-langkah ini,industri ini berusaha mengatasiperiode yang penuh tantanganini dan menjaga posisinyasebagai pemimpin global dalambidang permesinan presisi.Selain itu, mengatasi masalahkeberlanjutan denganmengadopsi praktik danbahan manufaktur yangramah lingkungan akansangat penting, karenaperaturan lingkungan danpreferensi pelanggan semakinmemprioritaskankeberlanjutan. Selain itu,memastikan tenaga kerjayang terampil dan mudahberadaptasi akan sangatpenting untuk pertumbuhanindustri, karena industri inimenavigasi kompleksitasteknologi canggih.Keberhasilanmenyeimbangkan tantangandan peluang ini akan menjadisangat penting bagikesuksesan industri peralatanmesin Jerman yangberkelanjutan di panggungglobal.8. Dengan tren baru dankemajuan teknologi, apakahmenurut Anda, Anda memilikidampak penting pada masadepan industri alat berat Jerman?7. Peluang dan tantangan apayang Anda antisipasi untukindustri peralatan mesin Jermandi masa depan?Di masa depan, industri peralatanmesin Jerman akan menghadapilanskap yang dinamis denganpeluang dan tantangan. Di sisipeluang, merangkul teknologiyang sedang berkembang sepertiIndustri 4.0, kecerdasan buatan,dan otomatisasi dapat membukajalan baru untuk inovasi danefisiensi, sehinggamemungkinkan industri ini untukmemenuhi permintaanpelanggan yang terusberkembang secara efektif.Namun, peluang-peluang ini jugamemiliki tantangan tersendiri.Tetap inovatif dan berada di garisdepan dalam kemajuan teknologimerupakan hal yang sangatpenting untuk tetap kompetitif dipasar yang berkembang pesat.Hal ini akan terus berputar disekitar digitalisasi, seperti yangtelah saya sebutkan sebelumnya.Saat ini, dan seperti yang telahdidiskusikan dengan para anggotakami, tantangannya terletak padatidak adanya standardisasi yangmemadai. Tidak semuaperusahaan kecil dan menengahdapat mengeksplorasi fungsi-fungsi baru atau mengembangkanfungsi baru dari data, misalnya. Halini sebagian disebabkan olehperaturan Eropa. Selain itu, topikkeberlanjutan juga menjaditantangan tersendiri.Teknologi, AI & Drone

Page 100

Page 101

95HALAMAN22 MENITKita jugamenyaksikanpergerakan umummenuju produksidan kuantitasproduk medis yanglebih kecil. Hal initerjadi karenaobat-obatanmenjadi jauh lebihterkonsentrasidalam setiap resep,di mana setiapdosis menjadi lebihkuat dan lebihmanjur.Selain itu, langkahmenuju jumlahkecil dalampembuatan produkdatang denganmeningkatnyapermintaan untukproduk yangdipersonalisasi,sebagian karenapopulasi yangmenua dankesadaranmasyarakat yangmeningkat akankesehatan dankebugaran mereka.Beberapa tahun terakhir, telah terjadiperubahan revolusioner dalam industrimedis dan farmasi. Pandemi COVID-19telah mempercepat prosestransformasi digital, di mana organisasidi seluruh dunia memanfaatkan datauntuk meningkatkan produktivitas danmencapai hasil yang lebih baik bagipasien. Pada saat yang sama,penyedia layanan kesehatan telahmemindahkan praktik dan manajemendata mereka ke platform online,menggunakan data untukmeningkatkan diagnosis danperawatan pasien, serta meningkatkanpengalaman pelanggan.Fokus pada analisis data juga didorongoleh permintaan untuk mempercepatpengembangan dan produksi obat.Dibantu oleh teknologi sepertikecerdasan buatan (AI) prediktif dankemampuan pembelajaran mesin (ML),wawasan tambahan dapat diperolehpada rekomendasi tindakan terbaikberikutnya. Di masa depan, diharapkanindustri ini akan menempatkan fokusyang jauh lebih besar pada analitikdata, terutama pada kemampuanuntuk berinteraksi dengan data secarareal time.ROB MCGREEVYCHIEF PRODUCT OFFICERSebagai Chief Product Officer, RobMcGreevy memimpin tim manajemenproduk dan unit bisnis untukmendorong solusi perangkat lunakyang inovatif di seluruh bisnis,sehingga menghasilkan pengalamandigital yang mulus bagi pelanggandan mitra. Bertanggung jawab untukmemastikan inovasi berkelanjutandan pelaksanaan strategi bisnis danportofolio kami yang selaras, iamemberdayakan pelanggan danmitra untuk mengubah bisnis merekadan mendorong pertumbuhan yangberkelanjutan melalui portofolioperangkat lunak industri AVEVA.Rob memiliki lebih dari 25 tahunpengalaman kerja di bisnis perangkatlunak industri dengan fokus padamanufaktur dan infrastruktur,melayani pasar akhir seperti listrik, air,makanan, minuman, farmasi, danenergi. Dengan latar belakang yangluas dalam manajemen produk danbisnis, M&A, penjualan, danpemasaran, ia disebutkan namanyadi lebih dari 28 paten perangkat lunakdan teknologi. Sejak bergabungdengan perusahaan, Rob telahmemegang berbagai jabatantermasuk Kepala Strategi Korporatdan M&A, Manajemen Produk,Portofolio, dan Manajemen Unit Bisnis.Rob adalah lulusan dari University ofIowa, di mana ia belajar jurnalisme,komunikasi, dan ilmu komputer.1. Apa tren utama yang Andaamati dalam industri manufakturmedis dan farmasi selamabeberapa tahun terakhir?Teknologi, AI & Drone

Page 102

96HALAMAN22 MENITPada saat ini, regulasi berfokus padatinjauan menyeluruh terhadap rantainilai. Sebagai contoh, jika terdapatperubahan dari pihak OrganisasiManufaktur Kontrak, regulatormengharapkan pemiliknya untuk lebihmematuhi dan segera menyadariperubahan tersebut. Tingkat integrasidata waktu nyata di seluruh rantaipasokan merupakan sesuatu yangbelum pernah terjadi sebelumnya.Secara keseluruhan, regulatorberusaha mendorong perusahaanagar lebih menyadari data,mengingat bahwa teknologi dan datadapat mengukur lebih banyak elemendalam proses dan berpotensimenghasilkan lebih banyak metrikkualitas yang lebih berwawasan.2. Bagaimana teknologiberdampak pada industrimanufaktur medis danfarmasi selama Andabekerja di sektor ini?Kami melihat adanyapermintaan akan solusiteknologi yang membantumenghilangkan kerumitanindustri - proses di dalampabrik dan lingkungan,pengoperasian peralatanpabrik secara fisik, sertamembuat proses dan alurkerja menjadi lebih siap pakaidalam pelaksanaannya. Teknologi juga membantumemastikan bahwapersyaratan kepatuhan danperaturan diikuti di semuatitik kontak di seluruh rantainilai. Secara tradisional,industri ini mengandalkanindikator seperti jumlahpenarikan atau OEE (OverallEquipment Effectiveness).Metrik ini dilaporkan kebadan-badan kelembagaansecara berkala untukmemantau tren danmengintervensi prosesmanufaktur jika diperlukandemi keselamatan publik.Situasi ini terutama terjadi dalambidang personalized medicine,yang hanya memiliki sedikit ahliindustri. Perusahaan seringmenghadapi kesulitan dalammerekrut personel yang tepat danberkompeten untuk tugastersebut, sehingga merekamengandalkan mitra dalamekosistem mereka untuk setiapkeahlian khusus. Tingkatkolaborasi yang lebih dalamdengan ekosistem berarti bahwaperusahaan harus lebihtransparan untuk memastikankendali kualitas dan kepatuhanterhadap persyaratan peraturan.Selain itu, gangguan rantaipasokan menjadi tantangan besarbagi ekonomi global akibatpandemi. Banyaknya lapisandalam rantai pasokan sering kalimelibatkan beberapa pihaksehingga menyulitkan integrasidan komunikasi. Akibatnya,industri mengalami tantangandalam distribusi kualitas bahanbiologis, yang berdampak padakemanjuran produk yang dikirimdan menimbulkan masalahkesehatan bagi konsumen akhir.Tidak hanya itu, industri ini harusmematuhi peraturan internasionalyang ketat terkait perdagangan,kesehatan masyarakat, keamananproduk, dan standar industri.Obat-obatan adalah salah satubarang yang paling sensitif dalampengangkutan karenakelangsungan hidupnya dapatdikompromikan oleh berbagaifaktor, termasuk kondisipenyimpanan. Kontaminasi obat-obatan menimbulkan bahayayang signifikan dan dapatmengurangi kemanjuran obat.Oleh karena itu, organisasi perlumemanfaatkan alat pemantauanend-to-end untuk meminimalkanhambatan dalam pengembangandan peluncuran produk.Sebelum wabah pandemi,memperkenalkan produk farmasibaru adalah tugas yang sangatkompleks dan mahal. Menavigasiproduk melalui uji klinis saja sudahmerupakan pencapaian yang luarbiasa, terutama bagi pelaku baru dipasar. Selain itu, perusahaan perlumemiliki proposisi nilai yang unikuntuk dapat bersaing denganpesaing-pesaingnya.3. Apa saja hambatan yangdihadapi oleh perusahaanmanufaktur dalam industrimedis dan farmasi ketika merekamengembangkan produk barudan memasarkannya?Teknologi, AI & Drone

Page 103

97PAGE22 MENITMelakukan pengujian produk secaraekstensif untuk memastikan bahwasemua produk memenuhi standarkeamanan dan kualitas yangdisyaratkan. Hal ini mencakuppengujian atau analisis semuabahan, proses, peralatan, teknik,lingkungan, dan memberikanpelatihan staf untuk memastikanproduk akhir mereka konsisten, aman,dan efektif. Hal ini diperlukan untukmencegah pemalsuan produk dankontaminasi mikroba, karenakesehatan dan keselamatan publikdipertaruhkan4. Strategi apa yangdigunakan perusahaanmanufaktur medis danfarmasi untukmemastikan kontrolkualitas dan kepatuhanterhadap persyaratanperaturan?Perusahaan medis danfarmasi menggunakanberbagai strategi untukmemastikan kontrolkualitas dan kepatuhan.Beberapa di antaranyameliputi:Tantangan besar yang masihada adalah menyatukansemua sumber data - mulaidari hasil berorientasi batchyang canggih, sistem ERP(Enterprise Resource Planning),MES (Manufacturing ExecutionSystems) - ke dalam satu lokasiuntuk ditambang secara efektif.Melalui penerapan sistemmanajemen operasimanufaktur digital, produsenfarmasi dapat mencapai lebihbanyak akuntabilitas selamatinjauan berkala mereka - dimana bisnis meninjau metrikdan parameter kualitas dalampembuatan produk. Salah satu perkembanganlainnya adalah kemunculankontrol proses multi-variabel,terutama dalam terapi biologis.Perusahaan farmasi berupayamembangun model untukmeramalkan kualitas batch.Dengan sistem kontrol prosesprediktif yang canggih,produsen dapat menilaikelayakan batch delapanminggu pada hari ketigapengujian. Ini menghilangkanwaktu yang signifikan danmemberikan peluang untukmemulai kembali jikadiperlukan. Perusahaan dapatmemanfaatkan data untukmeningkatkan proses merekadan mengurangi waktupemasaran produk.Kata kunci dalam industri saat iniadalah kompatibilitas plug-and-play.Kemajuan dalam industri farmasi telahmeningkatkan permintaan akanperangkat lunak dan produk datayang siap digunakan dari pihak-pihakpemasok, dan di sinilah peran pentingperangkat lunak dan analisis data.Dengan menggunakan perangkatlunak yang sesuai, perusahaan kinidapat mengurangi waktu yangdihabiskan untuk merancangarsitektur repositori data, mengatasilebih sedikit masalah alur kerja yangdiintegrasikan ke dalam sistemmereka untuk memenuhi peraturan,dan meningkatkan konektivitas dariperalatan pabrik yang berasal dariberbagai produsen.5. Apa peran perangkat lunak dananalitik data dalam industrimanufaktur medis dan farmasi, danbagaimana Anda melihat hal iniberkembang dari waktu ke waktu?Membangun sistemmanajemen kualitas yangsesuai dengan regulasi diberbagai wilayah. Inimelibatkan penjabaranprosedur dan proses yangmenjamin bahwa produkyang dihasilkan sesuaidengan spesifikasi yangtelah ditetapkan, aman,dan efektif sesuai denganpenggunaan yangdimaksudkan.Melakukan audit rutinterhadap sistem danproses yang ada untukmemastikan perusahaanmematuhi persyaratanperaturan. Hal ini termasukmendokumentasikanproses produksi, sertaproses pengujian dankontrol kualitas.Perusahaan juga dapatmemantau hasil audit danpengujian, sertamenerapkan tindakanperbaikan bila diperlukan.Teknologi, AI & Drone

Page 104

98ENG-YAW LAWENG-YAW LAW, PEMIMPIN TEKNISAPLIKASI LAPANGAN, ANALOG DEVICESHALAMAN22 MENITEng-Yaw adalah pemimpin teknisaplikasi lapangan di Analog Devices(ADI). Beliau memiliki pengalaman lebihdari 30 tahun di bidang teknologianalog dan elektronika daya, dan telahberperan penting dalam membantupelanggan dan mitra ADI untukmembuka potensi penuh solusi ADI. Diabekerja sama dengan tim FAE di seluruhwilayah untuk mengembangkan solusiinovatif untuk memecahkan masalahteknis pelanggan. Sebelum bergabung dengan ADI, Eng-Yaw menghabiskan dua tahun bekerjadi Apple sebagai insinyur elektronikadaya, di mana ia mengawasipengembangan produk. Dia kemudianbergabung dengan Linear Technologypada tahun 1995 dan menjadi bagiandari tim ADI setelah akuisisi selesaipada tahun 2017.Eng-Yaw tinggal di Singapura danmemiliki gelar Sarjana Teknik Elektrodari National University of Singapore. Diluar pekerjaan, ia juga senangbersepeda dan memelihara Bonsai.1. Bagaimana Anda melihat bidangteknologi analog dan elektronika dayaberkembang selama 30 tahun terakhir,dan tren apa yang Anda perkirakanakan terjadi di tahun-tahunmendatang?Bisnis semakin berfokus pada efisiensi energi. Selamabertahun-tahun, kami telah melihat pergeseran yangsignifikan menuju kecepatan peralihan yang lebih cepatdan antarmuka digital dalam elektronika daya, sertamengurangi gangguan elektromagnetik (EMI) untukkebisingan yang lebih rendah. Ada juga permintaanyang terus meningkat untuk resolusi yang lebih baikdalam banyak aplikasi pemrosesan sinyal berkinerjatinggi, menjadikan konverter data presisi sebagaikomponen penting dalam sistem ini. Selain itu, perangkatelektronik daya telah menjadi lebih kecil dan lebihringkas, sehingga lebih hemat tempat danmemungkinkan desain yang lebih ramping dalam sistemkelistrikan.Saat ini, kita melihat transisi besar ke 48V terutamadalam sistem otomotif untuk menyediakan distribusidaya yang lebih efisien dan meningkatkan skalabilitasuntuk mengakomodasi permintaan modern perangkatelektronik. Semakin banyak organisasi yang berdedikasi untukmengurangi jejak karbon, dan kami berharap solusi dayaakan semakin meningkat di tahun-tahun mendatang.Faktanya, pasar elektronika daya di Asia Pasifikdiperkirakan akan berkontribusi sebesar 54% terhadappertumbuhan pasar global dari tahun 2022 hingga 2027.Teknologi, AI & Drone

Page 105

993. Apa saja tantangan utama yangAnda hadapi dalam peran Andasebagai pemimpin teknis aplikasilapangan, dan bagaimana Andamengatasinya?HALAMAN22 MENITkepadatan tinggi, memberikanperlindungan terhadap gangguanhubung singkat, arus berlebih, dansuhu yang berlebihan. Selain itu,modul ini tidak hanya mempercepattime-to-market, tetapi jugameningkatkan ketahanan, danmengoptimalkan penggunaan ruangpapan untuk keperluan distribusidaya, komunikasi data, dan aplikasitelekomunikasi.Selain itu, banyak pelanggan kamiyang ingin mengadopsi teknologiGallium Nitride (GaN) untuk sistemyang lebih andal dan lebih efisien. Halini memungkinkan kami untukmenyediakan cara yang mulus bagimereka untuk mengimplementasikanteknologi canggih ini, dan salah satucontoh yang menonjol adalahpengontrol regulator pengalihan dc-ke-dc berkinerja tinggi dan step-down. Solusi ini menyederhanakandesain aplikasi untuk para insinyurdan mencegah pengisian daya yangberlebihan pada suplai driver sisitinggi.2. Apa saja solusi palingmenarik dan inovatif yangtelah dikembangkan olehtim FAE Anda untukpelanggan ADI baru-baruini?Dengan kendaraan yangberoperasi di jalan rayabertanggung jawab atas89% dari polusi yang terkaitdengan transportasi didaerah ini, kendaraan listrik(EV) dapat dianggapsebagai solusi untukperusahaan mengurangiemisi karbon danmeningkatkan efisiensibahan bakar. Secarafaktual, hampir setiapprodusen mobil berencanauntuk meluncurkansetidaknya satu EV dalambeberapa tahun ke depanuntuk memenuhipermintaan akankendaraan denganjangkauan yang lebih jauh.Sebagai pemimpin dalampenyediaan sistem bateraiuntuk EV, harapan yangterus berkembang daripelanggan kamimelibatkan peningkatankeamanan fungsional danpengurangan waktu sertabiaya pengisian daya. Untuk mengatasi hal ini, kamitelah menerapkan strategiinternal di mana kami membagitim kami ke dalam berbagaibidang keahlian, masing-masingberfokus pada domain tertentudari portofolio produk danlayanan kami. Hal ini akanmemungkinkan kami untukmemberikan dukungan yangtepat kepada pelanggan dariberbagai latar belakang teknisdan industri yang berbeda.Kami juga secara konsistenmemberikan pelatihanberkelanjutan kepada tim kamiuntuk memastikan bahwamereka tetap menguasai solusikami saat ini dan yang akandatang, serta membekali merekauntuk mendorong inovasi bagipelanggan kami. Selain itu,mempertahankan tingkatkeahlian yang tinggi dalam alatdesain kami merupakan hal yangsangat penting bagi kami, karenahal ini tidak hanya mempercepatwaktu untuk memasarkan, tetapijuga meminimalkan kesalahan.Sebagai mitra tepercaya bagipelanggan kami, para InsinyurAplikasi Lapangan kamimengemban tanggung jawabuntuk memahami secaramendalam tantangan yangmereka hadapi dan berkolaborasisecara erat dengan merekauntuk menemukan solusi yangmemenuhi kebutuhan mereka.Karena saya bekerja secara langsungdengan pelanggan untuk membantumereka merancang solusi yangdisesuaikan untuk bisnis mereka,salah satu tantangan utama yangsaya hadapi adalah kebutuhan untukmemperoleh pengetahuan produkyang luas dengan cepat danmengembangkan kompetensi untukberinteraksi dengan pelanggan yangsudah berpengalaman.Dalam rangkaian solusikami yang melibatkanteknologi analog, digital,dan perangkat lunak, kamitelah mencapaikesuksesan yang signifikandengan MikromodulKonverter Bus Hybrid Step-Down µModule. Dengankapasitas output dayasebesar 300W, modulmikro ini memberikansolusi yang hemat biayadengan Teknologi, AI & Drone

Page 106

100HALAMAN22 MENITIntegrasi kedua teknologi ini memerlukan migrasifungsi digital ke dalam domain analog, menciptakansistem elektronik transformatif yang menawarkanpeningkatan kinerja, peningkatan fungsionalitas, danfleksibilitas yang lebih besar. Proses ini jugamelibatkan konversi data digital menjadi wawasanyang berharga, menyederhanakan interpretasi dantransfer data.Hal ini dapat dilihat pada aplikasi sepertimanajemen sistem daya digital, pengisi dayabaterai, dan pada produk USB di mana fungsi digitaldan analog sering kali digabungkan untukmengoptimalkan efisiensi. Ketika para insinyurberupaya mengurangi kompleksitas produk denganmenjembatani kesenjangan antara persyaratandesain digital dan analog, kami dapatmengantisipasi produksi aplikasi dan perangkatyang lebih terintegrasi yang tidak hanya lebih cerdasdan lebih cepat, tetapi juga lebih hemat energisecara eksponensial.Dalam banyak domain, kemajuan teknologibiasanya dikaitkan dengan kecepatan yanglebih tinggi. Baik dalam kasus penggunaanindustri seperti pencitraan medis atau audio danvideo konsumen, permintaan untuk konversidata berkecepatan tinggi telah menjadi halyang tidak tergantikan untuk mencapaibandwidth yang lebih besar dalam pemrosesansinyal. Pada saat yang sama, hal ini jugamenggarisbawahi pentingnya membuat sistemelektronik menjadi lebih kecil. Hal ini secarateknis dapat menjadi tantangan karena seringkali membutuhkan kebutuhan untukmengintegrasikan komponen dan teknologiyang kompleks ke dalam ruang yang lebih kecil.Tantangan lain yang terus berlanjut adalahmenurunkan tingkat kebisingan sistem.Kebisingan dapat mengganggu sinyal danmenyebabkan gangguan serta pengoperasianyang tidak optimal, terutama pada aplikasi yangpeka terhadap kebisingan di mana ketepatansangat penting. Untuk mengatasi hal ini, kamitelah mengembangkan teknologi Silent Switcheryang menggunakan desain dan teknikpengemasan yang eksklusif, untukmeningkatkan kinerja EMI dalam banyak aplikasiyang sensitif terhadap kebisingan danmemaksimalkan efisiensi pada frekuensi yangsangat tinggi.6. Bagaimana Anda melihat integrasiteknologi analog dan teknologi digitalmembentuk masa depan elektronik?7. Menurut Anda, apa tantangan danpeluang yang paling signifikan dalambidang teknologi analog dan elektronikadaya saat ini?Teknologi, AI & Drone

Page 107

NOVEMBER MALAYSIA INTERNATIONAL AUTOMOTIVE &PARTS EXPO 2023 SERI KEMBANGAN, MALAYSIANOVEMBER 16-19, 2023PHILCONSTRUCT MANILA 2023PASAY, PHILIPPINESNOVEMBER 9-12, 2023INDIA INTERNATIONAL TRADE FAIR 2023NEW DELHI, INDIANOVEMBER 14-27, 2023ENERGY AND MINES TORONTO SUMMITTORONTO, CANADANOVEMBER 28-29 2023AUTOMECHANIKA SHANGHAI 2023SHANGHAI, CHINANOVEMBER 29 - DECEMBER 03, 2023DESEMBERPHARMACEUTICAL AND MEDICAL MEETING PLANNERS'SUMMIT 2023BOSTON, USADECEMBER 11 - 12, 2023INTERNATIONAL CONFERENCE ON MANAGEMENT ANDINFORMATION TECHNOLOGY 2024DUBAI, UEAJANUARY 1-2, 2024IEEE COMPUTING AND COMMUNICATION WORKSHOP ANDCONFERENCE 2024DOHA, QATARJANUARY 8-10, 2024WORLD CONFERENCE ON APPLIED SCIENCE, ENGINEERINGAND TECHNOLOGY 2024TEHRAN, IRANJANUARY 1-2, 2024INTERNATIONAL CONFERENCE ON SMART GRID ANDRENEWABLE ENERGY 2024DOHA, QATARJANUARY 8-10, 2024BIO-IT WORLD CONFERENCE & EXPO EUROPELONDON, UKNOVEMBER 29-30, 2023ANNUAL ADVANCED AUTOMOTIVE BATTERY CONFERENCESAN DIEGO, USADECEMBER 11 - 14, 2023ENGIMACH 2023GANDHINAGAR, INDIADECEMBER 6 - 10, 2023AUSTRALIA TOOLS & GRINDING EXPO 2023BRISBANE, AUSTRALIADECEMBER 4-6, 2023JANUARY

Page 108